Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Erwin Aksa Merapat ke Prabowo, Golkar Gelar Rapat Internal Siang Ini

Erwin Aksa Merapat ke Prabowo, Golkar Gelar Rapat Internal Siang Ini Wasekjen Golkar Ace Hasan Syadzily. Dokumen Partai Golkar

Merdeka.com - Partai Golkar akan segera menggelar rapat internal pada Selasa (19/3). Rapat itu membahas dukungan Politikus Partai Golkar, Erwin Aksa pada capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Salahuddin Uno.

Partai Golkar sendiri sudah menyatakan dukungannya di Pilpres 2019. Partai yang dipimpin oleh Airlangga Hartarto itu sudah resmi mendukung capres-cawapres nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin.

"Kami terus terang baru siang ini akan rapat secara khusus terkait dengan Pak Erwin Aksa ya. Tapi gini di dalam kebijakan partai jelas setiap kader harus loyal dan taat pada kebijakan partai tersebut," kata Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (19/3).

Orang lain juga bertanya?

Ace mengatakan pihaknya masih ingin mendengarkan lebih lanjut klarifikasi dari Erwin terkait dukungannya itu. Kata dia, ada mekanisme tersendiri untuk memberikan sanksi dalam partai.

"Nah sejatinya memang harus ada proses yang dilakukan mekanisme partai bahwa yang bersangkutan misalnya harus non aktif sebagai pengurus DPP Partai Golkar, dan kalau sudah non aktif yang bersangkutan," ungkapnya.

Dia yakin dukungan itu tidak akan mengganggu elektabilitas Golkar atau Jokowi-Ma'ruf. Golkar, kata Ace tetap solid.

"Saya kira tidak, kami yakini Partai Golkar tetap solid," ucapnya.

Diketahui, Erwin Aksa menyatakan diri mendukung pasangan capres-cawapres nomor urut 02Prabowo Subianto-Sandiaga Salahuddin Uno. Padahal, Partai Golkar sudah resmi mendukung capres-cawapres nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin.

"Perlu saya sampaikan itu memang betul saya mendukung pasangan Capres-Cawapres nomor urut 02 Prabowo-Sandi. Pilihan saya ini saya sadari tidak mendukung dengan pilihan Partai Golkar di mana saya bernaung saat ini," kata Erwin dalam surat terbukanya, Selasa (19/3).

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Airlangga: Cawapres Prabowo Dibahas Satu Dua Hari ke Depan
Airlangga: Cawapres Prabowo Dibahas Satu Dua Hari ke Depan

Koalisi Prabowo tak ingin buru-buru membahas cawapres Prabowo. Sebab, jadwal pendaftaran capres-cawapres masih panjang.

Baca Selengkapnya
Minta Kader Tetap Solid, Aburizal Bakrie: Munas Golkar Sesuai Jadwal
Minta Kader Tetap Solid, Aburizal Bakrie: Munas Golkar Sesuai Jadwal

Apa yang diraih Partai Golkar saat ini merupakan buah soliditas dan persatuan kader di seluruh lini dan tingkatan.

Baca Selengkapnya
Gibran Bakal Jadi Kader Golkar, Airlangga: Sudah Komunikasi dengan PDIP
Gibran Bakal Jadi Kader Golkar, Airlangga: Sudah Komunikasi dengan PDIP

Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto mengaku sudah ada komunikasi dengan PDIP soal masalah status keanggotaan putra Presiden Joko Widodo itu.

Baca Selengkapnya
Kader Golkar Yang Pilih Prabowo-Gibran Baru 65 Persen, Airlangga Kumpulkan Pimpinan DPD Seluruh Indonesia
Kader Golkar Yang Pilih Prabowo-Gibran Baru 65 Persen, Airlangga Kumpulkan Pimpinan DPD Seluruh Indonesia

Airlangga memerintahkan mereka bekerja lebih keras untuk pemenangan pasangan calon 02 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya
Airlangga: Pesan Senior Soliditas Golkar Harus Tetap Terjaga
Airlangga: Pesan Senior Soliditas Golkar Harus Tetap Terjaga

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto menggelar pertemuan tertutup dengan sesepuh dan para mantan ketua umum partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Ketum KIM Kumpul di Golkar, Airlangga Sapa Prabowo: Wih Konsisten Pakai Kuning
Ketum KIM Kumpul di Golkar, Airlangga Sapa Prabowo: Wih Konsisten Pakai Kuning

Prabowo menyebut, bahwa dirinya akan membahas program-program politik kedepan.

Baca Selengkapnya
Mengenakan Batik Lengan Panjang, Gibran Hadiri Rakerda Golkar di Sukoharjo
Mengenakan Batik Lengan Panjang, Gibran Hadiri Rakerda Golkar di Sukoharjo

Sejumlah anggota DPR RI Partai Golkar, petinggi partai dan pengurus hadiri di rakerda itu.

Baca Selengkapnya
Agus Gumiwang, Kandidat Terkuat Plt Ketum Golkar Tiba di Lokasi Rapat Pleno
Agus Gumiwang, Kandidat Terkuat Plt Ketum Golkar Tiba di Lokasi Rapat Pleno

Agus Gumiwang mengenakan jas Partai Golkar berwarna kuning.

Baca Selengkapnya
Keras!, Ada Ancaman Pemecatan Bagi Kader Golkar Suarakan Munaslub
Keras!, Ada Ancaman Pemecatan Bagi Kader Golkar Suarakan Munaslub

Waketum Golkar curiga ada penumpang gelap dengan kemunculan gagasan Munaslub melalui orang yang mengaku anggota Dewan Pakar Golkar.

Baca Selengkapnya
Bertemu Senior Golkar, Airlangga Bahas Target 20 Persen Kursi DPR RI
Bertemu Senior Golkar, Airlangga Bahas Target 20 Persen Kursi DPR RI

Airlangga mengaku mendapat pesan dan saran dari para senior partai berlambang pohon beringin.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Airlangga Golkar: Sekarang Mau ke Munas Pasti Ada yang Mau Pecah Belah Golkar
VIDEO: Airlangga Golkar: Sekarang Mau ke Munas Pasti Ada yang Mau Pecah Belah Golkar

Airlangga mengingatkan agar seluruh kader Partai Golkar merapatkan barisan.

Baca Selengkapnya
Respons Ace Hasan soal Kabar Jokowi dan Gibran Bakal Berjaket Kuning di Munas Golkar
Respons Ace Hasan soal Kabar Jokowi dan Gibran Bakal Berjaket Kuning di Munas Golkar

Ace juga mengatakan untuk Gibran belum ada arahan untuk diundang dalam acara Munas XI nanti.

Baca Selengkapnya