Jubir pemenangan Jokowi dilatih oleh para akademisi
Merdeka.com - Para Sekjen partai koalisi pendukung Joko Widodo-Ma'ruf Amin menggelar pelatihan bagi juru bicara (jubir) untuk memantapkan strategi pemenangan. Sekjen PPP Arsul Sani menjelaskan para jubir Jokowi-Ma'ruf akan dilatih oleh para akademisi.
"Pelatihannya ya tentu dari para akademisi," katanya di Oria Hotel, Jalan Wahid Hasyim, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (13/8).
Para jubir ini dilatih untuk memahami kinerja Jokowi, baik data data kuantitatif semasa pemerintahan Jokowi selama empat tahun ini. Mereka juga dilatih pemahaman teknik komunikasi massa dan komunikasi publik.
-
Siapa yang disebut sebagai timnya Jokowi? 'Prabowo-Gibran serta koalisi Indonesia maju, kami terang-terangan dan tidak malu-malu dan tidak mencla-mencle. Kami adalah timnya Pak Joko Widodo dan Anda tahu saya sekian tahun adalah lawan Pak Jokowi. Dua kali saya kalah (dari Jokowi),'
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Bagaimana Jokowi memimpin rapat? Hal itu dinilai karena Jokowi mampu memimpin rapat secara efektif, pekerja keras tanpa lelah serta melakukan safari ke berbagai wilayah Indonesia.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Apa yang dibilang Jokowi soal kampanye? 'presiden boleh berkampanye.''
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
"Itu harus tau data-data kuantitatifnya itu yang utama untuk para jubir inilah kami ada kan pelatihan," tutur Arsul.
"Kita ajarkan juga teknik komunikasi massa, teknik public speaking, dan juga terkait dengan capaian kita pemerintah ya itu dari tim kita sendiri. Ada dari tim ahli kita, para gabungan parpol koalisi indonesia kerja ini," tambahnya.
Jubir pemenangan Jokowi-Ma'ruf berjumlah sekitar 90 orang lebih. "Masing-masing parpol mengirimkan 10 orang wakilnya. Iya, ditambah tentu dengan beberapa relawan," tandasnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Seratus Jurkam disiapkan PDIP untuk memenagkan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 mendatang.
Baca SelengkapnyaTim tujuh ditugaskan Presiden Joko Widodo untuk membantu Ganjar dalam mendesain gaya komunikasi dan narasi.
Baca SelengkapnyaPerintah Jokowi soal tim tujuh itu disampaikan pada Rakernas PDIP 22 Juni.
Baca SelengkapnyaKunto menerangkan, dengan menunjuk relawannya, Jokowi juga tidak harus konsultasi dengan pimpinan parpol jika ingin mengambil kebijakan di Kominfo.
Baca SelengkapnyaPara milenial digembleng agar terbangun militansi dalam memenangkan Ganjar.
Baca SelengkapnyaSejumlah rektor paparkan berbagai keberhasilan yang telah diraih pemerintahan Jokowi selama 9 tahun.
Baca SelengkapnyaBak seorang raja, Joko Widodo juga sudah mempersiapkan pangeran dan permaisuri untuk mengisi jabatan-jabatan berikutnya.
Baca SelengkapnyaJokowi memastikan data yang dia terima setiap harinya tersebut lengkap.
Baca SelengkapnyaMenurut Heru, Jokowi telah membangun berbagai infrastruktur seperti tol dan waduk sejak menjadi presiden pada tahun 2014.
Baca SelengkapnyaJokowi mengungkapkan sosok RK memiliki rekam jejak yang mumpuni dengan segala pengalamannya sebagai pemimpin
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto mengakui kehebatan Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaKarena terlalu banyak menteri dari alumni HIPMI, Presiden Jokowi menyebut HIPMI adalah Himpunan Para Menteri Indonesia.
Baca Selengkapnya