Empat alasan PKS pilih Sudrajat ketimbang Deddy Mizwar di Jabar
Merdeka.com - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) beserta Partai Gerindra, Partai Amanat Nasional (PAN) sepakat mengusung pasangan Mayjen (Purn) Sudrajat dan Ahmad Syaikhu sebagai bakal pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat 2018.
Presiden PKS Sohibul Iman menyatakan, alasannya mendukung Sudrajat maju di Pilgub Jawa Barat ketimbang Deddy Mizwar karena memenuhi empat syarat mimpin Jawa Barat. Awalnya PKS usung Deddy Mizwar dan Ahmad Syaikhu.
"Memang dia orang sunda, Sudrajat ini asli sunda dan perilakunya nyunda bener meski sudah melalangbuana ke mana-mana," katanya di Kantor PKS, Rabu (27/12).
-
Kenapa PKS usung Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta? 'Selanjutnya, rencana pertemuan dengan PKB juga sudah dirancang dan akan dilaksanakan. Kami optimis, insya Allah sosok Bapak Anies Rasyid Baswedan dan Bapak Mohamad Sohibul Iman adalah kandidat yang memiliki peluang menang besar,' pungkasnya.
-
Apa kriteria PKS untuk calon di Pilkada? PKS memiliki sejumlah pertimbangan utama bagi seseorang figur dapat maju sebagai bakal cagub-cawagub di Pilkada Serentak 2024. Terutama, mereka yang memiliki kans menang paling besar.'Ya kita perlu (figur) dengan kans menangnya besar, kan ikut Pilkada buat menang bukan biar kalah,' ucapnya.
-
Siapa yang diusung PKS untuk Pilgub Jakarta 2024? 'Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP) PKS pada rapatnya di hari Kamis, 20 Juni 2024 telah memutuskan mengusung Bapak Anies Rasyid Baswedan sebagai Bakal Calon Gubernur dan Bapak Mohamad Sohibul Iman sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur pada Pilkada DKI Jakarta tahun 2024,' kata Syaikhu.
-
Kenapa PKB ingin melawan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar? 'Kita kan sudah lama sudah sampaikan begitu, kita akan bikin poros di luar Kang RK,' tegasnya lagi. Kemudian Huda menjelaskan bahwa Pilkada Jabar akan lebih baik bila diisi dengan 3 poros atau 3 pasangan calon dari kubu yang berbeda demi menawarkan pilihan yang variatif bagi masyarakat.
-
Bagaimana PKB memutuskan soal Pilkada Sumut? 'Nanti tanya Desk Pilkada, saya sebagai ketua umum tidak ikut-ikut urusan, karena semuanya diatur oleh Desk Pilkada, Pilkada nanya Desk Pilkada deh saya tidak ikut-ikut,' tegasnya.
-
Apa usulan PKS untuk Jokowi? Sekjen PKS Aboe Bakar Alhabsyi atau Habib Aboe mengusulkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang bakal capres Ganjar Pranowo, Anies Baswedan dan Prabowo Subianto untuk makan siang di Istana Kepresidenan.
Kedua, Nyakola yang artinya punya pendidikan bagus, Sohibul mengatakan, Sudrajat terkait pendidikannya tidak perlu lagi diragukan, karena lulusan Harvard University. Kemudian Nyantri, yakni pemimpin Jawa Barat harus dekat dengan agama.
"Sudrajat mungkin bukan santri, tapi penerimaan para ulama tidak ada problem. Ulama insya Allah terima beliau. Nyantika: Punya tata krama, sopan santun, pak Sudrajat itu luar biasa tata krama bagus, sopan santun, bicara teratur," ungkapnya.
Dia mengakui elektabilitas Sudrajat belum begitu tinggi, namun dengan memiliki itu semua diyakini dalam waktu dekat dapat meningkatkan elektabilitas pasangan tersebut. Dan juga untuk meningkatkan elektabilitas Sudrajat akan diberi panggung untuk berkeliling Jawa Barat sabagai bentuk sosialisasi.
"Akan kami kelilingkan beliau ke seluruh Jawa Barat, 27 Kab/Kota, tentu beliau juga harus punya panggung, beliau harus berbicara di panggung apapun nanti kami sediakan sehingga masyarakat akan mengenalnya," tutur dia.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden PKS Syaikhu akan menjadi lawan bakal calon gubernur Jawa Barat yang diusung gerbong Koalisi Indonesia Maju (KIM)
Baca SelengkapnyaSyaikhu siap memenangkan calon diusung PKS di semua wilayah.
Baca SelengkapnyaPartai Keadilan Sejahtera (PKS) membuka opsi mendukung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta. Awalnya PKS telah deklarasi mendukung Anies Baswedan-Sohibul Iman.
Baca SelengkapnyaPKS mengusung Sohibul Iman sebagai Cabug di Pilkada Jakarta
Baca SelengkapnyaSebelumnya Anies digadang-gadang bakal diusung PKS di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaPKS mengungkapkan alasan hanya mengusung Sohibul Iman sebagai Cawagub Jakarta pendamping Anies.
Baca SelengkapnyaPKS sudah mempertimbangkan secara matang aspek elektabilitas dalam memutuskan untuk mengusung Sohibul Iman di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaJika PKB mengusung kadernya menjadi cagub di Pilkada Jakarta, maka PDIP menjadi cagub di Pilkada Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaNasDem mengusung bakal calon gubernur dan wakil gubernur Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie di Pilkada Jabar.
Baca SelengkapnyaPKS memiliki 18 kursi di DPRD DKI, sehingga masih membutuhkan empat kursi untuk mengusung di Pilkada Jakarta.
Baca Selengkapnya"Kandidat yang kami usung adalah Mohamad Sohibul Iman," kata Mabruri
Baca SelengkapnyaKepastian Partai Keadilan Sejahtera mengusung pasangan Anies Baswedan-Sohibul Iman (AMAN) menemukan jalan buntu.
Baca Selengkapnya