Jokowi-Ma'ruf akan Gelar Simulasi Debat Kelima
Merdeka.com - Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Arsul Sani mengatakan capres-cawapresnya yakni Joko Widodo (Jokowi) dan Ma'ruf Amin tetap melakukan persiapan debat capres-cawapres kelima 13 April mendatang. Bahkan, dalam waktu dekat Jokowi-Ma'ruf akan melakukan simulasi debat.
"Hanya tentu nanti di debat terakhir itu, diskusinya berjalan, paling yang akan kami lakukan nanti dalam satu dua hari ini adalah simulasi debatnya," kata Arsul di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (9/4).
Selain simulasi, Jokowi juga terus melakukan komunikasi dengan tim untuk membahas persoalan debat. Tambahnya, pola debat Jokowi pun akan sama dengan sebelumnya.
-
Siapa yang menyiapkan tim debat capres-cawapres AMIN? 'Kita enggak bisa share tapi yang pasti untuk beberapa yang ada di deputi,' katanya.
-
Kapan debat cawapres berlangsung? Diketahui, Jumat (22/12) malam ini akan menjadi panggung untuk debat cawapres.
-
Bagaimana AMIN mempersiapkan tim debat capres-cawapres? 'Sudah ada orang-orang yang berpikir ke substansi dan hari ini teman-teman sedang meeting untuk pembicaraan tentang substansi dan cara debat kita sebaiknya seperti apa, sedang dirapatkan,' ujar Juru Bicara Timnas AMIN Usamah Abdul Aziz di Rumah Perubahan, Jalan Diponegoro, Jakarta, Kamis (30/11).
-
Apa saja yang disiapkan tim AMIN untuk debat capres-cawapres? 'Sudah ada orang-orang yang berpikir ke substansi dan hari ini teman-teman sedang meeting untuk pembicaraan tentang substansi dan cara debat kita sebaiknya seperti apa, sedang dirapatkan,' ujar Juru Bicara Timnas AMIN Usamah Abdul Aziz di Rumah Perubahan, Jalan Diponegoro, Jakarta, Kamis (30/11).
-
Kapan debat capres akan dimulai? Diketahui, untuk debat capres-cawapres akan dimulai pada 12 Desember 2023 dan berakhir pada 4 Januari 2024 mendatang.
-
Kapan debat cawapres? Hal itu akan menjadi senjata andalan Gibran untuk menghadapi cawapres lainnya dalam sesi debat yang digelar pada Minggu, 21 Januari 2024.
"Dan paling tidak satu minggu sekali itu berkomunikasi dengan Pak Ma'ruf Amin juga. pola ini sampai sekarang masih dipertahankan juga," ungkapnya.
Terkait dengan tema debat ekonomi, kesejahteraan sosial, keuangan, investasi, perdagangan dan industri, Arsul yakin Jokowi-Ma'ruf. Dalam debat Jokowi juga akan memaparkan capaiannya selama menjabat sebagai presiden.
"Pak Jokowi tentu karena beliau capres petahana yang akan jawab serangan hal-hal terkait dengan capaian," ucapnya.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran mengatakan akan melakukan simulasi debat bersama capres Prabowo Subianto
Baca SelengkapnyaUntuk debat capres-cawapres nanti sudah disiapkan lima tanggal atau tahapan oleh pihak KPU.
Baca SelengkapnyaKPU menambah durasi untuk segmen terakhir debat kelima Pilpres 2024, dari awalnya dua menit menjadi empat menit.
Baca SelengkapnyaJangan sampai mereka memang tidak siap untuk menyukseskan Pilpres 2024," kata Juru Bicara Timnas Pemenangan AMIN, Muhammad Ramli
Baca SelengkapnyaKomisi Pemilihan Umum (KPU) bakal menggelar lima kali debat calon presiden dan calon wakil presiden pada Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaJokowi hanya menyebut, sebaiknya debat capres nanti malam disaksikan saja.
Baca SelengkapnyaDebat capres-cawapres digelar KPU berlangsung lima kali.
Baca SelengkapnyaGanjar-Mahfud sudah siap melaksanakan debat dengan format apapun.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku sudah melakukan simulasi jelang debat capres-cawapres perdana.
Baca Selengkapnya"(Durasi) Totalnya, untuk debatnya saja itu 120 menit," kata Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari
Baca SelengkapnyaTimnas AMIN menyarankan Presiden Jokowi datang langsung debat capres-cawapres Pemilu 2024 agar bisa menilai
Baca SelengkapnyaTKN Prabowo menepis anggapan Gibran takut debat karena selalu absen ketika diundang ke dialog publik.
Baca Selengkapnya