Ini alasan Jokowi ketemu Ical baru Prabowo
Merdeka.com - Presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi) beberapa pekan ini melakukan safari politik bertemu dengan Ketum Partai Golkar Aburizal Bakrie dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Kedua ketum itu memang menjadi lawan politik Jokowi saat ini.
Pertemuan Jokowi dengan Ical sudah dilakukan pada pekan kemarin. Sedangkan pertemuan dengan Prabowo baru dilaksanakan pada hari ini. Lalu apa alasan Jokowi mengutamakan Ical ketimbang Prabowo?
"Ya partainya kan gedean Golkar," kata Jokowi sembari tertawa saat wawancara dengan Najwa Shihab dalam acara Metro TV di Balai Kartini, Jumat (17/10).
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa yang mengkritik Jokowi? Ketua DPP PDIP Djarot Saiful Hidayat mengkritik kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa Ajudan Prabowo yang dulu ajudan Jokowi? Setelah bertugas selama satu periode dengan Presiden Joko Widodo, Teddy sekarang menjadi ajudan Prabowo Subianto.
-
Siapa yang usulkan Jokowi jadi pemimpin? Usulan tersebut merupakan aspirasi dan pendapat dari sejumlah pihak.
-
Siapa yang menggugat Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI)
Jokowi menambahkan, setelah diurutkan dari partai pemenang, yaitu PDIP, Golkar baru dilanjutkan dengan Gerindra. "Gerindra saya ketemu dengan Pak Prabowo," ucapnya.
Ketika disinggung siapa lagi yang bakal ditemui, Jokowi mengaku akan sowan ke banyak orang. Dia juga janji akan memenuhi undangan Prabowo untuk ke kediamannya di Hambalang. (mdk/eko)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Prabowo tampak datang sendiri ke Istana Merdeka untuk menemui Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengaku tak mempermasalahkan pertemuan yang dilakukan Prabowo dan Airlangga dengan Jokowi
Baca Selengkapnyakedekatan Ridwan Kamil dengan Presiden Prabowo dan Jokowi dapat dilihat dari foto-foto pertemuan itu.
Baca SelengkapnyaJokowi secara bergantian sudah bertemu dengan Prabowo Subianto, Airlangga dan Zulkifli Hasan
Baca SelengkapnyaKehadiran Effendi pada pertemuan ini berbeda dari sikap PDIP yang telah mendukung pasangan Pramono-Rano Karno di Pilgub 2024
Baca SelengkapnyaMengingat, mantan Gubernur Jawa Barat tersebut saat ini tengah menjadi peserta atau ikut kontestasi di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta.
Baca SelengkapnyaPrabowo mengaku diyakinkan oleh anak-anak muda Partai Gerindra untuk menerima tawaran bergabung dengan pemerintahan Jokowi.
Baca SelengkapnyaDia menegaskan, jika Prabowo hanya akan berpasangan dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengungkapkan, isi pertemuan tersebut membahas berbagai persoalan, termasuk tentang Pilgub Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaKetua Umum Partai Gerindra itu menegaskan bahwa Jokowi sosok yang pekerja keras.
Baca SelengkapnyaTKN Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka membocorkan bakal ada pertemuan antara ketua umum partai setelah Paloh bertemu Jokowi.
Baca SelengkapnyaRelawan Pro Jokowi (Projo) bertemu dengan Relawan Prabowo 08 di kantor DPP Projo, Pancoran.
Baca Selengkapnya