Jokowi sebut dua pekan sebelum 9 Juli semua relawan akan bersatu
Merdeka.com - Capres nomor urut dua Joko Widodo ( Jokowi ) berkali-kali menegaskan kekuatan utama pendukungnya adalah rakyat, bukan elite seperti kubu seberang. Oleh karena itu, kata Jokowi , yang dibutuhkan adalah sinergi antara kader partai dan semua relawan pendukungnya.
"Pemilu tinggal dua puluh hari lagi maka harus ada persatuan yang menuju ke satu titik. Begitu semua kader partai dan relawan bergerak hasilnya akan sangat baik pasti," ucap Jokowi dalam orasinya di depan ribuan kader partai dan relawan di kantor DPC PDIP Pekalongan, Jawa Tengah, Kamis (19/6).
"Dua minggu sebelum Hari H begitu kader dan semua relawan sudah bergerak bersama dan sudah sampai bunyi 'krek' itu yang akan kita lihat hasilnya nanti di 9 Juli," tegas Gubernur DKI Jakarta non-aktif ini.
-
Apa yang dibilang Jokowi soal kampanye? 'presiden boleh berkampanye.''
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Bagaimana cara Jokowi memastikan kesiapan IKN? Presiden Jokowi menyampaikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono juga diagendakan pindah kantor pada waktu serupa, yakni berkisar Juni hinga Juli.'Pak Basuki Juni, Juli,' kata Presiden Jokowi di kawasan IKN, Kalimantan Timur, Kamis (29/2).
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Apa yang diresmikan Jokowi? Jokowi prihatin atas dominasi impor dalam penggunaan perangkat teknologi di Indonesia, dengan nilai impor yang mencapai lebih dari Rp30 triliun. Hal itu disampaikan Jokowi saat meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), Kota Depok, Jawa Barat Selasa, (7/5).
-
Gimana caranya Jokowi ikut kampanye? Pasal 281 mensyaratkan pejabat negara yang ikut berkampanye dilarang untuk menggunakan fasilitas negara atau mereka harus cuti di luar tanggungan.
Kepada para kader PDIP dan relawan, Jokowi berbagi pengalaman dalam memenangkan Pilgub DKI 2012 silam. "Waktu itu seminggu sebelum pemilihan semua relawan sudah padu dan kita sudah tahu bahwa kita akan menang pilkada," paparnya.
Dalam kesempatan itu, Jokowi juga mengungkapkan optimismenya karena koalisinya berbasis pada rakyat bukan elite. "Koalisi rakyat yang kita bangun ini tidak perlu takut dengan koalisi elite. Karena apa? Karena rakyat ada di sisi kita," papar Jokowi .
Jokowi menegaskan lagi semua partai pendukung harus bergerak. "Sekarang relawan jumlahnya juga sekian banyak. Ini artinya masyarakat yang mendukung banyak sekali," tambahnya.
"Masyarakat yang mendukung ini harus diorganisir biar klop, nanti kita lihat pada 9 Juli yang menang adalah koalisi rakyat," pungkasnya.
(mdk/ren)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Projo akan menyampaikan sikap politik dukungan capres dan cawapres secara resmi.
Baca SelengkapnyaProjo akan bekerja sama dengan relawan Jokowi lainnya yang masih tegak lurus dan tidak tergesa-gesa mendeklarasian capres 2024.
Baca SelengkapnyaUtje menjelaskan, agenda relawan berkunjung ke IKN, lantaran IKN salah satu warisan pemerintahan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaPanitia saat ini sedang menyelesaikan persiapan jelang upacara HUT ke-79 RI di IKN.
Baca SelengkapnyaRelawan Pro Jokowi (Projo) bertemu dengan Relawan Prabowo 08 di kantor DPP Projo, Pancoran.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut kehadirannya sekadar bentuk ikhtiar dalam mendukung pasangan Luthfi-Yasin.
Baca SelengkapnyaSabtu akan dijadikan sebagai hari biru langit, hari biru muda ceria se-Indonesia.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi memberi arahan para pejabat TNI dan Polri di Istana Ibu Kota Nusantara (IKN), Kamis 12 September 2024.
Baca SelengkapnyaDeklarasi dukungan ini disepakati oleh relawan Sedulur Jokowi yang ada di 34 provinsi.
Baca SelengkapnyaIstana mengundang 16.000 tamu undangan untuk hadir pada perayaan HUT ke-78 RI.
Baca Selengkapnya