Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ibas sebut kader maju pilkada modal sendiri, partai bantu strategi

Ibas sebut kader maju pilkada modal sendiri, partai bantu strategi Kongres Demokrat. ©2013 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Ketua Komisi Pemenangan Pemilu Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) mengatakan bahwa partainya siap menyambut perhelatan pilkada serentak pada 9 Desember nanti. Termasuk strategi pemenangan sudah disiapkan oleh Demokrat.

Hanya saja, Ibas menerangkan, bahwa calon kepala daerah yang ingin maju di pilkada harus menyiapkan logistik dan biaya kampanye sendiri. Demokrat hanya menyiapkan strategi pemenangan saja.

"Logistik dan biaya kampanye serahkan pada kandidat sendiri. Kami hanya atur strategi," kata Ibas di Rapimnas Demokrat, JCC, Jakarta, Sabtu (4/7).

Ibas menjelaskan, soal siapa yang berhak maju mencalonkan diri di pilkada itu nantinya akan dipilih oleh mahkamah tinggi partai. Ketua Umum Demokrat dan Sekjen pun bakal memberikan pertimbangan akan hal itu.

"Gubernur dan wakil gubernur dipilih Mahkamah Tinggi Partai yang berisi 15 orang, juga melalui pertimbangan Ketum dan Sekjen. Bupati dan walikota dipilih langsung DPP," terang dia.

Ibas menegaskan, bahwa Partai Demokrat tetap sebagai penyeimbang. Meskipun dalam setiap kebijakan terkadang bersama dengan Koalisi Merah Putih juga bersama Koalisi Indonesia Hebat.

"Untuk koalisi Demokrat partai penyeimbang. Kami revisi kalau ada kebijakan, kami bukan KMP dan KIH. Kami beri kebebasan pada kader untuk memilih dan menjajaki pasangannya sesuai emosi dan kebatinan," pungkasnya.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dampak Putusan MK di Pilkada Bogor
Dampak Putusan MK di Pilkada Bogor

Dia menilai Putusan MK Nomor 60/PUU-XXII/2024 telah mendorong keadilan dan memberikan kesempatan yang sama kepada cabup Bogor agar tidak terjadi kotak kosong.

Baca Selengkapnya
Ganjar soal Putusan MK Ubah Ambang Batas Pilkada: Kami Siapkan Kader-Kader Maju Kepala Daerah
Ganjar soal Putusan MK Ubah Ambang Batas Pilkada: Kami Siapkan Kader-Kader Maju Kepala Daerah

Ketua DPP PDIP Ganjar Pranowo mengatakan, partainya telah mempersiapkan kader-kadernya untuk maju di Pilkada 2024 usai putusan MK soal ambang batas Pilkada.

Baca Selengkapnya
Putusan MK, Gerindra Buka Kesempatan Partai di KIM Calonkan Kadernya Dalam Pilkada
Putusan MK, Gerindra Buka Kesempatan Partai di KIM Calonkan Kadernya Dalam Pilkada

Muzani tetap berharap internal KIM tetap solid dalam Pilkada 2024 demi meraih kemenangan yang maksimal.

Baca Selengkapnya
PKB Usung Acep Adang-Gita KDI di Pilgub Jabar
PKB Usung Acep Adang-Gita KDI di Pilgub Jabar

PKB memutuskan mengusung kader internalnya Acep Adang Ruhiyat dan Gitaris Dwi Natalia di Pilkada Jawa Barat 2024.

Baca Selengkapnya
Pilkada adalah Pemilihan Kepala Daerah, Ketahui Pengertian dan Sistem Pelaksanaannya
Pilkada adalah Pemilihan Kepala Daerah, Ketahui Pengertian dan Sistem Pelaksanaannya

Pilkada adalah singkatan dari Pemilihan Kepala Daerah. Pilkada dilakukan untuk memilih wakil kepala daerah di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pilkada adalah Singkatan dari Pemilihan Kepala Daerah, Ini Penjelasannya
Pilkada adalah Singkatan dari Pemilihan Kepala Daerah, Ini Penjelasannya

Setiap Pilkada menghadirkan berbagai dinamika politik, mulai dari proses pencalonan, kampanye, hingga hari pemungutan suara.

Baca Selengkapnya
Apa itu Pilkada? Ini Pengertian Lengkapnya yang Memiliki Perbedaan dengan Pemilu
Apa itu Pilkada? Ini Pengertian Lengkapnya yang Memiliki Perbedaan dengan Pemilu

Pilkada dan Pemilu sebenarnya sama-sama kegiatan pemilihan wakil rakyat yang digelar oleh pihak KPU. Namun ternyata keduanya memiliki perbedaan.

Baca Selengkapnya
PKB Siapkan Ida Fauziah, Ahmed Zaki, dan Airin di Pilkada DKI dan Banten
PKB Siapkan Ida Fauziah, Ahmed Zaki, dan Airin di Pilkada DKI dan Banten

PKB telah meradar sejumlah nama untuk maju di Pilkada serentak 2024

Baca Selengkapnya
Janji Cak Imin ke Prabowo: Kepala Daerah dari PKB Siap Tegak Lurus dengan Pemerintahan Baru
Janji Cak Imin ke Prabowo: Kepala Daerah dari PKB Siap Tegak Lurus dengan Pemerintahan Baru

Cak Imin Sampaikan ke Prabowo, Kepala Daerah dari PKB Siap Tegak Lurus dengan Kepemimpinan Baru

Baca Selengkapnya
Pilkada Itu Apa? Ketahui Pengertian dan Sejarahnya
Pilkada Itu Apa? Ketahui Pengertian dan Sejarahnya

Pengertian Pilkada beserta sejarahnya yang perlu diketahui.

Baca Selengkapnya
Golkar soal Putusan MK: Ubah Peta Politik dan Pencalonan Pilkada
Golkar soal Putusan MK: Ubah Peta Politik dan Pencalonan Pilkada

"Hampir di semua tempat provinsi, kabupaten kota akan bisa mengubah peta ya, peta politik pencalonan nanti," kata Waketum Golkar.

Baca Selengkapnya
Strategi PKB Jaring Koalisi untuk Muluskan Ida Fauziyah maju Pilkada DKI
Strategi PKB Jaring Koalisi untuk Muluskan Ida Fauziyah maju Pilkada DKI

Di DKI, PKB hanya memiliki 10 kursi dan membutuhkan lebih 12 kursi lagi

Baca Selengkapnya