Jokowi instruksikan seluruh kementerian kurangi impor barang
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo mengumpulkan menteri-menterinya di Kantor Presiden untuk melakukan sidang kabinet paripurna. Adapun agenda utamanya adalah membahas rencana kerja pemerintah tahun 2016.
"Sebelum masuk ke pokok rencana kerja pemerintah 2016, saya ingin sampaikan beberapa hal yang berkaitan dengan pencapaian program yang kita lakukan," kata Jokowi dalam sambutannya di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (15/6).
Pertama, Jokowi meminta seluruh kementerian dan lembaga menyampaikan laporan program 6 bulan mulai November sampai April 2015. Selanjutnya, Jokowi meminta kementerian dan lembaga pemerintah untuk menyampaikan rencana program 6 bulan ke depan. Mulai dari bulan Mei sampai Oktober secara rinci.
-
Kenapa Jokowi ingin hentikan penjualan bahan mentah? 'Karena pak Jokowi mengatakan kepada saya, 'mas Bowo mas Bowo Menhan tidak mungkin Indonesia makmur kalau kita jual bahan-bahan kita murah ke luar negeri,' ujar dia.
-
Kenapa Presiden Jokowi mengutamakan produk dalam negeri? Menurut Hendi, Presiden Jokowi sudah memberikan arahan agar belanja Kementerian, Lembaga dan Pemda mengutamakan Produk Dalam Negeri yakni sebesar 95 persen. Selain itu belanja Kementerian, Lembaga dan Pemda sebanyak 40 persen wajib untuk mengutamakan UMKK.
-
Apa yang Kemendag lepas ekspornya? Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (PEN) Kementerian Perdagangan (Kemendag) Didi Sumedi melepas ekspor kosmetik dari Sidoarjo ke Malaysia senilai 7 juta Ringgit Malaysia (RM) atau lebih dari Rp20 miliar, pada Senin.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Bagaimana Kemendag mendorong ekspor produk Tanah Air? 'Pemerintah pusat akan terus mendorong ekspor produk Tanah Air ke luar negeri seperti ini. Inikan hasil komunikasi kerja antara produsen dalam hal ini WKI dengan Pak Susanto Lee (Direktur Distributor Kara Marketing Malaysia) dengan atase kami Pak Deden di Malaysia, yang terus bekerja untuk mencarikan pasar di Malaysia, dan kami akan berniat merambah ke pasar Brunei, Vietnam, dan beberapa negara ASEAN lainnya,' ucap Didi Sumedi.
-
Apa yang ingin dihentikan oleh Presiden? Agus mengatakan, Presiden saat itu menginginkan penyidikan kasus yang menjerat Setya Novanto dihentikan.
"Saya minta 2 hari ini dapat diselesaikan. Tetapi tidak lebih dari 2 halaman," terang dia.
Selain itu, Jokowi juga menyinggung soal masalah impor. Kepada seluruh kementerian lembaga diharapkan jangan melakukan impor selagi di dalam negeri dapat kebutuhan barang tersebut dapat diproduksi dan dioptimalkan.
"Saya juga ingin menyampaikan kepada seluruh kementerian lembaga terutama BUMN kita dalam rangka strategi mengurangi impor kementerian lembaga agar menginventarisasi daftar kebutuhan barang," jelas Jokowi.
"Kalau barang-barang itu harus diimpor tolong dilihat lagi substitusi barangnya ada enggak yang bisa diproduksi di dalam negeri. Lalu Menperin harus bisa mencarikan solusinya di mana barang ini diproduksi," imbuhnya.
Menurut Jokowi, banyak contoh barang yang harusnya diproduksi di dalam negeri dan tidak harus dilakukan impor. Misalnya seperti produksi pipa.
"Contohnya banyak, misalnya pipa masih impor padahal di Batam kita pipa sangat bagus, kualitas bagus, tetapi hanya 40 persen yang dipakai karena BUMN impor. Ini stop agar produksi dalam negeri semua bisa bergerak," tutupnya.
(mdk/efd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pemerintah bakal memperketat impor barang-barang yang mengganggu pasar produk dalam negeri.
Baca SelengkapnyaKejadian serupa juga terjadi pada tahun 1970 dan 1980, saat komoditas yang dimiliki banyak oleh Indonesia tidak memberikan nilai tambah bagi penerimaan negara.
Baca SelengkapnyaKementerian Perindustrian (Kemenperin) mengingatkan dampak melambungnya impor barang jadi ke Indonesia.
Baca SelengkapnyaJokowi ingin RI tak mau kalah dan harus memperluas pasar produk lokalnya.
Baca SelengkapnyaDia meminta hilirisasi industri dengan menghentikan ekspor bahan mentah tetap dilanjutkan meski Indonesia kalah atas gugatan Uni Eropa, WTO, hingga IMF.
Baca SelengkapnyaJokowi tetap mewanti-wanti keamanan stok beras dalam negeri, meski inflasi masih cenderung terjaga.
Baca SelengkapnyaPemerintah tengah bersiap menghentikan ekspor bahan mentah tembaga dan timah. Ekspor baru dilakukan setelah dilakukan hilirisasi.
Baca SelengkapnyaJokowi minta semua menteri mencari tahu penyebab PMI Indonesia terkontraksi setelah 34 bulan berturut-turut mengalami trens ekspansi.
Baca SelengkapnyaPihaknya turut mengapresiasi langkah yang diambil Kementerian Perindustrian yang dengan tegas menginginkan pembatasan impor kembali.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi blak-blakan alasan buka keran impor besar-besaran.
Baca SelengkapnyaDaftar tersebut sekarang sedang dibahas dan akan diputuskan beberapa kementerian dan lembaga (K/L) terkait.
Baca SelengkapnyaLebih dari 3.000 warga hadir guna mendapatkan paket Sembako sekaligus berdialog bersama dengan Presiden Jokowi.
Baca Selengkapnya