Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hidayat: Yudi Latif mundur bukan karena kader PKS kirim meme ke Mahfud MD

Hidayat: Yudi Latif mundur bukan karena kader PKS kirim meme ke Mahfud MD Muktamar I Ikatan Ulama dan Dai. ©2014 Merdeka.com/Dwi Narwoko

Merdeka.com - Wakil Ketua Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Hidayat Nur Wahid meminta Yudi Latif menjelaskan alasan pengunduran dirinya dari Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) ke publik. Penjelasan itu, kata dia, harus dipaparkan secara subjektif.

"Menurut saya paling bagus beliau menjelaskan subjektif tapi itu pastilah bukan karena kader PKS mengirim meme ke Pak Mahfud MD," kata Hidayat di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (8/6).

Hidayat menjelaskan, kadernya tidak pernah mengirim meme pada Anggota Dewan Pengarah BPIP Mahfud MD. Hal itu ia ketahui langsung dari kader PKS yang dituding langsung oleh Mahfud.

"Saya tahu itu karena kemarin saya bertemu yang bersangkutan dan memperlihatkan kepada saya tentang WA yang dikirimkan ke Pak Mahfud MD. Jadi tidak ada urusannya dengan PKS, atau kader PKS," ujarnya.

"Itu adalah dalam tanda kutip keputusan yang diambil Pak Yudi Latif yang saya berharap bahwa keputusan ini kemudian memberikan penjelasan tentang posisi daripada BPIP karena kan kemarin mendapatkan sorotan ya," lanjutnya.

Wakil Ketua MPR itu menilai, memang semua orang ingin Pancasila diterapkan dalam kehidupan masyarakat. Tetapi cara yang paling tepat, kata dia, dengan mensosialisasikan keteladanan Pancasila.

"Dan memang salah satu cara efektif mensosialisasikan Pancasila dan keteladanan, keteladanan dari pihak-pihak yang mensosialisasikan tentang masalah Pancasila," ucapnya.

Mahfud MD sempat berang karena mendapat kiriman meme dari kader PKS yang bertuliskan 'Saya Pancasila, Saya Rp 100 juta'. Bahkan karena meme itu, Mahfud menyerang balik kader PKS yang jadi pimpinan lembaga negara seperti Hidayat Nur Wahid.

Mahfud meminta kader PKS itu bertanya berapa juta gaji yang diterima Hidayat Nur Wahid selama menjadi pimpinan MPR.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gus Yaqut Tantang PKB: Saya Tunggu Kabar Pemecatannya
Gus Yaqut Tantang PKB: Saya Tunggu Kabar Pemecatannya

Yaqut mengakui sudah merasa kehilangan status keanggotannya di PKB.

Baca Selengkapnya
Mahfud Mundur dari Menteri Dianggap Pesan Sindiran untuk Presiden Jokowi
Mahfud Mundur dari Menteri Dianggap Pesan Sindiran untuk Presiden Jokowi

Ray juga menyebut ada keuntungan lain dari sisi elektoral yang bisa didapat dari Mahfud jika keluar dari kabinet.

Baca Selengkapnya
Yaqut Sebut Kabar Pemecatan Dirinya dari PKB Cuma Dagelan: Sampai Detik Ini Saya Masih Anggota
Yaqut Sebut Kabar Pemecatan Dirinya dari PKB Cuma Dagelan: Sampai Detik Ini Saya Masih Anggota

Sinyal kuat pemecatan ini terlihat dari keputusan DPP PKB yang tidak mengundang Yaqut pada Muktamar PKB di Bali pada 24-25 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya
Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, PSI: Ini Pilihan Politik Elektoral Bukan soal Etik dan Konstitusi
Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, PSI: Ini Pilihan Politik Elektoral Bukan soal Etik dan Konstitusi

Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menilai langkah pengunduran diri Mahfud MD lebih dilandasi kepentingan elektoral, bukan etis.

Baca Selengkapnya
Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, Menkominfo Jawab Isu Menteri Kabinet Jokowi Tak Nyaman
Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, Menkominfo Jawab Isu Menteri Kabinet Jokowi Tak Nyaman

Isu kondisi sejumlah menteri kabinet Joko Widodo-Ma'ruf Amin yang sudah tidak nyaman sebelumnya mulai menyeruak ke publik.

Baca Selengkapnya
Pengurus DPW PPP Bali Mengaku Dipecat Plt Ketum Mardiono Secara Sepihak
Pengurus DPW PPP Bali Mengaku Dipecat Plt Ketum Mardiono Secara Sepihak

Plt. Ketua Idy Muzayyad PPP Bali menilai, pemecatan tersebut dilakukan secara sewenang-wenang.

Baca Selengkapnya
Yusril Ihza Mahendra Mundur dari Ketum PBB, Diganrikan Fahri Bachmid
Yusril Ihza Mahendra Mundur dari Ketum PBB, Diganrikan Fahri Bachmid

MDP dilaksanakan di DPP PBB Jakarta, yang berlangsung dari pagi hingga pukul 21.30 Wib, Sabtu (18/5).

Baca Selengkapnya
Protes Putusan PKB, Ini Tuntutan Kubu Sespri Ketum PBNU
Protes Putusan PKB, Ini Tuntutan Kubu Sespri Ketum PBNU

Ghufron menempuh mekanisme internal partai usai diganti dari DPR 2024-2029 dan diberhentikan sebagai kader.

Baca Selengkapnya
Analisis Pesan Politik di Balik Mahfud MD Mundur Sebelum Masa Pencoblosan Pilpres 2024
Analisis Pesan Politik di Balik Mahfud MD Mundur Sebelum Masa Pencoblosan Pilpres 2024

Mahfud MD resmi mundur dari jabatan Menko Polhukam beberapa hari jelang pencoblosan Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Yusril Ihza Mahendra Dilaporkan ke Bareskrim Polri Terkait Aturan Kepengurusan PBB
Yusril Ihza Mahendra Dilaporkan ke Bareskrim Polri Terkait Aturan Kepengurusan PBB

Yusril Ihza Mahendra dilaporkan ke Bareskrim Polri terkait dugaan pelanggaran dalam penyusunan aturan kepengurusan PBB

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kubu Anies Respons Mahfud Mundur Hingga Peluang Menteri Nasdem & PKB Mengikuti
VIDEO: Kubu Anies Respons Mahfud Mundur Hingga Peluang Menteri Nasdem & PKB Mengikuti

Menurut Wakil Ketua Umum Partai NasDem Ahmad Ali, semestinya Mahfud MD melakukan hal itu saat dirinya resmi ikut kontestasi Pilpres 2024

Baca Selengkapnya
Kontroversi Kepala BPIP: Larang Cadar, Agama Musuh Pancasila hingga Paskibraka Harus Lepas Jilbab
Kontroversi Kepala BPIP: Larang Cadar, Agama Musuh Pancasila hingga Paskibraka Harus Lepas Jilbab

BPIP Yudian Wahyudi Kembali menjadi sorotan publik usai membuat aturan bagi Paskibraka putri yang beragama Islam melepas jilbab saat pengukuhan di IKN.

Baca Selengkapnya