Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ganjar Ditanya soal Pilpres 2024: Saya Ngurusi Inflasi dan Covid-19 Saja

Ganjar Ditanya soal Pilpres 2024: Saya Ngurusi Inflasi dan Covid-19 Saja Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo enggan menanggapi peluang maju Pilpres 2024. Meski, nama Ganjar moncer dalam hasil survei sejumlah lembaga.

Politisi PDIP itu mengaku lebih memilih fokus mengurusi pekerjaan utamanya saat ini. Di antaranya mengurusi harga kebutuhan pokok dan inflasi.

“Halah aku tak ngurusi inflasi, tak ngurusi brambang (bawang merah) karo lombok iki lho. Itu aja dulu,” ujar Ganjar di Solo, Kamis (14/7).

Orang lain juga bertanya?

Selain itu Ganjar juga akan berkonsentrasi untuk mengantisipasi kasus Covid-19 di Jawa Tengah yang mulai naik akhir-akhir ini.

“Yang kedua tak nggenjot dulu boosternya agar kasus kasus Covid yang meningkat ini masyarakat aman,” sambungnya.

Menurut Ganjar urusan inflasi dan harga kebutuhan pokok lebih penting daripada survei. Jika selalu membicarakan hasil survei, kasihan masyarakat.

“Itu jauh lebih penting. Survei itu kalau diomongin terus nanti jadinya rakyat kok yang diomongin urusan itu terus. Lha urusan saya mana ?,” tandasnya.

“Aku tak ngurusi iki wae,” ucapnya menegaskan.

Saat dimintai tanggapan adanya pernyataan bahwa dirinya akan kalah jika nekat maju Pilpres tanpa rekomendasi Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, pria kelahiran Tawangmangu, Karanganyar itu kembali enggan memberikan tanggapan. Ia mengaku tetap akan fokus ke pekerjaannya sebagai gubernur.

“Ya saya tak ngurusi inflasi saja,” pungkas dia.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Timses Prabowo Bakal Kampanye Akbar di Jateng, Ganjar: Suara Warga di Sana Memang Seksi
Timses Prabowo Bakal Kampanye Akbar di Jateng, Ganjar: Suara Warga di Sana Memang Seksi

Ganjar menyebut, suara masyarakat Jateng memang layak diperhitungkan.

Baca Selengkapnya
Jateng jadi Kandang Banteng yang Kokoh, Ganjar Bocorkan Kisi-Kisi Menang di Jawa Tengah
Jateng jadi Kandang Banteng yang Kokoh, Ganjar Bocorkan Kisi-Kisi Menang di Jawa Tengah

Ganjar minta kepala daerah ingin berkampanye segera ajukan cuti

Baca Selengkapnya
Sambangi Pasar Kota Wonogiri, Ganjar Dicium Ibu-Ibu Pedagang
Sambangi Pasar Kota Wonogiri, Ganjar Dicium Ibu-Ibu Pedagang

Warga pasar yang mengetahui wilayahnya disambangi Ganjar langsung memburu untuk berfoto dan bersalaman.

Baca Selengkapnya
Berkali-kali Minta Jateng Dijaga, Ini Potret Hasil Survei Ganjar di 'Kandang Banteng'
Berkali-kali Minta Jateng Dijaga, Ini Potret Hasil Survei Ganjar di 'Kandang Banteng'

Ganjar Pranowo menyampaikan Jawa Tengah (Jateng) yang menjadi lumbung suara PDIP di Pilpres 2024 harus dijaga

Baca Selengkapnya
Ganjar Optimis Keruk Suara Besar di Lumbung Lawan, Termasuk Indonesia Timur
Ganjar Optimis Keruk Suara Besar di Lumbung Lawan, Termasuk Indonesia Timur

Ganjar mengaku menerima banyak aspirasi dan isu masalah yang memerlukan respon cepat.

Baca Selengkapnya
Blusukan ke Pasar Surabaya, Ganjar Paparkan Stategi 'Sat-Set' untuk Stabilkan Harga Pangan
Blusukan ke Pasar Surabaya, Ganjar Paparkan Stategi 'Sat-Set' untuk Stabilkan Harga Pangan

Ganjar mengatakan dirinya dan Mahfud MD mempunyai komitmen untuk akan menstabilkan harga pangan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Debat Panas! Ganjar Respons Keras Usai Prabowo Menjawab: ini Bicara Data Kan
VIDEO: Debat Panas! Ganjar Respons Keras Usai Prabowo Menjawab: ini Bicara Data Kan

Dalam segmen ketiga, Anies memulai dengan pembahasan seputar pendidikan.

Baca Selengkapnya
Ganjar Targetkan Melebihi Kemenangan Jokowi di Kaltim
Ganjar Targetkan Melebihi Kemenangan Jokowi di Kaltim

Capres Nomor Urut 3 Ganjar Pranowo menggelar kampanye di Kalimantan Timur, Selasa (5/12).

Baca Selengkapnya
Ganjar-Mahfud Fokus Kampanye Soal Ekonomi dan Hukum, Ini Alasannya
Ganjar-Mahfud Fokus Kampanye Soal Ekonomi dan Hukum, Ini Alasannya

Dua tema tersebut merupakan aspirasi dan kegelisahan dari berbagai elemen masyarakat.

Baca Selengkapnya
Lawan Ridwan Kamil, Ganjar Pasang Duet Rieke 'Oneng' dan Ono Surono Rebut Suara di Jabar
Lawan Ridwan Kamil, Ganjar Pasang Duet Rieke 'Oneng' dan Ono Surono Rebut Suara di Jabar

Ganjar mengaku tetap realistis untuk posisinya di Jawa Barat dengan menargetkan 40 persen suara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jawaban Ganjar soal Persiapan Debat Capres 2024 hingga Isu Jokowi ke PAN
VIDEO: Jawaban Ganjar soal Persiapan Debat Capres 2024 hingga Isu Jokowi ke PAN

Ganjar Prabowo menjawab persiapan menjelang debat Capres-Cawapres 2024.

Baca Selengkapnya
Dua Pekan Kampanye di Jateng, Ini Alasan Ganjar
Dua Pekan Kampanye di Jateng, Ini Alasan Ganjar

Jawa Tengah termasuk medan pertempuran yang diperbutkan antar kandidat calon presiden.

Baca Selengkapnya