Ganjar Soal Debat Pilpres: Lupa Boleh Asal Jangan Kaburkan Data
Merdeka.com - Catatan yang dibawa pasangan capres-cawapres saat debat pertama pada Kamis (17/1/2019) malam lalu ramai diributkan publik. Kedua paslon membawa contekan karena terlihat membaca kertas saat debat berlangsung.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo tak habis pikir ada yang mengkritik tersebut.
"Semuanya nyontek kok. Debat itu cerdas. Jangankan nyontek, baca aja boleh," ucap Ganjar di Jakarta, Rabu (23/1/2019).
-
Apa yang dibacakan sebelum debat? Di awal acara, Ketua KPU Hasyim Asy'ari yang memimpin doa hanya meminta para hadirin menundukkan kepala.
-
Siapa saja yang ikut debat capres? Debat akan menghadirkan seluruh kandidat calon presiden, yaitu Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo.
-
Apa tema debat cawapres? Adapun tema debat kedua yang akan disampaikan cawapres meliputi ekonomi (ekonomi kerakyatan dan ekonomi digital), keuangan, investasi, pajak, perdagangan, pengelolaan APBN-APBD, infrastruktur dan perkotaan.
-
Kapan debat capres? Debat ketiga Pilpres akan digelar malam ini di Istora Senayan, Minggu (7/1).
-
Bagaimana cara berdebat dengan baik? Dalam berdebat, gunakan dalil dan hujjah (bukti) atau data yang kuat sesuai dengan ajaran Islam. Hindari menggunakan argumen yang tidak jelas atau tidak jelas sumbernya.
-
Tema debat capres pertama? 1. Tema debat pertama (Capres)Pemerintahan, Hukum, HAM, Pemberantasan Korupsi, Penguatan Demokrasi, Peningkatan Layanan Publik dan Kerukunan Warga.
Dia menegaskan, dirinya saja saat debat Pilkada Jateng 2018 lalu, juga membaca data. Menurutnya itu hal yang manusiawi.
"Saya saja baca. Apalagi kalau-kalau ada data. Tidak hafal kan itu manusiawi. Lupa boleh, kabur jangan," jelasnya.
Dia menuturkan, yang mengkritik itu, adalah hal yang sangat konyol.
"Memang enggak boleh baca? Boleh. Itu konyol aja orang engggak boleh baca," pungkasnya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka mengaku menghafal closing statement debat cawapres pada hari Jumat kemarin.
Baca SelengkapnyaGanjar menegaskan, bahwa dirinya dan Mahfud MD siap mengikuti debat yang diselenggarakan oleh KPU dengan format dan komposisi apapun.
Baca SelengkapnyaDalam segmen ketiga, Anies memulai dengan pembahasan seputar pendidikan.
Baca SelengkapnyaSkema debat tidak memungkinkan untuk hanya mengandalkan hafalan dalam memberikan jawaban.
Baca SelengkapnyaGanjar mengaku tak masalah atas penilaian masyarakat terhadap penampilannya saat debat capres.
Baca SelengkapnyaDebat merupakan sarana capres-cawapres mempertahankan visi-misi dan program dari pertanyaan dan kritik yang muncul dari lawan debat.
Baca SelengkapnyaCapres Ganjar Pranowo menanggapi santai dirinya tak mendapat sorotan di panggung debat perdana, Selasa (12/12).
Baca Selengkapnya