Emil Dardak harap warga NU tak terpecah usai Pilgub Jatim
Merdeka.com - Calon Wakil Gubernur Jawa Timur (Jatim) Emil Elestiano Dardak, mengimbau agar warga Nahdliyin atau Nahdlatul Ulama (NU) untuk tidak boleh terpecah akibat perbedaan politik dalam Pilkada Jatim. Hal ini lantaran Khofifah Indar Parawansa yang menjadi pasangan Emil dan lawannya Saifullah Yusuf (Gus Ipul), merupakan dua orang tokoh NU yang berkontestasi dalam Pilgub Jatim.
"Tentunya kita tidak boleh terpecah karena perbedaan politik ini," kata Emil, di DPP PPP, Jakarta Pusat, Rabu (4/7).
Menurut dia, ini merupakan ujian bagi warga Nahdliyin untuk bisa berdemokrasi secara dewasa dan matang tanpa ada perpecahan. Emil menilai, hal tersebut telah terwujud di Jawa Timur.
-
Mengapa Khofifah dan Emil maju di Pilkada Jatim? Khofifah Indar Parawansa berpasangan dengan Emil Elistianto Dardak.
-
Siapa yang dukung Khofifah-Emil? Plt Ketum PPP Mardiono mengungkapkan, dukungan untuk Khofifah dan Emil Dardak ini diberikan atas pertimbangan dari para habaib dan juga DPD.
-
Siapa yang mendukung Khofifah di Pilgub Jatim? 'Sudah dari Desember yang lalu, sudah 4 partai , Gerindra, ada Golkar, ada Demokrat, PAN, bulan Desember lalu sudah memberikan surat penugasan,' jelas dia.
-
Kenapa PPP dukung Khofifah-Emil? 'Atas pertimbangan baik masukan dari para tokoh, habaib, dan juga usulan DPD PPP yang telah melakukan rapat dan telah lakukan komunikasi politik dengan Ibu Khofifah dan Pak Emil, maka memutuskan PPP untuk mendukung Ibu Khofifah dan Bapak Emil Dardak untuk melanjutkan kerjanya di Jatim,' kata Mardiono dalam sambutannya.
-
Bagaimana PPP dukung Khofifah-Emil? Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono memberikan surat rekomendasi kepada pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak di DPP PPP oleh, Jakarta, Jumat (12/7/2024).
-
Bagaimana dukungan untuk Khofifah-Emil? Pasangan ini memperoleh dukungan dari 15 partai politik, termasuk partai parlemen maupun non-parlemen.
"Buktinya kebersamaan sudah terjalin lagi, mereka yang sempat berbeda pilihan politik di dalam pemilihan Gubernur justru sekarang sudah bisa bercanda tawa lagi," ucap Emil.
Di tempat yang sama, Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan, Romahurmuzy mengatakan, Khofifah, calon yang diusung oleh partainya, tengah berkeliling menemui para ulama dan kiai yang mendukung Gus Ipul dalam Pilkada Jatim saat ini.
"Agar memastikan yang berlalu biarlah berlalu, karena kita harus bergandengan tangan kembali. Saya kira itu," imbuhnya.
Reporter: Yunizafira Putri
Sumber: Liputan6.com
(mdk/gil)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Relawan pasangan calon Gubernur - Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut 2, Khofifah Indar Parawansa - Emil Dardak mendirikan posko tepat di depan markas PKB
Baca SelengkapnyaMenurut Said, rakyat dapat menentukan pemimpin yang amanah untuk daerah lima tahun ke depan.
Baca SelengkapnyaDia menyatakan siap berkontestasi pada November 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaKhofifah mengaku sudah nyaman berduet dengan Emil Dardak di Jatim.
Baca SelengkapnyaMantan Gubernar Jawa Timur Khofifah Indarparawansa mengaku nyaman berpasangan dengan Emil Dardak yang menjadi wakilnya
Baca Selengkapnya"Jika tidak memilih AMIN saya meragukan ke-NU-annya," kata Cak Imin.
Baca SelengkapnyaKhofifah Indar Parawansa bersyukur karena mendapat dukungan “all out” dari Gibran.
Baca SelengkapnyaKhofifah bertemu petinggi PDIP Said Abdullah membahas Pilkada Jawa Timur sebelum diusung Partai Gerindra.
Baca SelengkapnyaDukungan untuk keduanya diberikan langsung Ketum Golkar Airlangga Hartarto.
Baca SelengkapnyaKhofifah mengaku sudah dua kali bertemu dengan Ketua DPP PDIP Said Abdullah.
Baca SelengkapnyaPlt Ketum PPP Mardiono mengungkapkan, dukungan untuk Khofifah dan Emil Dardak ini diberikan atas pertimbangan dari para habaib dan juga DPD.
Baca SelengkapnyaDemokrat meyakini, partai lain tetap akan mendukung pasangan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim 2024.
Baca Selengkapnya