Jadi capres PKS, Aher siap pakai konsep Megapolitan Bang Yos
Merdeka.com - Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memilih Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan atau Aher menjadi salah satu capres partai itu pada Pilpres 2014. Aher sendiri mengaku siap bila diperintah partai.
Dia mengatakan siap mengusung konsep megapolitan. "Salah satunya konsep Megapolitan yang digagas Bang Yos (Sutiyoso)," ujarnya usai pertemuan dengan mantan Gubernur DKI Jakarta, Sutiyoso (Bang Yos) di Cafe Cali Deli, Jalan Surabaya, Jakarta Pusat, Senin (10/2).
Aher mengaku sangat setuju dan salut terhadap konsep Megapolitan Bang Yos. Menurut dia, konsep tersebut sangat kongkret dan bisa terealisasi bila seluruh pihak bekerja sama dengan baik, tidak seperti sebelum-sebelumnya.
-
Siapa yang setuju dengan AHY? Menteri ATR/BPN ini mengaku sudah berbicara dengan capres Prabowo Subianto yang memiliki kekhawatiran yang sama. Menurutnya, jika kemiskinan dipertahankan, maka jual beli suara semakin merajalela. 'Kalau kemiskinan dipertahankan, politik vote buying akan merajalela. Jadi ini perlu jadi atensi kita bersama, dan saya telah berbicara intens dengan Pak Prabowo Subianto yang setuju beliau sangat setuju karena beliau juga merasakan hal yang sama dan Gerindra mengalami nasib yang tidak jauh berbeda. Artinya di luar ekspektasi yang telah ditargetkan sebelumnya,' pungkasnya.
-
Siapa yang memuji sikap AHY? Juru Bicara Bacapres Anies Baswedan Sudirman Said memuji sikap Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang mengajak kader memaafkan dan move on fokus menyongsong peluang menuju Pilpres 2024.
-
Di mana AHY dilantik? Pelantikan yang dipimpin langsung oleh presiden Joko Widodo ini disiarkan di beberapa stasiun TV.
-
Siapa Irjen Herry Heryawan? Sosok Irjen Herry Heryawan Irjen Herry Heryawan saat ini tengah menjabat sebagai Staf Khusus Menteri Dalam Negeri RI.Sebelumnya, Jenderal Bintang 2 Polri ini sempat menjabat sebagai Dirsidik Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri.
-
Kenapa AHY disebut calon ibu negara? Kembali ke Annisa Pohan, netizen menyebut wanita berusia 42 tahun ini memiliki aura positif. Tak heran jika ia disebut sebagai calon ibu negara di masa depan.
-
Kenapa Sudirman Said memuji sikap AHY? Dia mengatakan sikap yang ditunjukkan AHY patut untuk diapresiasi karena bagian dari kematangan berpolitik dari putra sulung Susilo Bambang Yudhoyono tersebut, dalam menghadapi suasana yang tidak mudah ini.
Sebagai tahap awal, konsep megapolitan adalah sinergitas DKI, Jakarta, Jawa Barat, Banten dan pemerintah pusat untuk mengatasi kendala ibu kota seperti Banjir, Macet, kepadatan penduduk dan sampah.
"Itu kendala ibu kota dan akan menjadi kendala semua ibu kota," tandasnya.
Baginya bukan masalah saat konsep yang di gagas mantan gubernur DKI Jakarta yang sekarang menjadi ketua umum Partai Keadilan Persatuan Indonesia (PKPI) itu. Adopsi ini sebagai penghormatan terhadap Bang Yos yang sejak lama telah memikirkan kemajuan ibu kota.
"Saya kenal bang Yos sudah lama. Waktu beliau gubernur saya Wakil Ketua DPRD DKI. Saya sepakat dengan gagasan megapolitannya dan ini tidak jadi masalah," ujarnya.
Sementara itu Sutiyoso mengatakan konsep megapolitan ini sengaja diberikan kepada Aher. "Ini gagasan untuk menjadikan semua lebih baik," ujarnya. (mdk/mtf)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
AHY meminta pemerintah untuk fokus pada pembenahan ekonomi masyarakat lebih dulu.
Baca SelengkapnyaAHY resmi dilantik Presiden Jokowi menjadi Menteri ATR/BPN di Istana Negara, Jakarta, Rabu (21/2/2024) lalu.
Baca SelengkapnyaAher menargetkan 60 persen kemenangan untuk kader-kader yang diusung di Pilkada Serentak 2024.
Baca SelengkapnyaKetua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menjelaskan alasan dirinya kini memuji pembangunan Ibu Kota Negara (IKN).
Baca SelengkapnyaAHY ingin menerapkan transit orientasi development.
Baca SelengkapnyaSikap Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) terhadap pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur, berubah setelah masuk dalam Kabinet.
Baca SelengkapnyaMeski sempat ada polemik saat Anies tidak maju, namun Aher mengklaim pemilih Anies sudah balik ke PKS.
Baca SelengkapnyaNantinya, Kaesang akan memegang kendali sebagai calon gubernur dan Babah Alun adalah calon wakilnya.
Baca SelengkapnyaAnsar-Nyanyang dinilai pemimpin paling tepat melanjutkan pembangunan pro rakyat bagi Kepri.
Baca SelengkapnyaPKS meminta kepada Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) agar kerja sama kedua partai tersebut tidak hanya saat di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 saja.
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan, figur yang diusung PDIP diharapkan berasal dari kader, karena salah satu fungsi partai adalah mencetak kader-kader untuk dijadikan pemimpin.
Baca SelengkapnyaSedikitnya ada lima kriteria yang harus dimiliki calon gubernur Jakarta
Baca Selengkapnya