Fadli Zon yakin PAN dan PKS tak akan membelot dari koalisi Prabowo
Merdeka.com - Partai Gerindra menyakini PAN dan PKS tidak membelot dari kubu Prabowo Subianto. Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon mengatakan kubunya tetap solid dengan formasi empat partai, Gerindra, PAN, PKS dan Demokrat.
"Setahu saya sih sejauh ini kita solid dengan Demokrat, dengan PKS, dengan PAN. Berjalan dengan baik dari hari ke hari. Setiap hari bisa tiga empat kali ketemu dari berbagai level kepengurusan gitu. Jadi mudah-mudahan tetap bisa bersatu empat pilar itu," kata Fadli di kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Selasa (7/8).
Fadli menyikapi santai terkait pertemuan antara Ketum PAN Zulkifli Hasan dengan Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, siang ini. Dia enggan mengomentari kubu koalisi Jokowi yang mengisyaratkan bakal ada satu partai lagi yang merapat.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi dalam pertemuan? Sementara, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi lebih dulu datang di istana Kepresidenan. Budi ikut mendampingi Jokowi dalam pertemuan bersama Satya.
-
Siapa yang mendampingi Zulkifli Hasan? Dalam peninjauan, Mendag Zulhas didampingi Direktur Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting Kemendag Bambang Wisnubroto, Bupati Sumbawa Mahmud Abdullah dan jajarannya serta Anggota DPR RI Dapil NTB Muhammad Syafruddin. Turut hadir Kepala Biro Hubungan Masyarakat (Humas) Kemendag Ani Mulyati.
-
Kenapa Gibran enggan menanggapi soal Jokowi sebagai pemimpin koalisi? Calon Wakil Presiden (Cawapres) Gibran Rakabuming Raka enggan menanggapi kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi bakal pemimpin koalisi besar Prabowo-Gibran. Dia menilai usulan tersebut merupakan aspirasi dan pendapat dari sejumlah pihak.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Siapa yang ikut mendampingi Jokowi saat bertemu Presiden JAPINDA? Turut mendampingi Jokowi dalam pertemuan tersebut adalah Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Duta Besar RI untuk Jepang Heri Akhmadi, serta Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Abdul Kadir Jailani.
-
Bagaimana Nurdin Halid menanggapi wacana Jokowi bergabung dengan Golkar? 'Pak Jokowi bergabung dengan Golkar hal yang bagus. Tapi tunggu dulu, beliau ingin bergabung dengan Golkar dengan tangan terbuka sangat menerima, karena beliau sangat dekat dengan Golkar,' ucapnya.
"Ya nggak ada masalah ya. Saya kira bagus-bagus saja komunikasi politik. Apakah beliau sebagai Ketum PAN atau ketua MPR saya kira nggak ada masalah," kata dia.
Terpisah, Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani meyakinkan bahwa PKS tak mudah begitu saja keluar koalisi. Sebab kedua belah pihak memiliki hubungan yang mendalam. Pihaknya belum menanggapi hasil rapat majelis syuro lantaran belum menerima secara resmi.
"Hubungan kita dengan PKS sudah begitu dalam begitu jauh saya kira Insyaallah tidak," kata dia.
Hubungan dengan PAN sendiri, kata Muzani, bakal menunggu bagaimana hasil Rakornas mereka yang bakal diadakan pada Kamis (9/8) mendatang.
"Jadi kita menunggu apa yang menjadi pandangan dan pemiliran PAN dalam rakornas," ucapnya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kedatangan Zulhas ditemani oleh Sekjen PAN Eddy Soeparno, Wakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto, serta 38 Ketua DPW PAN.
Baca SelengkapnyaZulhas mengaku, dirinya menelepon Presiden Jokowi dan meminta agar ketua dan sekretaris DPW PAN bertemu dengan Jokowi.
Baca SelengkapnyaPembahasan partai yang akan bergabung dilakukan setelah KPU resmi menetapkan pasangan Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaDia menyebut, bahwa usulannya tersebut disetujui oleh pihak yang hadir dalam rapat itu.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan jadwal, Pilgub Jakarta digelar pada November 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaJokowi tak menjelaskan apakah dirinya sudah menjadi kader PAN.
Baca SelengkapnyaFadli Zon menepis soal rumor renggangnya hubungan antara Presiden Joko Widodo alias Jokowi dan Presiden terpilih Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaZulhas menegaskan, dukungan PAN ke Prabowo merupakan keputusan partai.
Baca SelengkapnyaZulhas mengatakan usulan tersebut boleh-boleh saja disampaikan.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengaku belum melihat Jokowi memihak kepada salah satu pasangan calon.
Baca SelengkapnyaJokowi membantah berkomunikasi dengan Golkar dan PAN sebelum mendukung Prabowo.
Baca SelengkapnyaZulkifli Hasan Ungkap Maksud Prabowo Sindir Partai Tak Mau Diajak Kerja Sama Jangan Mengganggu
Baca Selengkapnya