Ganjar Mengaku Tak Tahu Komunitas Ganjarist: Aku Fokus Urusi Covid-19 Saja
Merdeka.com - Relawan yang menamakan Ganjarist mendeklarasikan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024. Relawan tersebut menilai Ganjar sebagai alternatif pemimpin masa depan.
Menanggapi hal itu, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengaku tidak mengetahui komunitas yang memberikan dukungan kepada dirinya untuk maju Calon Presiden (capres) 2024: Ganjarist.
"Saya tidak tahu soal komunitas itu," kata Ganjar Pranowo di Semarang, Rabu (2/6).
-
Siapa yang mengajak relawan untuk memenangkan Ganjar Pranowo? Mereka mengajak kader dan simpatisan PDIP yang ada di Solo dan Kota Medan untuk memenangkan Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024.
-
Siapa cawapres Ganjar Pranowo? PDI Perjuangan bersama partai koalisi secara resmi mengumumkan nama bakal calon wakil presiden Mahfud MD untuk mendampingi Capres Ganjar Pranowo, Rabu, 18 Oktober 2023.
-
Siapa yang mendukung Ganjar Pranowo? Eca dan Alam terlihat fokus juga menyaksikan Debat Capres 2024. Keduanya memberi dukungan untuk Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Siapa yang jadi cawapres Ganjar? 'Saya dengan mantap mengambil keputusan untuk bangsa dan negara dengan mengucapkan bismilah, maka cawapres yang dipilih oleh PDIP yang akan mendampingi Ganjar Pranowo adalah Mahfud Md,' ujar Megawati di DPP PDIP, Rabu 18 Oktober 2023.
-
Siapa yang siap jadi Cawapres Ganjar? Usai bertemu adik Megawati, Andika Perkasa, mengaku siap menjadi calon wakil presiden (Cawapres) dari Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden (Capres) dari Partai PDIP di Pilpres 2024 mendatang.
Terkait adanya tanggapan soal adanya kalangan yang memberikan dukungan dalam Pencapresan 2024, ia enggan berkomentar lebih banyak.
"Saya tidak tahu soal pengurus Ganjarist. Aku fokus ngurusi covid-19 saja," ujarnya.
Ia juga sampai saat ini belum mengenal dengan Ketua Umum Ganjarist. Juga belum tahu dengan para anggota Ganjarist.
"Saya tidak tahu. Saya cuma dapat kabar dari sana," pungkasnya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ganjar berharap relawannya setia dan tidak memberi dukungan kepada capres sana sini.
Baca SelengkapnyaKetua presidium, para pendiri dan pembina wadah relawan itu melakukan perubahan internal
Baca SelengkapnyaDiketahui mulai 5 September 2023, Ganjar Sudah tak lagi menjabat sebagai Gubernur Jateng. Posisinya digantikan Penjabat Gubernur Nana Sudjana.
Baca SelengkapnyaRelawan GP Nusantara Lampung mendeklarasikan diri mendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024.
Baca SelengkapnyaGanjar berharap para relawan dapat konsentrasi tak perlu menghiraukan yang lain.
Baca SelengkapnyaPDIP melihat ikut membangun bangsa tak harus gabung pemerintahan
Baca SelengkapnyaSebagai sosok yang menginspirasi Ganjarist, Ganjar Pranowo mengapresiasi langkah perubahan ini.
Baca SelengkapnyaDukungan dari berbagai kalangan kepada bakal Capres Ganjar terus mengalir.
Baca SelengkapnyaNamun, hingga saat ini partai di bawah kepemimpinan Megawati Soekarnoputri itu belum menyatakan secara resmi sikap politik ke depannya.
Baca SelengkapnyaCalon Presiden dari PDIP, Ganjar Pranowo, merespons santai terkait pertemuan Budimam Sudjatmiko dengan Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaGanjar meyakini, rakyat Indonesia bakal memilih calon pemimpin bangsa sesuai pilihan dan hati
Baca SelengkapnyaBakal calon presiden PDI Perjuangan (PDI-P) Ganjar Pranowo memberi instruksi khusus pada para relawannya. Mereka diminta fokus mendengarkan keluhan warga.
Baca Selengkapnya