Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kawal suara Pilkada serentak 2017, PDIP terjunkan 283.000 saksi

Kawal suara Pilkada serentak 2017, PDIP terjunkan 283.000 saksi Kampanye PDIP. ©2014 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Ketua Rakornas Badan Saksi Partai Nasional (BSPN) PDI Perjuangan William Yani mengatakan, selain melakukan pengawasan, pihaknya juga mengevaluasi pelaksanaan Pilkada Serentak 2015. Serta menyamakan gerakan langkah BSPN Pusat, Daerah dan Cabang dalam Pilkada Serentak 2017.

"Acara ini dihadiri anggota DPD masing-masing diwakili satu pengurus. Harapannya BSPN juga melakukan pengamanan hasil perolehan suara partai. Saksi partai bersifat tetap," katanya di Kantor DPP PDI Perjuangan, Jakarta, Rabu (31/8).

Dia menjelaskan, rakornas ini diadakan sesuai dengan AD/ART hasil ketetapan Kongres IV partai. Di mana BPSN merupakan badan khusus bertugas melakukan rekrutmen, seleksi, pelatihan, pembinaan penugasan dan penempatan pelatih saksi dan saksi.

Orang lain juga bertanya?

"Kami targetkan semua saksi sudah siap pada November ini sehingga saat Pilkada 2017 mendatang semua saksi sudah siap. Saat ini kami sedang memilih koordinator BPSN untuk masing-masing daerah," tegasnya.

Kepala BPSN PDI Perjuangan Arief Wibowo menambahkan, sebagai badan yang bertanggungjawab atas pengorganisiran saksi dan pengamanan suara Pilkada dan Pemilu, BSPN PusatPDI Perjuangan telah merekrut, menyeleksi, dan melatih 492.000 orang saksi yang tersebar di 246.000 TPS.

Untuk penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2017 mendatang, BSPN Pusat PDI Perjuangan telah menyiapkan saksi sebanyak 283.000 orang yang tersebar di 142.000 TPS.

"Mengantisipasi terjadinya kecurangan Pilkada Serentak 2017, BSPN Pusat PDI Perjuangan telah membangun suatu Sistem Deteksi Dini dan Analisa (SIDIAN), yaitu suatu sistem yang dapat menganalisa dan mendeteksi suatu praktik kecurangan saat pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suaradi TPS secara cepat," tutupnya.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
1,6 Juta Saksi Disebar untuk Kawal Suara Ganjar-Mahfud dan Partai Pendukung di Hari Pencoblosan
1,6 Juta Saksi Disebar untuk Kawal Suara Ganjar-Mahfud dan Partai Pendukung di Hari Pencoblosan

Sebanyak 1,6 juta lebih saksi akan mengawal suara Ganjar-Mahfud dan partai pendukung pada hari pencoblosan Pemilu 2024, 14 Februari nanti.

Baca Selengkapnya
TPN Ganjar-Mahfud Siapkan Ratusan Ribu Saksi, akan Disebar di TPS
TPN Ganjar-Mahfud Siapkan Ratusan Ribu Saksi, akan Disebar di TPS

Saat ini TPN Ganjar-Mahfud memiliki lebih dari 800.000 saksi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang

Distribusi logistik Pemilu 2024 ditargetkan sampai ke seluruh tempat pemungutan suara di Ibu Kota paling lambat hari ini.

Baca Selengkapnya
Ganjar-Mahfud Siapkan 1,6 Juta Saksi Jelang Pencoblosan untuk Cegah Kecurangan Pemilu
Ganjar-Mahfud Siapkan 1,6 Juta Saksi Jelang Pencoblosan untuk Cegah Kecurangan Pemilu

Tim hukum TPN Ganjar-Mahfud terus bergerak menyikapi terhadap berbagai bentuk intimidasi yang terjadi.

Baca Selengkapnya
Lengkap, Ini Jadwal dan Tahapan Pilkada 2024
Lengkap, Ini Jadwal dan Tahapan Pilkada 2024

Pilkada akan digelar di 37 provinsi dan 508 kabupaten kota yang tersebar di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kawal Pemilu 2024, Eep Saefulloh Launching Aplikasi 'Warga Jaga Suara'
Kawal Pemilu 2024, Eep Saefulloh Launching Aplikasi 'Warga Jaga Suara'

Sekjen Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto memastikan, jika partainya sudah memerintahkan sebanyak 1,6 juta

Baca Selengkapnya
Polda Metro Gelar Simulasi Demo Tolak Hasil Pilkada, Ada Baku Tembak hingga Teror Bom
Polda Metro Gelar Simulasi Demo Tolak Hasil Pilkada, Ada Baku Tembak hingga Teror Bom

simulasi dilakukan untuk memberikan gambaran kesiapan personel dalam menghadapi berbagai situasi

Baca Selengkapnya
Intip Persiapan Polda Metro Jaya Gelar Ops Mantap Praja Jaya Selama 140 Hari
Intip Persiapan Polda Metro Jaya Gelar Ops Mantap Praja Jaya Selama 140 Hari

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Karyoto meminta kepada seluruh personel untuk bertugas dengan baik dalam rangka menyukseskan seluruh tahapan Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Golkar Yakin Kursi DPR di Jatim Naik pada Pemilu 2024, Begini Strateginya
Golkar Yakin Kursi DPR di Jatim Naik pada Pemilu 2024, Begini Strateginya

Golkar menggenjot elektabilitas di Jawa Timur. Salah satunya dengan memberikan pembekalan kepada para saksi jelang Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
Kapolri Izinkan Kapolda jadi Saksi Sengketa Pilpres 2024 di MK: Kita Lihat Kapoldanya Siapa
Kapolri Izinkan Kapolda jadi Saksi Sengketa Pilpres 2024 di MK: Kita Lihat Kapoldanya Siapa

"Saya justru menunggu namanya siapa ya," kata Kapolri.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Usulkan Hari Libur Nasional pada Pilkada 27 November 2024
Pemerintah Usulkan Hari Libur Nasional pada Pilkada 27 November 2024

Pemerintah berencana menetapkan hari pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak 27 November 2024 sebagai hari libur nasional.

Baca Selengkapnya
Persiapan Pemilu 2024, PPP Latih Saksi Pakai Sistem Digital dan Cara Amankan Suara di TPS
Persiapan Pemilu 2024, PPP Latih Saksi Pakai Sistem Digital dan Cara Amankan Suara di TPS

Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menggelar training of trainer lembaga saksi pemilu bagi perwakilan se-Indonesia.

Baca Selengkapnya