Kisruh PPP, SDA dinilai seperti buldoser politik main pecat
Merdeka.com - Kisruh dan penyelesaian konflik di internal partai politik, salah satunya dipengaruhi oleh ketokohan atau adanya figur di partai yang bersangkutan. Tak terkecuali gonjang-ganjing memanasnya PPP yang kurang bisa diantisipasi oleh Suryadharma Ali sebagai Ketua Umum PPP.
Direktur Eksekutif PolcoMM Institute Heri Budianto mengatakan, pengelolaan partai sangat penting dan ketokohan sangat jadi penentu. Selain PPP, salah satu partai yang mengalami krisis dan konflik adalah Partai Golkar.
"Ketepatan dan kecepatan menangani krisis adalah faktor ketokohan sangat penting," ujar dia dalam sebuah diskusi di Menteng, Jakarta, Minggu (20/4).
-
Kenapa konflik terjadi? Konflik dilatarbelakangi oleh perbedaan ciri-ciri yang dibawa individu dalam suatu interaksi.
-
Bagaimana PPP akan menghadapi sengketa pemilu? 'Jika terjadi persengketaan baik di internal sesama kader (caleg) maupun eksternal akan diserahkan terakhir ke MK. Tentunya, kader yang membidangi hukum dari PPP akan kolaborasi agar setiap persengketaan bisa ditangani sebaik-baiknya,' sambungnya.
-
Kenapa PPP melihat perkembangan koalisi lain? Lebih lanjut, dia mengatakan, pihaknya juga melihat perkembangan dari koalisi lain sebelum menentukan sosok cawapres yang tepat untuk Ganjar.
-
Kenapa PPPK di Sumut dibuat? Konsep PPPK diperkenalkan sebagai upaya untuk memberikan fleksibilitas dalam perekrutan pegawai bagi instansi pemerintah, memungkinkan mereka untuk menanggapi kebutuhan mendesak atau kebutuhan khusus tanpa melalui proses seleksi dan penerimaan PNS yang lebih panjang dan rumit.
-
Apa itu PPPK? PPPK adalah singkatan dari Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja. Dengan kata lain, seorang warga negara Indonesia yang memenuhi syarat bisa diangkat menjadi pegawai pemerintah berdasarkan perjanjian kerja dalam jangka waktu tertentu.
-
Bagaimana aksi arogansi Ketua PP? Dengan nada tinggi pria itu sampai memarahi pengemudi itu hingga adu cekcok terjadi.'Koe anak e sopo? Iki wilayahku, koe seng mundur,' kata pria itu.
Menurut Heri, di Partai Golkar banyak kader-kader yang hebat dan kader muda tak kalah dengan yang tua.
"Jadi di Golkar banyak kader, kesalahan mereka tak belajar dari kekalahan pemilu 2004 dan 2009. Golkar dapat melewati krisis kerena banyak pengalaman, kritis tapi masih sopan," jelas Heri.
Sedangkan kelemahan di internal PPP adalah sosok ketua umum Suryadharma Ali yang menyikapi kisruh kadernya dengan membabi buta.
"Kelemahan PPP, Suryadharma Ali berperilaku seperti buldoser politik, menghantam apa pun. Kondisi internal diabaikan, main pecat sana sini, konflik internal makin runcing," jelasnya.
Berbeda dengan PDIP dan Partai Gerindra yang ketokohan ketua umum partainya sangat kuat. Tidak ada kader yang berani terhadap Megawati dan Prabowo Subianto.
"Tidak ada kader yang berani terhadap keduanya," tutupnya. (mdk/cob)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mardiono mengibaratkan hal itu sebagai seorang yang mencuri sendal saat salat Jumat.
Baca SelengkapnyaGerindra menyebut tidak bisa mencegah atau melarang kader partai lain mendukung Prabowo.
Baca SelengkapnyaPPP menuding kegagalan akibat dampak pertarungan politik selama kampanye dikendalikan kekuatan dana yang besar.
Baca SelengkapnyaLufhi Andalusie mengungkapkan, kedatangannya bersama DPC Jabar ke PBNU
Baca SelengkapnyaLukman Edy menjalani pemeriksaan di Gedung PBNU buntut kisruh dengan PKB.
Baca SelengkapnyaPresidium Penyelamat Organisasi NU (PPONU) hasil Mubes Alim Ulama NU menyerukan Muktamar Luar Biasa (MLB) untuk mengevaluasi PBNU hasil Muktamar Lampung.
Baca SelengkapnyaHal tersebut dikatakan Ketua DPC PPP Gianyar, Syahirin, menyikapi pergantian Plt Ketua dan Plt Sekretaris DPW PPP Bali oleh DPP PPP.
Baca SelengkapnyaDPP PPP mengungkapkan sosok kader Witjaksono yang membelot mendukung Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaSandiaga mengaku prihatin dan menyampaikan rasa simpati mendalam terhadap siapa pun pihak di PPP yang sudah berjuang.
Baca SelengkapnyaPlt. Ketua Idy Muzayyad PPP Bali menilai, pemecatan tersebut dilakukan secara sewenang-wenang.
Baca SelengkapnyaMenurut Awiek, kader itu telah melenceng dari sikap PPP yang sudah mengusung paslon nomor urut 1 Ganjar-Mahfud.
Baca SelengkapnyaKonflik Partai Kebangkitan Bangsa dengan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama semakin terbuka.
Baca Selengkapnya