Gerindra ibaratkan koalisi Prabowo: Seperti bangunan tinggal pasang atap
Merdeka.com - Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani, mengatakan koalisi pendukung Prabowo Subianto yang diisi Gerindra, Demokrat, PKS dan PAN sebentar lagi bakal terbentuk. Muzani mengibaratkan bangunan koalisi 4 partai itu seperti rumah yang tinggal diberi atap.
"Saya kalau disebut bangunan itu tinggal masang ya tinggal atap-atap lah," kata Muzani di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (31/7).
Proses finalisasi koalisi, kata Muzani, juga akan dilakukan dalam waktu dekat. Prosesnya bisa dilakukan dengan berkumpul bersama empat partai atau secara bilateral.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Siapa yang ikut kampanye Prabowo? Pasangan capres-cawapres nomor 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka hari ini Sabtu 9 Desember 2023 berkampanye di sejumlah daerah.
-
Apa yang sedang dilakukan Prabowo dengan calon menteri? 'Ada yang sudah mengusulkan dan sedang diprofiling disimulasikan ya nanti pada waktunya akan disampaikan kembali kepada ketua umum yang bersangkutan,' kata Dasco, saat diwawancari di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu (14/9).
-
Bagaimana Prabowo melihat perbedaan koalisi? Prabowo tak mempermasalahkan jika rekan satu koalisi harus bersebrangan saat Pilkada.
-
Kenapa Prabowo bertemu dengan KWI? Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto menemui pengurus Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) untuk berdiskusi terkait Pemilu 2024 di Gedung KWI, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (26/1/2024).
-
Kapan Presiden Prabowo memanggil ketua umum partai? Seperti diketahui, hari ini Presiden Prabowo Subianto memanggil sejumlah ketua umum partai politik ke Istana Negara, Jakarta.
"Peningkatan koalisi saya kira dalam waktu dekat ini mungkin ada 2 kemungkinan apakah kita duduk bersama 4 partai untuk mengikatkan diri atau kah 1, 1 untuk diikat-ikat," ujar Muzani.
Dia menambahkan, demi terbentuknya koalisi, partainya dan Prabowo terus bergerilya menemui pimpinan partai Demokrat, PKS dan PAN.
"Karena itu Pak Prabowo dan kami melakukan roadshow tidak berhenti. Kemarin dengan pak SBY, sore dengan PKS, sebelumnya pak Prabowo dengan pak Zulkifli Hasan dan Pak Amien. Terus hari ini dengan tim kecil dan seterusnya," ungkapnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sekjen Gerindra Ahmad Muzani mengatakan, komunikasi Prabowo-Gibran dengan ketum partai koalisi 01 dan 03 berjalan baik.
Baca SelengkapnyaRombongan pengurus Partai Gerindra dipimpin Sekjen Ahmad Muzani menyambangi Media Center Partai Gelora di kawasan Patra Senayan Jakarta, Sabtu (19/8).
Baca SelengkapnyaDia mengatakan, bahwa akan mengajak semua kekuatan untuk bersama.
Baca SelengkapnyaPSI berjanji mengunjungi Prabowo setelah hari ini melakukan pertemuan.
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani sempat menyampaikan pantun yang justru untuk menggoda Demokrat.
Baca SelengkapnyaPPP merasa terhormat bila Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berkunjung ke partainya.
Baca SelengkapnyaSekjen Gerindra Ahmad Muzani mengakui PKS adalah sahabat lama dari Gerindra
Baca SelengkapnyaHubungan PKS dan Gerindra mengalami pasang surut terutama setelah Prabowo merapat ke pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wapres Ma'ruf Amin.
Baca SelengkapnyaPKB mendukung partai manapun yang berkeinginan untuk bekerja sama di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaPPP mengungkit posisinya di Koalisi Indonesia Maju bersama Golkar dan PAN sebelum pencoblosan Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaPrabowo pun meminta Presiden Jokowi untuk hadir dalam penutupan Rapimnas Gerindra.
Baca SelengkapnyaPSI Mesra dengan Prabowo, PPP: Tanya PDIP, Selama Ini Diajak Komunikasi atau Tidak?
Baca Selengkapnya