DPP Golkar dikuasai pendukung Agung, kubu Ical rapat di restoran
Merdeka.com - Partai Golkar kubu Agung Laksono masih menduduki kantor DPP di Slipi, Jakarta Barat. Wakil Ketua Umum Golkar versi Agung, Yorrys Raweyai mengerahkan anak buahnya untuk jaga markas Golkar itu.
Ketua DPP Partai Golkar kubu Aburizal Bakrie (Ical), Tantowi Yahya mengaku tak masalah dengan hal itu. Menurut dia, sejauh ini belum ada rencana rapat kubu Ical di DPP.
Lagi pula, kata Tantowi, pihaknya juga bisa rapat di tempat lain tanpa harus menggunakan kantor DPP Golkar di Slipi. Termasuk di restoran bisa dijadikan tempat untuk rapat kecil DPP kubu Ical.
-
Siapa yang memimpin Golkar? Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendampingi Presiden Joko Widodo yang memimpin jalannya KTT di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta, Rabu (6/9).
-
Bagaimana Golkar berperan? Pertemuan KTT ke-26 ASEAN-RRT menyepakati pentingnya penguatan kerjasama regional untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan mewujudkan cita-cita Asia Tenggara sebagai pusat pertumbuhan ekonomi, terutama dengan adanya upgrading ASEAN-China Free Trade Agreement (FTA) 3.0 dan implementasi penuh Regional Comprehensive Economic Partnership (RCEP).
-
Apa instruksi Airlangga untuk kader Golkar? “Saya instruksikan kepada seluruh partai Golkar di Indonesia. Sekarang sedang disusun berdasarkan nomor urut dan pemilu sudah system terbuka, sehingga dengan demikian sudah waktunya sekarang untuk langsung bergerak, konsolidasi di akar rumput, rebut hati rakyat,“ katanya.
-
Siapa Ketua Umum Partai Golkar? Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersilaturahmi dengan pimpinan ormas Hasta Karya atau pendiri, ormas yang didirikan, dan organisasi sayap partai berlambang pohon beringin, Minggu (6/8/2023).
-
Siapa ketua umum Partai Golkar saat ini? Airlangga Hartarto menjadi Ketua Umum Partai Golkar ke-11 sejak pertama kali dipimpin Djuhartono tahun 1964.
"Sekarang rapat per bidang. Saya kemarin rapat di restoran, atau di rumah Sekjen (Idrus Marham), rumah bendum (Bambang Soesatyo)," kata Tantowi saat dihubungi, Selasa (9/12).
Sementara untuk rapat besar, Tantowi menyatakan belum ada rencana. Kubunya pun sudah melaporkan kisruh di DPP Golkar ini ke Polda Metro Jaya.
Seperti diketahui, sejak pecah kongsi, kantor Golkar direbut dan dikuasai oleh kubu Agung Laksono. Puluhan masa berseragam AMPG masih berjaga-jaga mengamankan agar kubu Ical tak gunakan rapat di kantor DPP.
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Massa mengatasnamakan kader Golkar datang sekira pukul 14.00 Wib. Tidak berselang lama kemudian, terjadi kericuhan.
Baca SelengkapnyaPrabowo menyebut, bahwa dirinya akan membahas program-program politik kedepan.
Baca SelengkapnyaSejumlah anggota DPR RI Partai Golkar, petinggi partai dan pengurus hadiri di rakerda itu.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengingatkan agar seluruh kader Partai Golkar merapatkan barisan.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengaku mendapat pesan dan saran dari para senior partai berlambang pohon beringin.
Baca SelengkapnyaAdies Kadir selaku wakil ketua umum Partai Golkar melalu pesan singkat membenarkan adanya sejumlah Brimob ke markas partainya.
Baca SelengkapnyaKericuhan terjadi di acara diskusi Generasi Muda Partai Golkar yang digelar di restoran Pulau Dua Senayan.
Baca SelengkapnyaAgung Laksono menyindir sejumlah pengurus Partai Golkar yang merangkap jabatan.
Baca SelengkapnyaKetua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto menggelar pertemuan tertutup dengan sesepuh dan para mantan ketua umum partai Golkar.
Baca SelengkapnyaKini Airlangga memberikan instruksi kepada para semua kader Golkar untuk bergerak turun ke masyarakat.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengaku menerima masukan dan saran dari ketiga ketua dewan DPP Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaRapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) dan Musyawarah Nasional (Munas) XI Partai Golkar 2024, digelar di Jakarta Convention Center.
Baca Selengkapnya