Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Komisi IX ancam panggil paksa Menteri Hanif jika tak hadir rapat

Komisi IX ancam panggil paksa Menteri Hanif jika tak hadir rapat Rieke Diah Pitaloka. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Ketenagakerjaan Hanif Dakhiri tak hadir dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi IX DPR soal Peraturan Pemerintah Nomor 46/2015 tentang Jaminan Hari Tua (JHT), Senin (6/7) kemarin.

Komisi IX DPR akhirnya memutuskan mengagendakan ulang rapat tersebut dan direncanakan digelar siang ini setelah rapat paripurna. Anggota Komisi IX DPR Rieke Diah Pitaloka menyebut pihaknya akan menjemput paksa Hanif jika kembali mangkir dalam rapat tersebut.

"Kalau Menteri (Hanif) tidak hadir siang ini maka akan dijemput paksa, aturannya seperti itu. Mudah-mudahan siang ini hadir," tegas Rieke di Gedung DPR, Jakarta, Selasa (7/7).

Orang lain juga bertanya?

Politikus PDI Perjuangan itu berharap lewat rapat kerja dengan Menteri Hanif dapat memperjuangkan adilnya aturan dalam BPJS. Mengingat, uang yang dikumpulkan pemerintah dari buruh jumlahnya tak sedikit.

"Makanya itu harus pemerintah anggap persoalan serius, aset di BPJS bisa Rp 100 triliun lebih, maka inikan bukan nilai yang sedikit. Itu uang pekerja, bukan dari APBN, itu potongan upah," ungkapnya.

Rieke menambahkan, pihaknya meminta agar BPJS dikembalikan ke aturan yang lama. Termasuk, mendesak adanya revisi soal dana pensiun untuk buruh.

"Aturan pensiun pun tidak jelas, persentase tiga persen, inipun belum bisa diakses aturannya dan terlalu sedikit. Rp 300 ribu perbulan dan 15 tahun mendatang baru bisa diambil, padahal uang pekerja sendiri. Tiga persen terlalu kecil," tukasnya.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kecewanya Komisi VIII DPR Menag Yaqut Absen Rapat: Persiapan Haji 2025 Kian Mundur!
Kecewanya Komisi VIII DPR Menag Yaqut Absen Rapat: Persiapan Haji 2025 Kian Mundur!

Komisi VIII DPR RI menunda rapat kerja dengan Kementerian Agama (Kemenag) terkait laporan pertanggungjawaban penyelenggaraan haji tahun 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ramai-Ramai DPR 'Sewot' Menag Yaqut Mangkir Bahas Haji, Rapat Tegas Disetop
VIDEO: Ramai-Ramai DPR 'Sewot' Menag Yaqut Mangkir Bahas Haji, Rapat Tegas Disetop

Selain Menag Yaqut, DPR juga memprotes dua menteri lain tidak hadir.

Baca Selengkapnya
Menag Yaqut Kembali Mangkir Panggilan Pansus Angket Haji, PKB: Bentuk Pelecehan Terhadap DPR
Menag Yaqut Kembali Mangkir Panggilan Pansus Angket Haji, PKB: Bentuk Pelecehan Terhadap DPR

"Menteri Agama yang kembali mangkir atas panggilan Pansus. Ini merupakan bentuk pelecehan terhadap lembaga DPR," kata Luluk

Baca Selengkapnya
DPR Sentil Menag Absen hingga Rapat Terakhir: Kasihan Haji ke Depan, Evaluasinya Tidak Tuntas
DPR Sentil Menag Absen hingga Rapat Terakhir: Kasihan Haji ke Depan, Evaluasinya Tidak Tuntas

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Marwan Dasopang menyentil Menag Yaqut yang kembali absen di rapat evaluasi haji.

Baca Selengkapnya
Absen Lagi Rapat DPR, Menag Yaqut Berdalih Tak Dapat Tiket Pesawat dari Eropa ke Indonesia
Absen Lagi Rapat DPR, Menag Yaqut Berdalih Tak Dapat Tiket Pesawat dari Eropa ke Indonesia

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Abdul Wahid mengungkapkan, alasan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas tak hadir dalam rapat kerja bersama Komisi VIII DPR RI.

Baca Selengkapnya
Jubir Menag Sindir Balik Anggota Pansus Haji Marwan Ja'far soal 2 Kali Mangkir Pemanggilan: Sumbernya dari mana?
Jubir Menag Sindir Balik Anggota Pansus Haji Marwan Ja'far soal 2 Kali Mangkir Pemanggilan: Sumbernya dari mana?

Jubir Menag Sindir Balik Anggota Pansus Haji Marwan Ja'far soal 2 Kali Mangkir Pemanggilan: Sumbernya dari mana?

Baca Selengkapnya
Menag Yaqut Klaim Tak Terima Panggilan dari Pansus Haji: Apakah Suratnya Salah Alamat
Menag Yaqut Klaim Tak Terima Panggilan dari Pansus Haji: Apakah Suratnya Salah Alamat

Menurut Yaqut, dirinya tidak sedang mencari alasan tidak mendapat undangan hanya untuk mengabaikan Pansus.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Tak Hadir Rapat Paripurna DPR, PKB: Ibu Puan Juga Enggak Ada Kemarin
Cak Imin Tak Hadir Rapat Paripurna DPR, PKB: Ibu Puan Juga Enggak Ada Kemarin

"Jangankan Cak Imin, Ibu Puan juga enggak ada kemarin," kata Anggota DPR Fraksi PKB Luluk

Baca Selengkapnya
Rapat Perdana Pansus Angket Haji Batal Digelar, DPR: Ditunda Minggu Depan karena Reses
Rapat Perdana Pansus Angket Haji Batal Digelar, DPR: Ditunda Minggu Depan karena Reses

Pansus angket haji menunda rapat perdana hingga pekan depan

Baca Selengkapnya
Pansus Haji Duga Menag Yaqut Kucing-kucingan saat Dipanggil: Sudah 2 Kali Mangkir, Ini Pembangkangan
Pansus Haji Duga Menag Yaqut Kucing-kucingan saat Dipanggil: Sudah 2 Kali Mangkir, Ini Pembangkangan

Marwan menduga Menag sengaja mengulur waktu hingga periode anggota DPR 2019-2024 habis pada akhir September ini.

Baca Selengkapnya
Seluruh Fraksi Komisi I DPR Hadir saat Rapat Terakhir Bareng Prabowo
Seluruh Fraksi Komisi I DPR Hadir saat Rapat Terakhir Bareng Prabowo

Kehadiran Prabowo merupakan pertama kali usai sekian lama absen dari rapat Komisi I.

Baca Selengkapnya
Menag Yaqut Tak Hadir, DPR RI Tunda Rapat Evaluasi Haji Hingga 27 September 2024
Menag Yaqut Tak Hadir, DPR RI Tunda Rapat Evaluasi Haji Hingga 27 September 2024

Ditundanya rapat tersebut karena berdasarkan aturan yang berlaku yaitu harus dihadiri oleh Yaqut sebagai Menag dan tak bisa diwakili.

Baca Selengkapnya