Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gerindra yakin PAN, Demokrat, PKB dan PBB bakal berkoalisi dukung Prabowo

Gerindra yakin PAN, Demokrat, PKB dan PBB bakal berkoalisi dukung Prabowo Ahmad Riza Patria. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua DPP Partai Gerindra Ahmad Riza Patria yakin partainya bersama PKS, PAN, Demokrat, PKB dan PBB akan berkoalisi untuk mendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2019. Sebab menurut survei calon potensial saat untuk mengalahkan petahana Joko Widodo hanya Prabowo Subianto.

"Berdasarkan survei cuma Pak Prabowo yang berpeluang, berpotensi, dan kami yakini bisa menggantikan dan mengalahkan Pak Jokowi. Jadi kami sangat yakin PKS PAN bukan sekutu lagi, tapi sengaja bersaudara dalam suka dan duka untuk kebersamaan bersama Gerindra. Kami yakin PBB PAN PKS bersama Gerindra. Dan InsyaAllah partai lain seperti PKB dan Demokrat," katanya di Cafe Mandailing, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Kamis (10/5).

Gerindra tak ingin mencampuri mekanisme internal partai lain. Namun Riza mengatakan, partai yang belum menentukan arah memiliki misi yang sama untuk kepentingan rakyat dan negara.

"Harapan kami PKS, PAN, PBB bisa bersama dengan Gerindra. Kami tidak ingin mencampuri kewenangan dan mekanisme internal partai masing-masing, tapi kami punya misi yang sama dengan partai partai dengan kepentingan partai dan negara, juga rakyat kita," ujarnya.

Mengenai Cawapres Prabowo, menurut Riza, tak perlu terburu buru dan mesti cermat menentukan. Intinya, Prabowo sudah bulat akan maju jadi orang nomor satu di Indonesia.

"Kalau Pak Prabowo pasti jadi Capres. Bahkan kami meyakini bisa menang. Terkait Cawapres masih dilakukan penelitian dengan cermat dan hati-hati. Kita masih ingin lebih dulu memastikan koalisi. Kami yakin Gerindra pasti dapat teman koalisi," tandasnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gerindra Tak Khawatir 'Ancaman' PKB Keluar Koalisi Prabowo: Hilal Cawapres Sudah Tampak
Gerindra Tak Khawatir 'Ancaman' PKB Keluar Koalisi Prabowo: Hilal Cawapres Sudah Tampak

Muzani menyebut sikap PKB bukan sinyal keretakan koalisi.

Baca Selengkapnya
PKB Hengkang dari Koalisi Prabowo, Gerindra: Perbedaan Bukan Berarti Perpisahan, Apalagi Perpecahan
PKB Hengkang dari Koalisi Prabowo, Gerindra: Perbedaan Bukan Berarti Perpisahan, Apalagi Perpecahan

Prabowo bakal merangkul semua pihak untuk bersatu membangun Indonesia.

Baca Selengkapnya
PDIP Masih Buka Pintu untuk Golkar: Meski Gabung Prabowo Tapi Belum Bisa Naik Pelaminan
PDIP Masih Buka Pintu untuk Golkar: Meski Gabung Prabowo Tapi Belum Bisa Naik Pelaminan

PDIP sampai hari ini masih terus membuka pintu bagi partai manapun termasuk Golkar untuk berkoalisi.

Baca Selengkapnya
Gerindra Yakin PKB Tak akan Lari ke Ganjar, Ini Alasannya Singgung Kemuliaan
Gerindra Yakin PKB Tak akan Lari ke Ganjar, Ini Alasannya Singgung Kemuliaan

Gerindra yakini PKB hatinya mendukung Prabowo. Maka tidak akan pindah ke lain hati.

Baca Selengkapnya
Prabowo Tegaskan Jokowi Tak Dikte Deklarasi Dukungan PAN dan Golkar
Prabowo Tegaskan Jokowi Tak Dikte Deklarasi Dukungan PAN dan Golkar

Prabowo menyatakan, Presiden Jokowi merupakan orang yang demokratis.

Baca Selengkapnya
Gerindra Buka Pintu untuk Demokrat usai Ditinggal NasDem: Kayaknya Prabowo, SBY dan AHY Nyambung
Gerindra Buka Pintu untuk Demokrat usai Ditinggal NasDem: Kayaknya Prabowo, SBY dan AHY Nyambung

Gerindra tidak punya kendala menerima Demokrat untuk berkoalisi.

Baca Selengkapnya
Disebut PAN Dukung Prabowo, Partai Demokrat Mau Gelar Rapimnas Dulu
Disebut PAN Dukung Prabowo, Partai Demokrat Mau Gelar Rapimnas Dulu

Ketum AHY akan segera mengumumkan ke koalisi mana Partai Demokrat akan bergabung.

Baca Selengkapnya
Ganjar: Jangan Berpikir di Luar Pemerintahan Selalu Ngerecokin
Ganjar: Jangan Berpikir di Luar Pemerintahan Selalu Ngerecokin

Menurutnya, bisa saja saat berada di luar pemerintahan PDIP akan memberikan masukan yang bagus untuk penguasa.

Baca Selengkapnya
Singgung Duet Anies-Cak Imin, PDIP Keluarkan Ungkapan Politik Dagang Sapi
Singgung Duet Anies-Cak Imin, PDIP Keluarkan Ungkapan Politik Dagang Sapi

PDIP mengklaim sejak awal menghindari kerja sama yang didasari oleh nafsu kekuasaan semata.

Baca Selengkapnya
PAN Ungkap Kemungkinan PDIP Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran
PAN Ungkap Kemungkinan PDIP Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Kemungkinan tersebut muncul lantaran kedekatan Megawati dan Prabowo.

Baca Selengkapnya
PAN Nilai PKB Sulit Gabung Koalisi Prabowo, Singgung Narasi Perubahan
PAN Nilai PKB Sulit Gabung Koalisi Prabowo, Singgung Narasi Perubahan

PKB dinilai sebagai pembawa narasi perubahan yang bertolak belakang dengan keberlanjutan Prabowo.

Baca Selengkapnya
PAN Tidak Terganggu jika Parpol Lain Bergabung dengan Koalisi Prabowo
PAN Tidak Terganggu jika Parpol Lain Bergabung dengan Koalisi Prabowo

Pembahasan partai yang akan bergabung dilakukan setelah KPU resmi menetapkan pasangan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya