Ini Daftar Sementara Jatah Menteri Jokowi dari Parpol dan Profesional
Merdeka.com - Presiden Jokowi kembali memanggil para kandidat calon menteri dari partai politik dan kalangan profesional ke Istana Negara, Selasa (22/10). Beberapa calon menteri dari partai politik yang dipanggil tak hanya dari partai koalisi, tetapi juga dari partai oposisi.
Sedangkan beberapa calon menteri dari profesional pernah menjabat sebagai menteri di Kabinet Kerja I era Jokowi-JK. Sejak Senin kemarin hingga Selasa pukul 18.00 WIB, tercatat ada 16 calon menteri dari parpol dan 16 calon menteri dari kalangan profesional.
Masing-masing dari mereka akan menempati pos-pos menteri yang sudah diarahkan Presiden Jokowi. Berikut komposisi sementara jatah menteri parpol dan non-parpol:
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Kenapa Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? Pemanggilan tersebut, buntut insiden personel Datasemen Khusus Antiteror (Densus 88) dikabarkan menguntit Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah.
-
Siapa menteri Jokowi yang dipanggil MK? Empat menteri itu meliputi Menteri Koordinator (Menko) Pembangunan Manusia, dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy, Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, dan Menteri Sosial Tri Rismaharini.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
Calon menteri dari parpol yang sudah dipanggil Jokowi
PKB
1. Ida Fauziyah2. Abdul Halim Iskandar3. Agus Suparmanto
NasDem
1. Siti Nurbaya2. Johnny Plate3. Syahrul Yasin Limpo
PDIP
1. Tjahjo Kumolo2. Yasonna Laoly3. Juliary Batubara
Golkar
1. Airlangga Hartanto2. Agus Gumiwang3. Zainudin Amali
Gerindra
1. Prabowo Subianto2. Edhy Prabowo
PPP
1. Suharso Monoarfa.
Hanura
1. Fachrul Razi
Calon menteri dari non-parpol yang sudah dipanggil Jokowi
1. Mahfud Md2. Wishnutama3. Jenderal Tito Karnavian4. Erick Thohir5. Nadiem Makarim6. Nico Harjanto7. Pratikno8. Budi Karya Sumadi9. Sri Mulyani10. Basuki Hadimuljono11. Moeldoko12. Sofyan Djalil13. Bambang Brodjonegoro14. Teten Masduki15. Kepala RSPAD Gatot Soebroto Mayjen Dokter Terawan.16. Luhut Binsar Panjaitan
(mdk/dan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dari sejumlah nama yang mendapat kepercayaan Prabowo untuk menjadi menteri, beberapa di antaranya adalah orang dekat Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaTotal ada 16 menteri Jokowi dipanggil Prabowo untuk digadang-gadang masuk kabinet 2024-2029 mendatang.
Baca SelengkapnyaPresiden terpilih Prabowo Subianto telah memanggil 108 nama untuk membantunya memimpin Indonesia 5 tahun ke depan.
Baca SelengkapnyaInformasi yang beredar ada tiga nama dari PDIP yang digadang masuk bursa kabinet.
Baca SelengkapnyaNantinya pemerintahan akan diisi para ahli yang mempunyai keahlian di bidang tertentu.
Baca SelengkapnyaPrabowo hari ini memanggil bakal calon wakil Menteri hingga kepala badan di kediamannya Jalan Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (15/10).
Baca SelengkapnyaTerpilihnya 17 menteri Jokowi dalam daftar calon menteri kabinet Prabowo-Gibran pada pemerintahan mendatang dilatarbelakangi oleh konsep keberlanjutan.
Baca SelengkapnyaMenteri lama Jokowi terlihat menyambangi kediaman Prabowo Subianto, Senin 14 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaPolitisi PDIP itu tiba di Kertanegara, Jakarta, Selasa (15/10) sekitar pukul 12.50 WIB.
Baca SelengkapnyaPrabowo menjelaskan, tak semua partai koalisi menyodorkan nama-nama dari kalangan partai. Prabowo mengapresiasi hal itu.
Baca SelengkapnyaPresiden terpilih Prabowo Subianto memanggil sejumlah calon menteri ke kediamannya di Kertanegara, Jakarta, Senin (14/10).
Baca SelengkapnyaMuzani menyebut, untuk nomenklatur kementerian juga sudah mulai disusun oleh Prabowo.
Baca Selengkapnya