Kemenkum HAM Resmi Teken SK Kepengurusan Baru PPP, Ini Susunannya
Merdeka.com - Kementerian Hukum dan HAM resmi mengesahkan kepengurusan baru PPP 2020-2025. Surat Keputusan (SK) Kemenkum HAM terkait kepengurusan baru itu diserahkan oleh Dirjen Administrasi Hukum Negara Kemenkum HAM, Cahyo R Muzar kepada Sekjen PPP Arwani Thomafi, Selasa (9/3).
Arwani didampingi Wasekjen DPP PPP, Idy Muzayyad saat menerima SK Kemenkum HAM tersebut. Idy menyebut bahwa SK Kemenkumham ini merupakan salah satu syarat administrasi yang harus dimiliki kepengurusan partai untuk menjalankan kegiatan organisasi.
Dia bilang, dalam susunan kepengurusan DPP PPP yang tercantum dalam SK Kemenkum HAM ini merangkul semua elemen PPP. Baik elemen fusi partai, Ormas keagamaan dan lainnya.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi dalam pertemuan? Sementara, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi lebih dulu datang di istana Kepresidenan. Budi ikut mendampingi Jokowi dalam pertemuan bersama Satya.
-
Siapa yang mendampingi Annisa Yudhoyono di IKN? Baru-baru ini, Annisa Yudhoyono mengadakan kunjungan kerja di IKN selama tiga hari bersama anggota OASE KIM, di mana mereka melaksanakan berbagai aktivitas.
-
Apa yang Kemenkumham terima dari Menpan RB? Kemenkumham menerima penghargaan dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KPAN-RB) sebagai Instansi Pemerintah dengan Tata Kelola Pengadaan Aparatur Sipil Negara (ASN) Terbaik.
-
Siapa yang ikut dalam pertemuan Prabowo dan KWI? Menurut laporan Antara, Prabowo bersama Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo dan pengurus Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) sepakat Pemilihan Umum 2024 harus berjalan jujur, adil, damai, dan rukun.
-
Siapa yang menemani Dudung Abdurachman di PRJ? Ditemani sang istri tercinta, eks Pangdam Jayakarta itu tak segan untuk mampir ke lapak penjual kerak telor.
-
Siapa yang ikut mendampingi Jokowi saat bertemu Presiden JAPINDA? Turut mendampingi Jokowi dalam pertemuan tersebut adalah Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Duta Besar RI untuk Jepang Heri Akhmadi, serta Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Abdul Kadir Jailani.
"PPP siap mengarungi kontestasi demokrasi di Indonesia, bermodalkan susunan kepengurusan yang solid, kompeten, dan kreatif," ujar Idy kepada wartawan, Selasa (9/3).
Dia menambahkan, susunan pengurus PPP kali ini lebih ramping dan mengkombinasikan antara pengurus lama dengan para kader muda inovatif yang berjuang bersama membesarkan PPP. Kata dia, semua energi disatukan dalam satu semangat dan pembagian kerja yang jelas.
"Semua elemen partai bersatu untuk berjaya di 2024 mendatang. Banyak tokoh potensial kembali untuk membesarkan partai kabah ini seperti KH Musthofa Aqil Sirodj, HM Mardiono, H Djan Farid, KH Abdullah Ubab Maimoen, KH DR Afifuddin Muhajir, KH Muhyiddin Ishaq dan tokoh lainnya yang mendapatkan posisi strategis di partai," tuturnya.
Berikut susunan pimpinan Majelis DPP PPP 2020 – 2025:
- Majelis Kehormatan
Ketua: Drs. H. Zarkasih Nur
Anggota: H. Djan Faridz
Anggota: K.H. Abdullah Ubab Maimoen
Anggota: Hj. Mahfudhoh Aly Ubaid
Anggota: H. Emron Pangkapi
Anggota: Drs. H. Hasrul Azwar, M.M
- Majelis Syariah
Ketua : K.H. M. Mustofa Aqil Siroj
Wakil Ketua: K.H. Muslih Z.A
Wakil Ketua: K.H. D.R Afifuddin Muhajir
Wakil Ketua: K.H. Muhyiddin Ishaq
Wakil Ketua: K.H. Ahmad Haris Shodaqoh
Wakil Ketua: Drs. K.H. Lukman Hakim Hasibuan
Wakil Ketua: K.H. M. Samsul Arifin
Wakil Ketua: K.H. Mahin Toha
Wakil Ketua: K.H. Bahrul Ilmi
Wakil Ketua: K.H. Khairul Fuad
Wakil Ketua: K.H. Habib Ihsanudin
Wakil Ketua: K.H. Mursyid Qori
Wakil Ketua: K.H Abdul Rahman Assegaf Puang Makka
Wakil Ketua: Habib Ahmad Alhabsy
Wakil Ketua: K.H Agus Masruri
Wakil Ketua: K.H Muhsin Nurhadi
- Sekretaris
Drs. H Choirul Sholeh Rasyid, M.Si
Wakil Sekretaris: Dr. K.H. Fadlolan Musyaffa', Lc., M.A
Wakil Sekretaris: K.H. Otong Badrudin, Lc
Wakil Sekretaris: H. Mahbub Zaki
- Majelis Pertimbangan
Ketua : H. M. Mardiono
Wakil Ketua: Dra. Hj. Wardatul Asriyah
Wakil Ketua: Drs. H. Hafidz Ma'soem
Wakil Ketua: Drs. H. Nu'man Abdul Hakim
Wakil Ketua: Dr. Anang Iskandar, S.H., M.H
Wakil Ketua: H. Syahrial Agamas, S.H
Sekretaris: H. Sy. Anas Thahir
Wakil Sekretaris: H. Usman M. Tokan, S.E., M.B.A.,M.A
Wakil Sekretaris: Hj. Hizbiyah Rochim, S.Sos
- Majelis Pakar
Ketua: Prof. Prijono Tjiptoherijanto, SE., MA., Ph.D
Wakil Ketua: H. Abdullah Syarwani
Wakil Ketua: Alihardi Kiaidemak, S.H., M.Si
Wakil Ketua: Dr. H. Anwar Sanusi, S.H, S.Pel, M.M
Wakil Ketua: Dr. Ir. Sudirman Numba
Wakil Ketua: Dr. Ariza Agustina
Sekretaris: Ir H. Aunur Rofiq
Wakil Sekretaris: Dr. Fahrudin Salim, SE
Wakil Sekretaris: Dr. Usni Hasanudin, S.IP., M.Si
- Mahkamah Partai
Ketua: Ade Irfan Pulungan, S.H
Ketua Pengganti: Siti Yulia Irfany Syarifuddin, SH., M.Kn
Sekretaris: Syarifuddin
Anggota: Hj. Siti Nurmila, S. Ag
Anggota: Abdullah Mansyur, S.Ag., M.Pd
- Susunan Pengurus Harian DPP PPP
1. Ketua Umum : H. Suharso Monoarfa
2. Wakil Ketua Umum : H. Arsul Sani
3. Wakil Ketua Umum : Dra. Hj. Ermalena
4. Wakil Ketua Umum : Dr. H.M. Amir Uskara
5. Wakil Ketua Umum : Musyaffa’ Noer
6. Wakil Ketua Umum : Drs. H. Zainut Tauhid Sa’adi
7. Sekretaris Jenderal : H. M. Arwani Thomafi
8. Wakil Sekretaris Jenderal : Idy Muzayyad
9. Wakil Sekretaris Jenderal : Hj. Qonita Lutfiyah
10. Bendahara Umum : Surya
11. Bendahara Umum : H. Lukman Yajii
Bidang Fungsional
12. Ketua: Achmad Baidowi
13. Ketua: Qoyum Abdul Jabbar
14. Ketua : Syaifullah Tamliha
15. Ketua : Rendhika D. Harsono
16. Ketua : Nyoman Anjani
17. Ketua : Jafaruddin Harahap
Bidang Isu Strategis
18. Ketua : Hj. Illiza Sa’adudin DJamal,
19. Ketua : Hj. Warti'ah, M.Pd
20. Ketua : H. Andi Surya Wijaya
21. Ketua : H. Joko Purwanto
22. Ketua: Ema Umiyyatul Chusnah
23. Ketua : K.H. Rojih Ubab Maimoen
24. Ketua : H. Hasan Mulachela, S.H
25. Ketua : Hj. Atik Heru Maryanti
26. Ketua : Hj. Irene Rusli Halil, S.E
27. Ketua: Dr. H. Syamsurizal, S.E., M.M
28. Ketua : Rina Fitri, S.K.M., M.M
29. Ketua : H. Patrika Susana, S.H., M.H
- Bidang Pemenangan Daerah Pemilihan (Dapil)
30. Ketua : H. Hilman Ismail Matareum,
31. Ketua : Ir. Audy Joinaldy, S.Pt.,M.Sc., M.M., I.P.M, ASEAN, Eng
32. Ketua : Dr. H. Dony Ahmad Munir,
33. Ketua : Farhan Hasan Al Amri, S.T
34. Ketua : Syarifah Amelia, S.Si
35. Ketua : Nadya Hasna Humaira
36. Ketua : Najah Fitri Ani Gayo
37. Ketua : H. Hendra Kusumah, S.Mn
38. Ketua : Adhika Ardana Falian
39. Ketua : Ir. Hj. Dewi Arimbi Soeharto Alamsjah
40. Ketua : H. Abdul Hakim Hidayat
41. Ketua : H. Komaruddin Thaher
42. ketua : Drs. Muhammad Yunus Razak
43. Ketua : Ainul Yaqin, S.Ag., M.Si
44. Ketua : Chairunnisa Yusuf, S.Sos.I,
45. Ketua : Yudhistira Raditya Soesatyo
46. Ketua : Sarah Larasati
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menjadi Ketua Dewan Syura dan Cak Imin kembali menjabat Ketua Umum PKB.
Baca SelengkapnyaJazilul mengatakan, saat ini struktur kepengurusan PKB mengalami penyegaran dengan masuknya kalangan milenial gen-z.
Baca SelengkapnyaGus Jazil yakin tidak ada Muktamar PKB lain yang bisa dianggap legal kecuali yang berlangsung di Bali 24-25 Agustus 2024.
Baca SelengkapnyaJokowi membimbing sembilan anggota KPPU mengucapkan sumpah jabatan
Baca SelengkapnyaAsrul Sani mengucapkan sumpah dan janji sebagai hakim MK di hadapan Jokowi
Baca SelengkapnyaAgenda pengucapan sumpah hakim konstitusi rencana akan dilangsungkan pukul 10.00 WIB.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengucapkan selamat kepada Cucun Ahmad Syamsurijal yang telah dilantik menjadi Wakil Ketua DPR RI, dan Rusdi Kirana sebagai Wakil Ketua MPR RI.
Baca SelengkapnyaPlt Ketum PPP dan Wamenag Sowan ke Katib Aam PBNU.
Baca SelengkapnyaLangkah tersebut diputuskan dalam rapat pleno DPW PKB DIY yang dihadiri para pengurus baik jajaran Dewan Syuro maupun Tanfidz, badan otonom dan lembaga.
Baca SelengkapnyaArsul sudah sejak lama berkomunikasi dengan Plt Ketua Umum Muhamad Mardiono.
Baca SelengkapnyaDPW Bali mendukung keputusan politik Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono yang bergabung dengan KIM.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan prinsipnya Kemenkum HAM tidak mungkin menahan jika ada permohonan dari partai politik.
Baca Selengkapnya