Hubungan Demokrat dan Gerindra Memanas, Ini Kata Erick Thohir
Merdeka.com - Ketua Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma'ruf, Erick Thohir enggan mengomentari memanasnya hubungan Gerindra dan Demokrat. Dia tak mau ikut campur urusan koalisi sebelah.
"Saya enggak mau komen itu masing-masing punya perbedaan di koalisi berbeda, saya enggak punya hak mengkritisi Demokrat," kata Erick di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (17/11).
Ketika ditanya apakah bakal melakukan komunikasi dengan Demokrat, Erick tetap menolak komentar. Dia lagi-lagi menegaskan urusan kepartaian diserahkan ke partai.
-
Siapa yang menyatakan Demokrat tidak akan rujuk? Ketua BPOPKK DPP Partai Demokrat Herman Khaeron mengatakan tidak mungkin partainya memutuskan untuk rujuk kembali dengan Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) mendukung Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Cak Imin) sebagai capres-cawapres di Pilpres 2024.
-
Kenapa anggota DPR kritik Erick Thohir? Diketahui cuplikan video dalam unggahan akun Youtube @SATU BANGSA tersebut merupakan momen saat Erick Thohir dicecar oleh anggota DPR RI dari Komisi VI terkait kasus yang terjadi di BUMN. Penelusuran Sementara artikel berita yang yang ada dalam video membahas soal kritikan dari anggota Komisi VI kepada Erick Thohir yang dinilai kerap gonta-ganti jajaran direksi maupun komisaris di BUMN yang dianggap tidak berkompeten.
-
Siapa yang menjawab pertanyaan soal kesiapan PDIP menjadi oposisi? Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menjawab pertanyaan soal kesiapan partai berlambang kepala banteng menjadi oposisi atau berada di luar pemerintahan.
-
Bagaimana Erick Thohir bisa tarik suara Nahdliyin? Ia mengungkapkan, waktu Harlah NU Erick Thohir menempati posisi sentral sebagai steering committee. Hal ini membuat posisi Erick juga strategis dalam menggaet suara dari kalangan Nahdliyin.
-
Apa yang dilakukan Erick Thohir? Melalui akun Instagramnya, Erick Thohir membagikan video sorotan pertandingan antara Timnas Indonesia dan Bahrain serta reaksinya saat menonton bersama. Dia juga menambahkan caption dan pesan dalam unggahan tersebut. 'Terima kasih kepada semua pemain yang telah berjuang maksimal. Semoga kita bisa mendapatkan poin penuh di pertandingan selanjutnya,' tulis Erick.
-
Kenapa Erick Thohir menanyakan keyakinan para pemain untuk menang? 'Jika kita ingin mencapai kualifikasi, mungkin kita bisa finis di posisi kedua. Kita memerlukan 15 poin dan masih memiliki delapan pertandingan tersisa.' 'Selanjutnya, kita akan menghadapi pertandingan tandang melawan China dan Bahrain. Apakah kalian yakin bisa meraih kemenangan?' tanyanya.
"Tidak itu masing-masing partai," ujar Erick.
Dia menegaskan, tugasnya sebagai ketua tim adalah mengkonsolidasikan internal timses Jokowi-Ma'ruf Amin. Seperti ketika Ketum Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono mengkritik relawan Jokowi karena walkout pada deklarasi pemilu damai.
"Bahkan seperti contoh kejadian di Monas pada saat itu ketika Demokrat mengkritik kita, kita langsung konsolidasi dengan relawan supaya ingat dari awal saya diminta memimpin, saya tidak mau pakai pertempuran tapi ini pesta demokrasi yang bersahabat dan bermartabat. Kemarin sahabat saya Sandi di Yogja saya di Yogja hampir ketemu kalau ketemu seru juga pelukan lagi," pungkasnya.
Sebelumnya, hubungan Demokrat memanas dengan Gerindra. Keduanya saling tagih janji untuk memenangkan Pemilu. Hal itu diawali karena Demokrat terlihat setengah hati memenangkan Prabowo. SBY melalui Twitternya menjawab pernyataan Sekjen Gerindra Ahmad Muzani yang menyebut dirinya berjanji mengkampanyekan Prabowo-Sandiaga. Menurutnya, sang capres yang harus berkampanye karena superstar dalam Pemilu.
(mdk/gil)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jajaran elite Gerindra yang datang di antaranya Prasetyo Hadi, Sugiono, Budi Djiwandono, hingga Andre Rosiade.
Baca SelengkapnyaErick Thohir Dampingi Gibran Debat Cawapres: Saatnya Saya Menentukan, Gabung 02
Baca SelengkapnyaDjarot memastikan komunikasi antara Partai Demokrat dengan PDIP tetap terjalin
Baca SelengkapnyaErick Thohir bicara terkait peluang dalam bursa calon wakil presiden.
Baca SelengkapnyaKetua Bappilu Demokrat Andi Arief memberikan kode atas ajakan tersebut jika Kantor PDIP dan Kantor PPP dekat dengan Kantor Partai Demokrat.
Baca SelengkapnyaDia pun berharap agar seluruh partai politik dalam dinamika pergantian pimpinan dapat berjalan dengan baik.
Baca SelengkapnyaErick masih tak mau bilang siap atau tidak jika dipilih sebagai cawapres untuk Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaKetua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengungkapkan sikap Erick Thohir ketika tidak dipilih menjadi Cawapres Prabowo.
Baca SelengkapnyaHubungan Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri diniilai baik-baik saja, sehingga tidak perlu ada istilah rekonsiliasi dalam pertemuan keduanya.
Baca SelengkapnyaSalah satu kandidat terkuat Bacawapres tahun 2024 Erick Thohir mengaku sampai saat ini belum ada tawaran yang masuk kepada dirinya untuk menjadi cawapres.
Baca SelengkapnyaErick mengakui bahwa kampanye tersebut dilakukan oleh para relawannya.
Baca Selengkapnya