Fahri Hamzah ungkap kekuatan PKS bisa tetap solid
Merdeka.com - Wakil Sekretaris Jenderal DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Fahri Hamzah meyakini partainya akan tetap solid. Dia pun mengungkap rahasia hingga membuar partai besutan Anis Matta ini mampu bertahan hingga saat ini.
"Insya Allah PKS akan tetap solid," katanya menjawab pertanyaan wartawan, usai makan siang bersama Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS Kalimantan Selatan, di Rumah Makan Asian - Banjarmasin, Sabtu (29/11), seperti dilansir Antara.
"Mengapa tetap solid?" ucapnya yang langsung dia jawab sendiri. "Karena kami selalu menjaga silaturahim, baik antarsesama pengurus maupun antarpengurus dengan para kader/anggota."
-
Apa yang diselidiki KPK? Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menyelidiki dugaan kasus korupsi pengadaan lahan proyek Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).
-
Siapa saja yang hadir di Rakernas PKS? Acara tersebut dihadiri Ketua Majelis Syuro PKS, Salim Segaf Al Jufri, Aboe Bakar Al-Habsyi, dan Hidayat Nur Wahid.
-
Apa itu PKH? Program Keluarga Harapan (PKH) adalah program bantuan yang diberikan secara reguler dalam empat tahap setiap tahunnya.
-
Apa yang sedang diselidiki KPK? Didalami pula, dugaan adanya penggunaan kendali perusahaan tertentu oleh saksi untuk mengikuti proyek pengadaan di Kementan RI melalui akses dari Tersangka SYL,' ungkap Ali.
-
Apa tema Rakernas PKS? Partai Keadilan Sejahtera (PKS) membuka Rakernas 2024 dengan tema 'Kolaborasi Membangun Negeri', Jumat (20/9).
-
Siapa yang memberi klarifikasi ke Sekjen PDIP? Effendi Simbolon memberi klarifikasi ke Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait ucapannya mendukung Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto.
Dia mencontohkan, hubungan antara fungsionaris atau Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dengan DPW dan Daerah Pimpinan Daerah (DPD) PKS berjalan dengan intens dan baik.
"Dengan silaturahim yang selalu intens di semua tingkat kepengurusan, sehingga segala permasalahan yang muncul bisa segera terselesaikan, dan tetap solid," tandasnya, didampingi Ketua DPW PKS Kalsel Ibnu Sina.
Contoh lain dalam menjaga hubungan baik dan tetap terjaganya solidaritas di kalangan PKS, seperti kedatangan dirinya kali ini (29/11) ke Banjarmasin, untuk bertemu kader partai yang tersebar pada 13 kabupaten/kota tersebut.
"Masih banyak kesempatan atau forum lain dalam upaya melenggangkan hubungan atau silaturahim, yang pada gilirannya pula PKS tetap solid. Kita harapkan ke depan tetap solid," demikian Fahri Hamzah.
Kedatangan Fakhri Hamzah yang juga Wakil Ketua DPR ke Kalsel bersama sejumlah fungsionaris PKS tingkat pusat, di antaranya Ketua Fraksi PKS DPR, untuk pencerahan para kader parpol tersebut di provinsi itu. (mdk/tyo)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cak Imin pun mengungkapkan, alasan Muktamar ke-VI PKB dilakukan di Bali yakni sebagai hadiah bagi para DPC yang telah bekerja keras saat pelaksanaan pemilu 2024
Baca SelengkapnyaAirlangga memperingatkan agar tak ada pihak-pihak yang berniat mengganggu hubungan antar parpol di KIM
Baca SelengkapnyaHalim menyebut, bahwa PKB adalah koalisi pemerintahan Jokowi.
Baca Selengkapnya"Memang sebenarnya selama ini juga KIM ini solid," kata Ridwan Kamil.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengatakan partainya semakin digembosi maka akan semakin kuat.
Baca SelengkapnyaCak Imin pun menegaskan bahwa PKB merupakan pilar bangsa.
Baca SelengkapnyaWaketum Nasdem, Ahmad Ali mengajak, PKS untuk tetap dalam koalisi perubahan.
Baca SelengkapnyaMuzani yakin PKB masih akan mendukung Prabowo di Pilpres 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaKetua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin akan bertemu dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaMenurut Habiburokhman, tak ada masalah antara Prabowo dengan PKS.
Baca SelengkapnyaPKB tidak yakin Ganjar Pranowo bisa menembus suara di Jawa Timur dengan menggandeng Mahfud MD.
Baca SelengkapnyaPKS menegaskan penting adanya pihak yang mengontrol pemerintahan.
Baca Selengkapnya