Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hadir di Munaslub Golkar, Partai Idaman dicuekin

Hadir di Munaslub Golkar, Partai Idaman dicuekin Pelantikan 100 persen Partai Idaman. ©2016 merdeka.com/etika

Merdeka.com - Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla hadir di pembukaan Munaslub Partai Golkar. Sejumlah menteri dan elite partai politik juga hadir di acara tertinggi partai beringin itu.

Partai Idaman pimpinan Rhoma Irama juga tak ketinggalan hadir. Partai Idaman diwakili oleh sang sekjen, Ramdansyah.

Namun kehadiran partai baru ini luput dari pimpinan elite partai lainnya. Sejak awal, Partai Idaman tak disinggung seperti partai lainnya.

Dalam pembukaan, pembawa acara tak menyebut Partai Idaman. Sementara partai lain yang hadir seperti PDIP, Hanura, NasDem, PKB, PKPI, PPP, disebutkan satu per satu kehadiran perwakilannya.

Begitu jyga saat panitia penyelenggara Theo L Sambuaga menyapa tamu undangan, Partai Idaman tak disebut. Perwakilan partai lainnya berdiri dengan melambaikan tangan.

Ketum Golkar Aburizal Bakrie (Ical) juga tak menyapa Partai Idaman. Padahal posisi duduk Sekjen Partai Idaman Ramdansyah sejajar dengan perwakilan partai lainnya.

Ical menyebut satu persatu kehadiran parpol. NasDem, Hanura, Gerindra, PAN, PDIP, PPP, PKPI, PKB, Perindo.

"Hanya dari Partai Demokrat yang belum saya lihat," sapa Ical sebelum memberikan pidato politiknya di Bali, Sabtu (14/5).

Seperti diketahui, hadir sejumlah elite partai politik. Seperti Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, Ketum Hanura Wiranto, Sekjen PKS Mustafa Kamal, Sekjen PKPI Ramdansyah, dua ketum PPP Romahurmuziy dan Djan Faridz, Ketum NasDem Surya Paloh, Ketum Perindo Hary Tanoesoedibjo.

Tak ketinggalan juga, Menkum HAM Yasonna Laoly, Ketum PP Muhammadiyah Din Syamsuddin, Ketua DPD RI Irman Gusman, Wakil Ketua MPR Oesman Sapta. Menteri Perdagangan, Thomas Lembong, mantan Panglima TNI Djoko Santoso, Menko Polhukam Luhut B Pandjaitan, Sekretaris Kabinet Pramono Anung.

Hari kedua besok, munaslub akan memilih seorang ketua umum yang baru. 8 Bakal Caketum yang akan bertarung yakni Ade Komarudin, Setya Novanto, Airlangga Hartarto, Mahyudin, Priyo Budi Santoso, Azis Syamsuddin, Bambang Indra Utoyo dan Syahrul Yasin Limpo.

(mdk/war)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Bantahan Jokowi Soal Tudingan Cawe-Cawe Munaslub Golkar
VIDEO: Bantahan Jokowi Soal Tudingan Cawe-Cawe Munaslub Golkar

Jokowi membantah ikut cawe-cawe soal isu Munaslub Golkar itu.

Baca Selengkapnya
Bertemu Dasco Gerindra, Cak Imin Mengaku Belum Ada Pembahasan soal Gabung Koalisi
Bertemu Dasco Gerindra, Cak Imin Mengaku Belum Ada Pembahasan soal Gabung Koalisi

Foto itu diunggah dalam akun pribadinya, dalam momen halal bihalal dengan semua pimpiman dan jajaran ASN Legislatif.

Baca Selengkapnya
Golkar Batal Dukung Ganjar, PDIP Singgung Politik Transaksional
Golkar Batal Dukung Ganjar, PDIP Singgung Politik Transaksional

PDIP menegaskan menghindari pola transaksional dan pembagian sumber daya ekonomi dalam membangun koalisi politik.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Bahlil Lahadalia Tegaskan Jokowi dan Gibran Tak Masuk Kepengurusan Partai Golkar
FOTO: Momen Bahlil Lahadalia Tegaskan Jokowi dan Gibran Tak Masuk Kepengurusan Partai Golkar

Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia menegaskan nama Jokowi dan Gibran tidak masuk dalam kepengurusan partai pohon beringin tersebut.

Baca Selengkapnya
Tak Ada Celah Untuk Munaslub Golkar
Tak Ada Celah Untuk Munaslub Golkar

Sekretaris Jenderal Partai Golkar Lodewijk F Paulus menegaskan, tidak ada dorongan Munaslub oleh Dewan Pakar Golkar.

Baca Selengkapnya
Gibran Bantah Telah 'Dikuningkan' saat Jadi Cawapres Prabowo
Gibran Bantah Telah 'Dikuningkan' saat Jadi Cawapres Prabowo

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengungkapkan jika Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka sudah menjadi kader Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Golkar Tegaskan Tak Ada Dorongan untuk Koalisi dengan Gerindra
Golkar Tegaskan Tak Ada Dorongan untuk Koalisi dengan Gerindra

Seluruh kader Partai Golkar sudah menyerahkan keputusan di Pilpres 2024 kepada Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto.

Baca Selengkapnya
PDIP Tidak Baper Ditinggal Golkar-PAN: Semakin Ramping dan Efisien
PDIP Tidak Baper Ditinggal Golkar-PAN: Semakin Ramping dan Efisien

PDIP menilai masyarakat akan menguji gagasan bukan seberapa banyak partai gabung koalisi

Baca Selengkapnya
Alasan Cak Imin Dipingit Jelang Pilpres 2024: Terlalu Asal Ngomong
Alasan Cak Imin Dipingit Jelang Pilpres 2024: Terlalu Asal Ngomong

Cak Imin mengakui jika dirinya terlalu asal ngomong soal Pilpres 2024. Akhirnya diperintahkan PKB untuk diam dahulu.

Baca Selengkapnya
PKB Yakin Internal Baik-Baik Saja Jelang Muktamar, Tak Ada Gejolak seperti Golkar
PKB Yakin Internal Baik-Baik Saja Jelang Muktamar, Tak Ada Gejolak seperti Golkar

PKB menghargai dinamika yang terjadi di Golkar dan memandangnya sebagai urusan internal partai.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Ogah Komentari Isu Muktamar PKB Tandingan: Wong Nggak Jelas
Cak Imin Ogah Komentari Isu Muktamar PKB Tandingan: Wong Nggak Jelas

PKB baru saja menyelesaikan pelaksanaan Muktamar PKB ke-VI yang digelar di Nusa Dua, Bali, 24-25 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya
PDIP Usung Airin di Pilgub Banten, Golkar akan Berikan Sanksi?
PDIP Usung Airin di Pilgub Banten, Golkar akan Berikan Sanksi?

Golkar mengakui tidak mudah menghadapi kondisi di mana DPP memutuskan tidak mengusung Airin di Pilgub Banten.

Baca Selengkapnya