Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Idrus Marham: Syarat maju jadi ketum dibahas di Munas

Idrus Marham: Syarat maju jadi ketum dibahas di Munas Sekjen Partai Golkar Idrus Marham. ©2013 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Sekjen Partai Golkar Idrus Marham menyatakan bahwa yang berhak mengatur syarat orang untuk maju jadi caketum yakni Munas. Dia menjelaskan, Munas bakal membahas apa saja dan bagaimana aturan main dalam pemilihan ketua umum nanti.

"Saya ingin jelaskan bahwa pemilihan ketum partai Golkar yang akan datang berdasarkan AD/ART dalam Munas itu. AD/ART sekarang akan dilihat, diperlukan perubahan atau tidak karena Munas-lah yang memiliki kewenangan mengubah atau tidak mengubah AD/ART partai dan di dalam itu tercantum persyaratan untuk dapat maju sebagai calon ketum," ujar Idrus di Gedung DPR, Jumat (14/11).

Idrus menegaskan, pihaknya tidak pernah ingin memperberat persyaratan kader untuk maju jadi ketua umum di Munas. Dalam aturan persyaratan ketua umum, kata dia, yang terpenting ketua umum punya klasifikasi yang baik.

"Kita enggak pernah berpikir memberatkan persyaratan dibuat sedemikian rupa supaya memastikan ketum ke depan memiliki kualifikasi tertentu dan diyakini mampu, salah satu programnya 2019 yang akan datang menang pileg dan pilpres," tegas dia.

Idrus menyayangkan jika ada tudingan yang mengatakan bahwa Ical ingin melakukan skenario menang aklamasi. Dia juga heran, karena yang menuding hal itu justru orang-orang masuk dalam struktur DPP yang punya wewenang membahas aturan main itu.

"Bahwa yang ada dari calon-calon itu yang membuat pernyataan semua itu adalah pengurus DPP Golkar. Sehingga enggak etis tapi sangat sulit diterima akal sehat bilamana ada tudingan seperti itu," terang dia. (mdk/lia)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Idrus Marham Akui Perdebatan di KIM soal Cagub Jakarta, Jabar & Jateng: Daripada Kalah Saling Menyalahkan
Idrus Marham Akui Perdebatan di KIM soal Cagub Jakarta, Jabar & Jateng: Daripada Kalah Saling Menyalahkan

Idrus menilai, lebih baik berdebat keras dalam menentukan calon kepala daerah, daripada bertengkar karena calon yang diusung kalah di pertarungan Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Idrus Marham Sentil Airlangga: Ini Adalah Sebuah Akrobatik Politik
Idrus Marham Sentil Airlangga: Ini Adalah Sebuah Akrobatik Politik

Idrus menilai Airlangga melakukan akrobatik politik dengan PDIP dan Gerindra.

Baca Selengkapnya
JK Vs Agung Laksono Berebut PMI, Waketum Golkar: Contoh Tidak Baik
JK Vs Agung Laksono Berebut PMI, Waketum Golkar: Contoh Tidak Baik

Wakil Ketua Umum Golkar Idrus Marham bicara mengenai kisruh di Palang Merah Indonesia (PMI) antara Agung Laksono dan Jusuf Kalla.

Baca Selengkapnya
Golkar Dekati PKS untuk Jegal Anies di Pilkada Jakarta?
Golkar Dekati PKS untuk Jegal Anies di Pilkada Jakarta?

Idrus menerangkan, komunikasi yang terjalin antara PKS dan KIM adalah sebuah strategi.

Baca Selengkapnya
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh

Dalam konferensi pers, Idrus mendesak Airlangga segera melepas jabatannya sebagai ketua umum DPP Partai Golkar

Baca Selengkapnya
RK-Suswono Batal Gugat ke MK, Waketum Golkar Ungkap Arahan Prabowo
RK-Suswono Batal Gugat ke MK, Waketum Golkar Ungkap Arahan Prabowo

"Ini suatu realitas politik yang harus kita terima," kata Idrus.

Baca Selengkapnya
Idrus Marham Yakin Bahlil Terpilih Aklamasi Jadi Ketum Golkar: Lebih dari 30 DPD Sudah Mendukung
Idrus Marham Yakin Bahlil Terpilih Aklamasi Jadi Ketum Golkar: Lebih dari 30 DPD Sudah Mendukung

Bahlil diklaim sudah mengantongi dukungan lebih dari 30 DPD Golkar.

Baca Selengkapnya
Ical ke Ketum Golkar Baru: Pelajari Putusan MK agar Memenangkan Paling Banyak Pilkada
Ical ke Ketum Golkar Baru: Pelajari Putusan MK agar Memenangkan Paling Banyak Pilkada

Ical berpesan kepada Ketua Umum Golkar terpilih untuk mempertimbangkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait syarat ambang batas pilkada.

Baca Selengkapnya
Idrus Marham Akui Perdebatan KIM Soal Cagub Sudah Dikehendaki Prabowo
Idrus Marham Akui Perdebatan KIM Soal Cagub Sudah Dikehendaki Prabowo

KIM diikat oleh tiga konsep. Yaitu konsep berkelanjutan, konsep Indonesia maju dan konsep Indonesia emas.

Baca Selengkapnya
Idrus Marham: Jokowi dan Golkar Suasana Kebatinannya Dekat
Idrus Marham: Jokowi dan Golkar Suasana Kebatinannya Dekat

Dia pun menyampaikan bahwa dalam internal Partai Golkar ada tahapannya.

Baca Selengkapnya
Kisruh Pemilihan Ketum PMI: Dipolisikan Jusuf Kalla, Agung Laksono Laporkan Hasil Munas ke Kemenkum HAM
Kisruh Pemilihan Ketum PMI: Dipolisikan Jusuf Kalla, Agung Laksono Laporkan Hasil Munas ke Kemenkum HAM

Kisruh itu melibatkan dua calon ketua umum PMI Jusuf Kalla dan Agung Laksono.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Buka-Bukaan Idrus Golkar, Sosok Ridwan Kamil Paling Kuat Lawan Anies di Jakarta
VIDEO: Buka-Bukaan Idrus Golkar, Sosok Ridwan Kamil Paling Kuat Lawan Anies di Jakarta

Nama Ridwan Kamil paling moncer dibanding dua kader Golkar lainnya

Baca Selengkapnya