Ini yang Dibahas Dalam Rapat Harian PPP di Yogyakarta
Merdeka.com - Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menggelar rapat pengurus harian ke-17 sekaligus rapat majelis partai, Selasa (25/4). Rapat digelar di kediaman Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono di Kabupaten Sleman, Yogyakarta.
Mardiono mengatakan, ada dua hal uang dibahas dalam rapat pengurus harian kali ini. Pertama terkait administrasi kelengkapan bakal calon legislatif (bacaleg) dan diskusi terkait calon presiden (capres).
"Keputusannya ada dua hal yang dibahas, kami memberikan penugasan ke seluruh pengurus harian. Kemudian, kami masuk ke dalam diskusi capres. Semuanya diberi kesempatan berbicara untuk menyampaikan pendapat dan ruang seluas-luasnya sehingga menghasilkan keputusan," katanya dalam keteranganya, Selasa (25/4).
-
Apa saja yang dibiayai dari anggaran Pemilu 2024? Anggaran Pemilu 2024 ini disebut mengalami kenaikan mencapai 57,3% dibanding anggaran Pemilu 2019 lalu, yakni sebesar Rp45,3 triliun.
-
Apa yang dibahas dalam rapat Kabinet? Seluruh menteri hadir untuk mengikuti arahan presiden terkait kerja pemerintahan.
-
Apa yang dibahas dalam rapat koordinasi? Selain melakukan peninjauan langsung, rangkaian kunjungan di Kalimantan Timur juga melibatkan rapat koordinasi yang membahas rencana Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara BPH Migas dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dalam pengendalian, pembinaan, dan pengawasan penyaluran Jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) Tertentu (JBT) dan Jenis BBM Khusus Penugasan (JBKP) agar tepat sasaran.
-
Apa yang disoroti Prabowo di rapat kabinet? Prabowo menyinggung soal makan bergizi gratis diragukan banyak pihak. Prabowo menegaskan, program itu memang tidak bisa langsung berjalan sempurna. Apalagi di tahap-tahap awal.
-
Bagaimana anggaran Pemilu 2024 dialokasikan? Rincian alokasi dana Pemilu sendiri digunakan untuk: 1. Perencanaan program dan anggaran serta penyusunan peraturan 2. Pemutakhiran data pemilih 3. Pendaftaran dan verifikasi peserta pemilu 4. Penetapan peserta pemilu 5. Penetapan jumlah kursi dan penetapan dapil 6. Pencalonan presiden dan wapres serta anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan kabupaten kota 7. Masa kampanye pemilu 8. Masa tenang 9. Pemungutan dan perhitungan suara 10. Penetapan hasil pemilu
-
Apa saja yang dibahas dalam pertemuan? Dalam pertemuan tersebut keduanya membahas tentang kerja sama pertukaran peserta pendidikan, alih pengetahuan dan teknologi, latihan bersama, serta upaya kolaboratif dalam meningkatkan kemampuan pertahanan kedua negara.
Dia mengungkapkan hasil keputusan dalam rapat pengurus harian kali ini langsung dilaporkan kepada majelis dan mahkamah partai yang juga menggelar rapat terpisah di tempat sama. Kemudian, tersebut akan dibawa ke dalam rapat pimpinan nasional (rapimnas).
"Untuk hasilnya sudah ada, tapi hasil akhirnya dalam rapimnas akan saya umumkan nanti. Tetapi, ini sudah insyaallah keputusan pengurus harian dan keputusan majelis partai merupakan satu presentasi 80 persen barangkali dapat diputuskan dalam rapimnas yang akan datang," terangnya.
Mardiono melanjutkan, meski sudah ada keputusan untuk capres dalam rapat kali ini, dia belum mau membukanya ke publik.
"Besok kami akan mengambil keputusan di rapimnas. Keputusan final ini adalah konstitusi bagi PPP yang harus ditaati oleh seluruh kader di Indonesia, termasuk perwakilan di luar negeri," pungkasnya.
Adapun rapimnas PPP akan dilaksanakan bersama dengan seluruh ketua wilayah se-Indonesia di kediaman Mardiono.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Menurut Mardiono, tidak tertutup kemungkinan duet Sandiaga-AHY
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto telah mulai menyeleksi calon-calon menterinya dengan memanggil sejumlah tokoh ke rumah pribadinya di Hambalang.
Baca SelengkapnyaGolkar mengungkapkan ada lima kader digodok untuk menjadi pendamping Dedi Mulyadi di Pilkada Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaPDIP bersama partai pendukung dan Tim Pemenangan Nasional, berkolaborasi mempersiapkan kegiatan Ganjar Pranowo.
Baca SelengkapnyaSelain soal cawapres Ganjar, pertemuan ketum parpol itu membahas tim pemenangan.
Baca SelengkapnyaPara juru bicara ikut pada rapat hari ini. Mereka meganalisa perkembangan politik di berbagai macam media.
Baca SelengkapnyaSandiaga menambahkan, harus memberikan ruang kepada para pimpinan untuk berbicara dalam situasi yang kondusif
Baca SelengkapnyaRapimnas ini merumuskan langkah-langkah strategis dalam menghadapi Pilkada serentak 2024.
Baca SelengkapnyaWacana duet Sandiaga-AHY di Pilpres 2024 menguat belakangan ini.
Baca SelengkapnyaKomunikasi politik tetap dibangun meski beda poros.
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menjelaskan, rapat empat ketua umum ini sudah dirancang sejak pekan lalu.
Baca SelengkapnyaMenurut Gus Yahya, harus dilihat secara rinci terkait DPR RI yang memang memiliki agenda rapat paripurna untuk membahas RUU Pilkada itu.
Baca Selengkapnya