Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kubu PDIP sebut Rustri bisa jadi bumerang bagi Prabowo-Hatta

Kubu PDIP sebut Rustri bisa jadi bumerang bagi Prabowo-Hatta jk dan mega kampanye di lampung. ©handout/jk

Merdeka.com - Juru Bicara Tim Pemenangan Jokowi - JK , Hasto Kristiyanto menyatakan, dukungan Mantan Wakil Gubernur Jawa Tengah Rustriningsih terhadap pasangan Prabowo - Hatta dinilai sebagai bukan hal yang mengejutkan. Sebab dalam Pilgub Jawa Tengah yang lalu, kata Hasto, Rustriningsih justru memberikan dukungan ke calon gubernur Bibit Waluyo yang tidak didukung PDIP dibandingkan mendukung Ganjar Pranowo .

"Dan hasilnya pun adalah kemenangan mutlak Ganjar Pranowo sebagai calon gubernur yang diajukan PDIP," kata Hasto kepada wartawan, Jakarta, Senin (30/6).

"Jadi strategi mengeksploitasi dukungan Rustriningsih yang dilakukan oleh tim Prabowo justru menjadi bumerang karena semangat banteng ketaton justru menyala-nyala dan tidak terpadamkan lagi," tambahnya.

Orang lain juga bertanya?

Wasekjen PDIP itu menegaskan bahwa pergerakan mesin partai yang menyatu dengan relawan di Jawa Tengah justru ibarat api disiram minyak. Bahkan, tegas Hasto, semangat yang membara itu membuat Tim Pemenangan Jokowi berani menargetkan kemenangan 72 persen di Jawa Tengah.

"Padahal sebelum Rustriningsih bergabung ke Prabowo - Hatta , target yang realistis hanya sekitar 68 persen. Inilah bedanya PDI Perjuangan dengan Partai lain," tegasnya.

Berdasarkan info yang diterimanya, kata Hasto, dampak lebih lanjut dari dukungan Rustriningsih adalah perpecahan di internal pendukung Prabowo - Hatta .

"Saya mendengar dari sumber yang terpercaya, bahwa bergabungnya Rustriningsih ini seakan diistimewakan. Padahal yang sudah bergabung lama saja tidak mendapatkan perhatian ekstra. Mereka tidak ingin mengalami kekalahan sebagaimana Bibit Waluyo. Sebab dukungan Rustri bisa menjadi faktor negatif bagi Prabowo Hatta di Jawa Tengah," jelasnya.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi dan Prabowo-Gibran Intens Blusukan di Jawa Tengah, Puan Targetkan Jateng Tetap Kandang Banteng
Jokowi dan Prabowo-Gibran Intens Blusukan di Jawa Tengah, Puan Targetkan Jateng Tetap Kandang Banteng

Ketua DPP PDIP Puan Maharani menargetkan Jawa Tengah tetap menjadi kandang banteng di tengah blusukan Jokowi dan Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya
Projo Duga PDIP Ingin Pisahkan Jokowi dengan Prabowo
Projo Duga PDIP Ingin Pisahkan Jokowi dengan Prabowo

Panel Barus menyebut PDIP tengah memainkan taktik bambu

Baca Selengkapnya
VIDEO: Komisi I PDIP Keras Sentil Cawe-Cawe Prabowo di Pilkada Jateng: Semau-maunya Sendiri!
VIDEO: Komisi I PDIP Keras Sentil Cawe-Cawe Prabowo di Pilkada Jateng: Semau-maunya Sendiri!

Anggota Komisi I PDIP menyinggung soal keterlibatan Presiden dalam endorse salah satu paslon di Pilkada Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Dukungan Terbuka Prabowo, Elektabilitas Luthfi-Taj Yasin Stagnan & Merosotnya Pamor Jokowi di Jateng
Dukungan Terbuka Prabowo, Elektabilitas Luthfi-Taj Yasin Stagnan & Merosotnya Pamor Jokowi di Jateng

Dukungan terbuka Presiden Prabowo Subianto terhadap pasangan calon Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jateng yang disampaikan dalam sebuah video menuai polemik.

Baca Selengkapnya
Gerindra Jawab Tudingan PDIP Bajak Budiman Dukung Prabowo, Ungkit Sandiaga Gabung PPP dan Dukung Ganjar
Gerindra Jawab Tudingan PDIP Bajak Budiman Dukung Prabowo, Ungkit Sandiaga Gabung PPP dan Dukung Ganjar

Gerindra menyebut tidak bisa mencegah atau melarang kader partai lain mendukung Prabowo.

Baca Selengkapnya
Megawati Singgung Budiman Sudjatmiko saat Beri Arahan ke Kader PDIP Yogyakarta
Megawati Singgung Budiman Sudjatmiko saat Beri Arahan ke Kader PDIP Yogyakarta

Budiman baru saja menyatakan dukungan untuk Prabowo di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kronologi Gerombolan Pemotor Berbendera PDIP Geber Motor di Acara PSI, Kaesang Turun Tangan
VIDEO: Kronologi Gerombolan Pemotor Berbendera PDIP Geber Motor di Acara PSI, Kaesang Turun Tangan

Sekjen PSI, Raja Juli Antoni menyayangkan aksi segerombolan pemotor yang membawa bendera PDIP tersebut

Baca Selengkapnya
Megawati Jadi Magnet Politik sehingga Para Tokoh Minta Bertemu, Ini Penjelasan Pakar
Megawati Jadi Magnet Politik sehingga Para Tokoh Minta Bertemu, Ini Penjelasan Pakar

Sejumlah tokoh politik berlomba-lomba ingin bertemu Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, termasuk Presiden Joko Widodo dan Calon Presiden Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Puan Maharani: Hari Ini Kita Menghadapi orang yang Dulunya Bareng Sama Kita
Puan Maharani: Hari Ini Kita Menghadapi orang yang Dulunya Bareng Sama Kita

Dengan kondisi seperti itu, ia pun meyakini jika antara dirinya dengan musuh yang baru ini dianggap sama-sama saling tahu kekuatan masing-masing.

Baca Selengkapnya
Sekjen PSI Ceritakan Kronologi Gerombolan Pemotor Berbendera PDIP Geber Motor di Acara Kaesang
Sekjen PSI Ceritakan Kronologi Gerombolan Pemotor Berbendera PDIP Geber Motor di Acara Kaesang

Raja Juli Antoni merasa heran dengan tindakan yang dilakukan oleh segerombolan massa tersebut.

Baca Selengkapnya
Projo Sentil Keras Kader PDIP Ribka Tjiptaning: Dulu Dukung Jokowi, Sekarang Ajak Orang Melawan
Projo Sentil Keras Kader PDIP Ribka Tjiptaning: Dulu Dukung Jokowi, Sekarang Ajak Orang Melawan

Projo Sentil Keras Kader PDIP Ribka Tjiptaning: Dulu Dukung Jokowi, Sekarang Ajak Orang Melawan

Baca Selengkapnya
Demokrat ‘Ancam’ DPC yang Gagal Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jateng
Demokrat ‘Ancam’ DPC yang Gagal Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jateng

Ketua DPD Partai Demokrat Jateng, Rinto Subekti mengancam semua ketua DPC bakal dievaluasi jika gagal memenangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin.

Baca Selengkapnya