Komisi III sebut bukti dan saksi Hasto soal Samad belum kuat
Merdeka.com - Pelaksana Tugas (Plt) Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto memenuhi pemanggilan Komisi III DPR untuk memberikan keterangan soal tudingan manuver politik Ketua KPK Abraham Samad pada Rabu (4/2) kemarin. Menurut Ketua Komisi III DPR Aziz Syamsuddin, keterangan Hasto belum memenuhi harapan DPR karena alat bukti yang Hasto presentasikan belum cukup.
Azis menambahkan, Hasto terlihat masih menyembunyikan beberapa fakta penting dalam rapat kemarin. "Semua yang dia ceritakan belum jelas. Kalo dihitung baru 40 persen lah. Karena dia belum kasih alat bukti yang kuat, saksi juga belum meyakinkan. saudara hasto masih menyembunyikan misteri dari pertemuan itu dan itu harus diungkap," ujarnya di Gedung DPR RI, Kamis (5/2).
Untuk itu menurutnya, ke depan komisi III akan mengkonfrontir pernyataan Hasto dengan beberapa elite politik PDI Perjuangan lainnya yang diduga ikut menghadiri beberapa pertemuan terkait cawapres Jokowi.
-
Apa yang dikatakan Hasto? “Sekali merah tetap merah, “ tegas Hasto.
-
Apa yang disoroti Hasto soal Prabowo di debat capres? Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyoroti saat capres nomor urut 2, Prabowo Subianto kesulitan dalam menjawab pertanyaan mengenai penuntasan kasus Hak Asasi Manusia (HAM) dalam debat perdana capres di KPU, Selasa (12/12) malam.
-
Siapa yang memberi klarifikasi ke Sekjen PDIP? Effendi Simbolon memberi klarifikasi ke Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait ucapannya mendukung Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Apa yang disita dari Hasto? Handphone Hasto disita dari tangan asistennya, Kusnadi bersamaan dengan sebuah buku catatan dan ATM dan sebuah kunci rumah.
-
Kenapa Hasto ingin halangi pertemuan Prabowo dan Megawati? 'Yang galau itu hanya Hasto dan kawan-kawannya. Hasto akan berusaha agar pertemuan Bu Mega dan Prabowo jangan sampai terealisasi,' kata Noel, Selasa (9/4).
-
Bagaimana KPK menyita barang Hasto? Penyitaan itu dilakukan oleh salah seorang penyidik bernama Rossa Purbo Bekti. Handphone Hasto disita dari tangan asistennya, Kusnadi bersamaan dengan sebuah buku catatan dan ATM dan sebuah kunci rumah.
"Banyak yang kita dapat, tapi masih harus mendengarkan keterangan yang lain," ucap Azis.
Selain Hasto, salah seorang yang mengaku teman dekat Abraham Samad bernama Zainal Tahir tiba-tiba saja datang ke komisi III dengan memberikan keterangan yang janggal terkait foto Abraham Samad bersama wanita di sebuah hotel. Namun Azis membantah juga memanggil Zainal.
"Kita tidak undang dia, dia itu rombongannya Hasto. Hasto yang ngajak dia," ungkap Azis.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Moeldoko menepis jika ada arahan dari Istana ke penegak hukum terkait kasus Hasto
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi oleh penyidik KPK.
Baca SelengkapnyaSebelumnya, penyidik memeriksa Hasto terkait dengan kasus Harun Masiku.
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto sempat menyinggung lamanya proses pemeriksaan oleh penyidik KPK.
Baca SelengkapnyaHasto Kristiyanto diperiksa sebagai saksi atas kasus dugaan suap pergantian antar waktu (PAW) yang menjerat Harun Masiku.
Baca SelengkapnyaKPK batal periksa Hasto karena tidak menghadiri panggilan penyidik
Baca SelengkapnyaHasto diperiksa KPK terkait Harun Masiku beberapa waktu lalu.
Baca SelengkapnyaHasto Kristiyanto mengungkapkan perlakuan penyidik KPK selama pemeriksaan dalam kasus Harun Masiku
Baca SelengkapnyaHasto bercerita sempat cekcok dengan penyidik lantaran handphone dan tas yang dipegang stafnya bernama Kusnadi tiba-tiba disita.
Baca SelengkapnyaPenyidik KPK masih memeriksa handphone dan buku catatan Hasto Kristiyanto untuk mengusut keberadaan tersangka kasus suap Harun Masiku.
Baca SelengkapnyaNamun, Hasto memastikan akan hadir memenuhi panggilan dari lembaga antirasuah tersebut.
Baca SelengkapnyaSekjen PDIP Hasto Kristiyanto sempat diusulkan penyidik KPK dicekal ke luar negeri
Baca Selengkapnya