Jelang Debat, Ma'ruf Belajar Manajemen Waktu Dengan Pakar Pembicara Publik
Merdeka.com - Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Arsul Sani mengatakan, pihaknya melakukan pelatihan jelang debat pilpres untuk pasangan capres-cawapres Joko Widodo (Jokowi) dan Ma'ruf Amin. Pelatihan itu, kata dia, sudah dilakukan sebanyak dua kali.
"Saya kira sudah beberapa kali. Yang jelas sudah lebih dari dua kali lah," kata Arsul di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (16/1).
Arsul mengatakan, tidak perlu banyak melatih Jokowi dalam hal debat. Namun, ada pelatihan time manajemen untuk Ma'ruf Amin.
-
Bagaimana AMIN mempersiapkan tim debat capres-cawapres? 'Sudah ada orang-orang yang berpikir ke substansi dan hari ini teman-teman sedang meeting untuk pembicaraan tentang substansi dan cara debat kita sebaiknya seperti apa, sedang dirapatkan,' ujar Juru Bicara Timnas AMIN Usamah Abdul Aziz di Rumah Perubahan, Jalan Diponegoro, Jakarta, Kamis (30/11).
-
Siapa yang menyiapkan tim debat capres-cawapres AMIN? 'Kita enggak bisa share tapi yang pasti untuk beberapa yang ada di deputi,' katanya.
-
Apa saja yang disiapkan tim AMIN untuk debat capres-cawapres? 'Sudah ada orang-orang yang berpikir ke substansi dan hari ini teman-teman sedang meeting untuk pembicaraan tentang substansi dan cara debat kita sebaiknya seperti apa, sedang dirapatkan,' ujar Juru Bicara Timnas AMIN Usamah Abdul Aziz di Rumah Perubahan, Jalan Diponegoro, Jakarta, Kamis (30/11).
-
Siapa yang memimpin pelatihan juru kampanye Anies? Anggota tim delapan Koalisi Perubahan Willy Aditya mengungkap sampai struktur pemenangan di daerah sudah dibentuk. Hanya tinggal menunggu pengumuman secara resmi.
-
Kapan debat cawapres berlangsung? Diketahui, Jumat (22/12) malam ini akan menjadi panggung untuk debat cawapres.
-
Apa yang dibilang Jokowi soal kampanye? 'presiden boleh berkampanye.''
"Kalau buat Pak Jokowi kan beliau sudah ikut kontestasi di Pilkada segala macam kan sudah pengalaman. Buat Pak Kiai Ma'ruf maka time keeping, time managemen, itu waktunya pendek tapi key point-nya bisa tersampaikan. Ini kan tidak gampang," ungkapnya.
Dalam pelatihan itu, TKN juga menggunakan ahli public speaking. Dia pun yakin nantinya Ma'ruf akan sangat siap untuk menjalani debat Pilpres 2019.
"Tapi kalau persiapan pak Kiai Ma'ruf debat itu sangat siap sekali. Beliau ini tokoh NU. NU itu tiap minggu kita ada acara halaqah. Perdebatan tentang kitab kuning yaitu pendapat-pendapat," ucapnya.
"Yang menjadi perhatian adalah soal time keepingnya itu. Karena kan harus menjawab dalam jangka waktu sangat terbatas, tapi pesannya tersampaikan," tandasnya.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pelatihan juru kampanye akan dibuka pukul 14.00 oleh Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono. Bakal Capres PDI Perjuangan Ganjar Pranowo juga akan hadir.
Baca SelengkapnyaDebat pertama bertemakan pemerintahan, hukum, HAM, pemberantasan korupsi, penguatan demokrasi, peningkatan layanan publik, dan kerukunan warga.
Baca SelengkapnyaJenderal Andika Perkasa mengungkapkan persiapan Ganjar-Mahfud menjelang debat Pilpres perdana
Baca SelengkapnyaMa'ruf Amin memberi pendapat soal perubahan format debat Capres dan Cawapres oleh KPU
Baca SelengkapnyaMardiono kembali mengingatkan bahwa Ganjar dan Mahfud sudah memiliki karier politik yang panjang.
Baca SelengkapnyaPramono dan Rano Karno memilih untuk fokus dalam dalam menyusun materi sekaligus istirahat yang cukup.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku sudah melakukan simulasi jelang debat capres-cawapres perdana.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengaku sudah membaca detail poin-poin yang akan disampaikan selama debat.
Baca SelengkapnyaSeratus Jurkam disiapkan PDIP untuk memenagkan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaPara milenial digembleng agar terbangun militansi dalam memenangkan Ganjar.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil (RK) mengaku tak ada masalah dalam menghadapi debat cagub dan cawagub di Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaGibran mengatakan akan melakukan simulasi debat bersama capres Prabowo Subianto
Baca Selengkapnya