Kang Emil: Kurang Jawa Barat apalagi seorang Ridwan Kamil
Merdeka.com - Partai Nasional Demokrat (NasDem) resmi mendeklarasikan Wali Kota Bandung, Ridwan Kamil sebagai calon gubernur Jawa Barat. Pria akrab disapa Emil ini pun menyatakan siap memimpin Bumi Pasundan.
Kang Emil sempat menyampaikan sederet prestasi yang ditorehkan selama 3,5 tahun menjadi wali kota Bandung. Menurut Emil, banyak perubahan yang terjadi di Kota Bandung sejak dirinya menjabat September 2013 lalu.
Selain itu, dalam pidatonya Emil juga mengungkapkan bahwa dirinya datang dari keluarga pejuang. Dia menyebut kakeknya merupakan panglima hizbullah di Jabar. Bahkan menurut Emil, kakak dari orangtuanya gugur saat berperang melawan Belanda bersama para santri untuk membela Indonesia.
-
Siapa yang ajukan Ridwan Kamil maju di Jakarta? 'Silakan dicek bahwa pada waktu itu kan yang minta mau maju Jakarta kan Pak Ridwan Kamil,' klaim Dasco.
-
Bagaimana Ridwan Kamil mengkampanyekan dirinya di Pilkada DKI Jakarta? 'Saya akan sosialisasikan dan membantu Pak Ridwan Kamil menjadi gubernur. Saat mengemudikan angkot, saya akan mengajak penumpang untuk memilih nomor 1, pasangan RIDO,' tuturnya.
-
Siapa yang akan melawan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar? Kami belum ada obrolan sama sekali menyangkut soal sosok Kang Ridwan Kamil gitu, tapi yang sudah ada obrolan malah di Jabar. Kalau Kang RK maju di Jabar kami akan bikin poros di luar Kang RK kan gitu,' tutur Huda.
-
Siapa yang mendukung Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta? Pasangan Ridwan Kamil dan Suswono menerima dukungan dari sopir angkutan umum di Jakarta Utara yang merupakan anggota Koperasi Wahana Kalpika (KWK).
-
Siapa yang menjadi calon Wakil Gubernur Jawa Barat? Ronal Surapradja menceritakan dirinya ditunjuk menjadi bakal calon wakil gubernur Jawa Barat di momen krusial sebelum pendaftaran ditutup.
-
Kenapa Ridwan Kamil pede dalam debat Pilgub Jakarta? Jika tidak optimis, bagaimana bisa menjadi pemimpin? Saya selalu memiliki sikap optimis berkat pengalaman 10 tahun di Bandung dan Jabar,' ungkap RK kepada awak media di Posko Bang Mul, Jakarta Utara, pada hari Minggu.
"Itulah sejarah sedikit yang tidak pernah saya ceritakan. Menunjukan bahwa darah pejuang yang selalu di depan membela NKRI itu hadir dalam diri saya sehari hari," ungkap Emil di Lapangan Tegalega, Minggu (19/3).
Tak hanya itu, Emil juga menyampaikan bahwa dirinya terlahir dari keturunan Sunda. Ayahnya berasal dari Subang, ibunya dari Garut.
"Saya sangat Sunda dari sisi etnisitas. Ayah saya orang Subang dari kakek orang Garut dari nenek orang Sumedang. Ibu saya orang Tasik dari nenek orang Panjalu, dari kakek orang Garut. Dan (Saya) lahir di Bandung. Jadi kurang Jawa Barat apalagi seorang Ridwan Kamil," ucap Emil yang disambut riuh massa pendukung yang hadir. (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
RK belum mengantongi KTP Jakarta. Sehingga dia harus mencoblos di daerah sesuai dengan alamat yang tertera pada KTP.
Baca SelengkapnyaKang Emil menuliskan mendapat wejangan dari menteri pertahanan sekaligus ketua umum Gerindra tersebut.
Baca SelengkapnyaKedatangan Ridwan Kamil dan Babah Alun ke kediaman Airlangga ini berlangsung di tengah isunya maju di Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaDeklarasi itu akan dilakukan di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (19/8) sore.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan hasil survei, kata Golkar, Ridwan Kamil mempunyai peluang kemenangan yang lebih besar jika berkontestasi di Jawa Barat dibandingkan di Jakarta.
Baca SelengkapnyaMantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dijagokan partai koalisi Indonesia Maju di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaRK sebagai calon tunggal untuk penugasan di Jabar. Sementara di Jakarta, RK bersama Ahmad Zaki Iskandar dan Erwin Aksa
Baca SelengkapnyaGolkar tengah mempertimbangkan Emil maju di Jawa Barat lagi
Baca SelengkapnyaDoli membantah kabar bahwa Ridwan Kamil ragu atau tak percaya diri maju Pilkada DKI.
Baca SelengkapnyaSekjen Golkar membenarkan Ridwan Kamil (RK) bakal diusung maju di Pilkada Jakarta 2024 usai Dedi Mulyadi diusung di Pilkada Jabar.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengungkapkan ada pesan presiden terpilih, Prabowo Subianto tentang majunya ia di Pilkada DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaGerindra sangat yakin dengan sosok Ridwan Kamil meski elektabilitasnya di Jakarta masih belum tinggi.
Baca Selengkapnya