Gus Ipul soal Khofifah: Tak ada kompetisi yang lempeng
Merdeka.com - Wakil Gubernur yang juga bakal calon Gubernur Jawa Timur, Syaifullah Yusuf mengaku sedang dalam proses pembicaraan tahap akhir dengan partai koalisi. Hasilnya akan segera diumumkan dalam beberapa hari ke depan.
"Masih mematangkan koalisi. Tunggu saja tanggal mainnya dalam beberapa hari ke depan. Kita lagi melakukan pembicaraan-pembicaraan tahap akhir dengan beberapa partai," kata Syaifullah Yusuf di Graha Cakrawala Universitas Negeri Malang, Kamis (5/9).
Gus Ipul, demikian biasa dipanggil, tidak menyebutkan partai yang dimaksud. Pihaknya juga belum berani bicara tentang calon wakil gubernur, yang akan pendampingnya. Walaupun nantinya akan diserahkan kepada partai koalisi.
-
Siapa calon gubernur dari Koalisi Indonesia Maju? 'Pak Andika bagus, kemudian dari segi perfom, pernah sama-sama [tugas]. Saya Kapolres beliau Komandan Paspampres, tak perlu risaukan, demokrasi harus rangkulan dan perbedaan merupakan rahmat yang harus dijalankan sama-sama,' ungkapnya.
-
Kenapa Gibran enggan menanggapi soal Jokowi sebagai pemimpin koalisi? Calon Wakil Presiden (Cawapres) Gibran Rakabuming Raka enggan menanggapi kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi bakal pemimpin koalisi besar Prabowo-Gibran. Dia menilai usulan tersebut merupakan aspirasi dan pendapat dari sejumlah pihak.
-
Siapa yang siap jadi Cawapres Ganjar? Usai bertemu adik Megawati, Andika Perkasa, mengaku siap menjadi calon wakil presiden (Cawapres) dari Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden (Capres) dari Partai PDIP di Pilpres 2024 mendatang.
-
Siapa yang diusulkan ke PDI Perjuangan untuk calon gubernur di Jakarta? 'Nama-nama akan tersaring sesuai dengan usulan dari daerah-daerah. Mohon maaf, belum bisa kami sebut karena masih melakukan proses pencermatan,' kata Hasto di Posko Pemenangan, Jakarta, Senin (6/5) malam.Ia pun tak memungkiri Ahok dan Anies adalah tokoh yang diusulkan kepada PDI Perjuangan untuk diusung sebagai kepala daerah di Jakarta.
-
Kenapa PDIP belum memutuskan calon untuk Pilgub DKI 2024? 'Nama-nama akan tersaring sesuai dengan usulan dari daerah-daerah. Mohon maaf, belum bisa kami sebut karena masih melakukan proses pencermatan,' kata Hasto di Posko Pemenangan, Jakarta, Senin (6/5) malam.
-
Siapa yang akan mengumumkan cawapres Ganjar? Wakil Ketua Umum PPP Arsul Sani mengatakan, jika cawapres sudah diputuskan maka Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri akan mengumumkannya ke publik.
"Sampai sekarang lagi digondok," tegasnya.
Sementara itu disinggung pencalonan Ketua Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Khofifah Indar Parawansa, Gus Ipul mengaku mempersilakan sebagai sesama warga negara. Pihaknya menghormati siapapun yang hendak mencalonkan maju sebagai bakal calon gubernur.
"Tidak apa-apa. Kita hormati dan kita hargai, hak siapapun yang mau mencalonkan diri. Awalnya sih ingin berbagi tugas, tetapi tidak bisa, ya sudah, tidak masalah," katanya.
Gus Ipul juga menegaskan, bahwa persaingan pasti terjadi dalam perebutan kursi Gubernur Jawa Timur. Persaingan pastinya harus dihadapi dengan serius dan didasari niat membangun masyarakat Jawa Timur.
"Saya kira kompetisi ya seperti itulah. Tidak ada yang lempeng, ya terjal lah. Kita serahkan pada masyarakat. Saya sudah dua kali mengikuti ya sudah jalan saja. Bismillah," pungkasnya. (mdk/rhm)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Khofifah mengaku sudah dua kali bertemu dengan Ketua DPP PDIP Said Abdullah.
Baca SelengkapnyaKPU akan hanya memeriksa hal-hal yang dipersyaratkan saja sebagai seorang calon presiden atau wakil presiden.
Baca SelengkapnyaNamanya masuk kandidat dari Partai Golkar bersama Bambang Wuryanto
Baca SelengkapnyaKhofifah menegaskan saat ini tidak pada posisi yes or no.
Baca SelengkapnyaZulhas menegaskan, PAN telah menyerahkan sepenuhnya kepada Khofifah.
Baca SelengkapnyaJokowi menegaskan, presiden tidak mengurusi soal pencalonan presiden atau wakil presiden.
Baca SelengkapnyaAgus Gumiwang mengaku sudah mengantongi sosok yang akan didukungnya sebagai ketua umum Golkar.
Baca SelengkapnyaDukungan Khofifah terhadap pasangan Prabowo-Gibran tidak memiliki pengaruh.
Baca SelengkapnyaGubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bakal satu barisan dengan Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaGolkar merupakan partai besar yang tak bisa ditekan oleh siapapun.
Baca SelengkapnyaJusuf Hamka mengaku terkejut ketika namanya diumumkan di markas Partai Golkar
Baca SelengkapnyaKhofifah memilih bicara persiapannya untuk Pilgub Jawa Timur. Dia bungkam soal dukungan di Pilpres 2024 mendatang.
Baca Selengkapnya