Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Idrus sebut Ical tak bertanggung jawab jika tidak maju di Munas

Idrus sebut Ical tak bertanggung jawab jika tidak maju di Munas Sekjen Partai Golkar Idrus Marham. ©2013 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Sekjen Partai Golkar Idrus Marham mengatakan dukungan Aburizal Bakrie (Ical) untuk maju lagi di Munas sangat luas. Menurut dia, hal ini yang menjadi modal Ical untuk kembali maju mencalonkan diri jadi ketua umum.

Idrus mengklaim, dukungan Ical dari daerah capai 50 persen lebih pemilik suara di Munas. Karena itu, dia menilai tidak ada alasan Ical untuk tidak maju.

"Faktanya hari ini banyak sekali pengurus di kabupaten dan provinsi yang memberi dukungan ke ARB, bahkan lebih dari 50 persen. Kalau misalkan para pimpinan partai yang punya suara meminta ARB, maka ARB harus memenuhi permintaan itu," kata Idrus di Gedung DPR, Jakarta, Jumat (14/11).

Idrus menyatakan bakal mendukung penuh jika Ical maju dalam Munas nanti. Namun sebaliknya, jika Ical tak maju, menurut dia, ketua presidium KMP itu tidak bertanggung jawab.

"Kalau ARB maju saya dukung ARB. Kalau nyata-nyata didukung pemilik suara tapi tidak maju, berarti ARB tidak bertanggung jawab," tegas dia.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cak Imin: Masyarakat Madura Sangat Fanatik, Jadi Insya Allah Anies-Muhaimin Menang
Cak Imin: Masyarakat Madura Sangat Fanatik, Jadi Insya Allah Anies-Muhaimin Menang

"Insya Allah AMIN menang di Madura karena dari dulu harapan Perubahan ada di Anies Muhaimin," kata Cak Imin

Baca Selengkapnya
Cak Imin Bersiap Gerus Suara PDIP di Mataraman Jatim, Bagaimana Strategi Khususnya?
Cak Imin Bersiap Gerus Suara PDIP di Mataraman Jatim, Bagaimana Strategi Khususnya?

Cak Imin mengklaim dapat menguasai setidaknya 50 persen suara provinsi paling ujung timur Pulau Jawa ini.

Baca Selengkapnya
Respons Ketua Golkar Sulsel Soal Andi Muh Ishak, Ipar SYL Dukung AMIN
Respons Ketua Golkar Sulsel Soal Andi Muh Ishak, Ipar SYL Dukung AMIN

Sebelumnya Wakil Ketua Golkar Gowa, Andi Muh Ishak menegaskan dukungan kepada Anies-Cak Imin bukan paksaan, tetapi dari hati nurani

Baca Selengkapnya
Cak Imin Klaim 90 Persen Warga Muhammadiyah Dukung AMIN
Cak Imin Klaim 90 Persen Warga Muhammadiyah Dukung AMIN

Cak Imin menyebut, Muhammadiyah telah memberikan sumbangsih yang besar sebagai organisasi Islam.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Umumkan Timnas AMIN di Jatim, Mendes Abdul Halim Iskandar Jadi Dewan Pengarah
Cak Imin Umumkan Timnas AMIN di Jatim, Mendes Abdul Halim Iskandar Jadi Dewan Pengarah

Kakak Cak Imin itu menjadi dewan pengarah Timnas Pemenangan AMIN. Abdul Halim Iskandar merupakan ketua DPW PKB Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh

Dalam konferensi pers, Idrus mendesak Airlangga segera melepas jabatannya sebagai ketua umum DPP Partai Golkar

Baca Selengkapnya
Tolak Munaslub Golkar, DPD Seluruh Indonesia Satu Komando untuk Airlangga Hartarto
Tolak Munaslub Golkar, DPD Seluruh Indonesia Satu Komando untuk Airlangga Hartarto

“Dari 38 ketua DPD Provinsi se-Indonesia menyatakan dukungan sepenuhnya kepada Ketua Umum Partai Golkar dan menolak wacana munaslub,” jelas Ace Hasan

Baca Selengkapnya
Cak Imin Klaim Didukung Warga NU dan Muhammadiyah
Cak Imin Klaim Didukung Warga NU dan Muhammadiyah

Cak Imin yakin AMIN akan mendapatkan kemenangan mutlak di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Kelakar Cak Imin Ditanya Strategi Raup Suara di Jatim: Kalau Dijelaskan Nanti Pak Mahfud Tahu
Kelakar Cak Imin Ditanya Strategi Raup Suara di Jatim: Kalau Dijelaskan Nanti Pak Mahfud Tahu

Cak Imin menjawab dengan kelakar saat ditanya strategi atau taktik untuk meraup suara di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Ketua DPD Golkar se-Indonesia Nyatakan Tolak Munaslub
Ketua DPD Golkar se-Indonesia Nyatakan Tolak Munaslub

Sebanyak 38 ketua DPD juga menegaskan taat pada satu komando di bawah kepemimpinan Ketua Umum DPP Golkar Airlangga Hartarto.

Baca Selengkapnya
Cawapres Muhaimin Ungkap Strategi Kampanye 2024: 80 Persen Waktu AMIN Bakal Fokus di Jawa
Cawapres Muhaimin Ungkap Strategi Kampanye 2024: 80 Persen Waktu AMIN Bakal Fokus di Jawa

Muhaimin menyebut saat ini posisi elektabilitasnya telah melonjak signifikan.

Baca Selengkapnya
Minta Dukungan Kiai, Cak Imin Optimis Amankan 50 Persen Suara di Jabar
Minta Dukungan Kiai, Cak Imin Optimis Amankan 50 Persen Suara di Jabar

Jawa Barat dinilai menjadi lumbung suara yang berpotensi bisa didapatkan pasangan AMIN.

Baca Selengkapnya