Ini saran FX Rudy ke Jokowi soal desakan reshuffle menteri
Merdeka.com - Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo menemui Presiden Joko Widodo di Istana Negara. FX Rudy dan Jokowi merupakan sahabat lama, bahkan sebelum keduanya menjadi pasangan wali kota dan wakil wali kota Solo.
FX Rudyatmo mengatakan Jokowi tidak berubah walau diterpa isu reshuffle yang kuat. Sebagai sahabat, dia menyerahkan semua keputusan itu kepada Jokowi.
"Haknya beliau (reshuffle), enggak ngerti. Ketemu saya cuma senyum-senyum. Enggak ada yang berbeda," kata FX Rudyatmo usai bertemu Jokowi di Istana Presiden, Jakarta, Selasa (1/7).
-
Kenapa Jokowi reshuffle kabinetnya? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Bagaimana Jokowi melakukan reshuffle? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Apa tren terbaru di kabinet Jokowi? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Bagaimana tanggapan Jokowi soal Kabinet Prabowo? Jokowi mengaku tak memberi masukan kepada Prabowo soal penambahan kementerian. 'Kabinet yang akan datang ditanyakan dong kepada presiden terpilih. Tanyakan kepada presiden terpilih. Tanyakan pada presiden terpilih,' kata Jokowi kepada wartawan di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi, Depok, Jawa Barat, Selasa (7/5).
-
Bagaimana Jokowi memimpin rapat? Hal itu dinilai karena Jokowi mampu memimpin rapat secara efektif, pekerja keras tanpa lelah serta melakukan safari ke berbagai wilayah Indonesia.
-
Apa yang ditekankan Prabowo di sidang kabinet? Prabowo turut mengulas peringatan tegasnya kepada jajaran dalam sidang kabinet pertama beberapa waktu lalu, yang menekankan tekat kuat merealisasikan program makan bergizi gratis bagi siswa di sekolah dan ibu hamil.
Dia tak mempersoalkan bila Jokowi meminta saran selain dari dirinya. Termasuk minta masukan dari Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Buya Syafii Maarif, beberapa waktu lalu.
FX Rudy menambahkan, menjadi pendengar dari banyak orang akan lebih baik sebelum mengeluarkan sebuah kebijakan. Dia mengaku, dirinya dan Jokowi belajar jadi orang yang banyak mendengar dari banyak sisi.
"Menjadi pendengar yang baik. Jadi selalu sampaikan mendengar melihat berbuat dulu. Jadi jangan berbuat baru mendengar. Dari dulu kami berdua selalu mendengar, melihat di lapangan baru berbuat. Terus bisa milih dan milah itu aja pesen saya," jelas FX Rudy.
Ketika ditanya saran apa yang disampaikan kepada Jokowi soal reshuffle, FX Rudyatmo menjawab dengan tegas bila dirinya tak memiliki kepentingan. Namun demikian, dia mengingatkan Jokowi agar jangan sampai berbuat sebelum mendengarkan masukan dari banyak orang.
"Mendengar, melihat baru berbuat. Jangan berbuat dulu baru mendengar. Artinya harus cek ke lapangan," pungkasnya.
(mdk/efd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Respons Menteri Budi Arie terkait isu reshuffle kabinet.
Baca SelengkapnyaJazilul mengaku, juga belum menerima informasi pasti mengenai perombakan menteri di Kabinet Indonesia Maju.
Baca SelengkapnyaKetua Harian DPP Partai Gerindra itu menegaskan, perihal reshuffle menjadi kewenangan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo sepakat dengan Menko Marves Luhut Binsar Padjaitan agar kabinet Prabowo-Gibran tak diisi oleh orang toxic.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) menjawab isu perombakan kabinet atau reshuffle kabinet yang beredar di publik.
Baca SelengkapnyaSandi menyampaikan, saat ini pemerintah tengah fokus menyiapkan sidang kabinet perdana di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Baca SelengkapnyaBeredar kabar Presiden Jokowi bakal melakukan reshuffle kabinet dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaBudi tidak bisa menjamin jika pekan depan tak ada reshuffle.
Baca SelengkapnyaBeredar kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal melakukan perombakan kabinet atau reshuffle dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaWacana reshuffle kabinet muncul usai Presiden Jokowi bertemu dengan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Istana Bogor.
Baca SelengkapnyaMoeldoko membeberkan rapat paripurna yang digelar di IKN.
Baca SelengkapnyaReshuffle merupakan kewenangan dari Presiden Jokowi.
Baca Selengkapnya