Loyalis bantah isu syarat nyalon ketum diperketat demi muluskan SBY
Merdeka.com - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Agus Hermanto membantah ada syarat khusus untuk bisa maju sebagai calon ketua umum dalam kongres Demokrat di Surabaya nanti. Di mana syarat yang awalnya 30 persen diubah menjadi lebih tinggi dengan tujuan agar menjegal pesaing lain dan memuluskan langkah Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Agus menegaskan, syarat calon ketua umum untuk maju tetap sama seperti aturan yang ada dalam AD/ART partai Demokrat. Bagi setiap calon yang hendak maju di kongres minimal harus didukung 30 persen pemilik suara untuk bersaing dengan calon lain.
"Kalau syarat sebagai calon menjadi 40 persen tidak ada. Masih tetap 30 persen," kata Agus di Gedung DPR, Jakarta, Senin (27/4).
-
Mengapa MK menyetujui syarat capres dan cawapres pernah terpilih? Namun, dalam dalil penambahan, MK menyetujui syarat capres dan cawapres minimal pernah terpilih dalam Pemilu, termasuk kepala.
-
Kenapa calon tunggal harus raih 50% suara? Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengatakan pasangan calon tunggal yang nantinya bertarung melawan kotak kosong dalam Pilkada 2024 harus memperoleh suara 50 persen lebih untuk dapat ditetapkan sebagai kepala daerah terpilih.
-
Bagaimana jika calon tunggal tak raih 50%? 'Sekiranya pasangan calon tunggal tidak memenuhi syarat ketentuan untuk dinyatakan terpilih, yaitu dengan ketentuan memperoleh suara sah lebih dari 50 persen, ternyata tidak melampaui batas ketentuan tersebut sebagaimana yang diatur dalam Pasal 54 D Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016, maka akan diadakan pemilihan pada pemilihan selanjutnya. Kapan pemilihan selanjutnya? Yaitu pada 2029,' kata Idham menjawab pertanyaan wartawan saat dia ditemui di Kantor KPU RI, Jakarta, Jumat (31/8).
-
Apa kriteria PKS untuk calon di Pilkada? PKS memiliki sejumlah pertimbangan utama bagi seseorang figur dapat maju sebagai bakal cagub-cawagub di Pilkada Serentak 2024. Terutama, mereka yang memiliki kans menang paling besar.'Ya kita perlu (figur) dengan kans menangnya besar, kan ikut Pilkada buat menang bukan biar kalah,' ucapnya.
-
Kenapa ada syarat untuk menjadi pemilih di Pemilu? Namun, tidak semua elemen masyarakat bisa memberikan suara mereka. Setidaknya ada 6 (enam) syarat pemilih dalam Pemilu yang harus di dipenuhi oleh masyarakat untuk bisa memilih.
-
Kenapa Sudaryono sulit menjadi Calon Gubernur Jateng? Namun perjalanannya untuk menjadi Calon Gubernur Jateng bakal terjal karena Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, belum secara tegas akan memberikan rekomendasi padanya.
Agus juga membantah adanya penggalangan suara untuk pencalonan SBY menjadi ketua umum. Sebab, kata dia, pemilik suara di Demokrat memang secara sukarela akan memilih SBY untuk menahkodai Demokrat 5 tahun ke depan.
"Bagi pemilik suara, yaitu Ketua DPD dan DPC, otomatis dengan sukarela dan kata hatinya ingin mencalonkan kembali Pak SBY," ujar Agus yang juga adik ipar Ani Yudhoyono ini.
Wakil Ketua DPR itu menyatakan, alasan di balik dukungan terhadap SBY itu, karena kader-kader Demokrat menginginkan kembali mampu memenangkan Demokrat di Pemilu 2019.
"Seluruh anggota berpendapat Demokrat akan menang di Pemilu 2019 apabila Pak SBY tetap fokus menjadi ketua umum lagi," kata Agus yang sejak awal mendukung SBY kembali memimpin Demokrat ini. (mdk/rnd)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Akibat, calon yang tidak cukup mendapatkan dukungan partai politik tak bisa ikut berkontestasi. Dan ini dampak, sistem pilkada yang telah disepakati.
Baca SelengkapnyaFraksi PDIP akan terus memperjuangan agar keputusan MK dapat diakomodir.
Baca SelengkapnyaNasDem meminta Anies tidak memilih calon wakil presiden karena tokoh tersebut punya partai politik.
Baca SelengkapnyaMK membuat norma pengaturan baru tentang syarat pencalonan berdasarkan jumlah penduduk dan prosentase suara sah partai.
Baca SelengkapnyaMenurut AHY, semua partai politik punya kebijakannya masing-masing
Baca SelengkapnyaDemokrat memiliki survei internal, dan AHY yakin perolehan suara akan lebih dari survei eksternal.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan menyatakan cawapresnya memiliki kriteria 0 yang artinya tidak bermasalah dengan hukum. Demokrat mengkaim AHY sesuai dengan kriteria itu.
Baca SelengkapnyaAHY menegaskan, Partai Demokrat akan mengambil peran di eksekutif hingga legislatif.
Baca SelengkapnyaJaringan masyarakat sipil di Yogyakarta menggelar aksi unjuk rasa di kawasan Malioboro. Aksi ini dilakukan merespon syarat pencalonan kepala daerah Pilkada 2024
Baca SelengkapnyaAHY bicara peluangnya ditunjuk Anies Baswedan sebagai Cawapres.
Baca SelengkapnyaPKS menegaskan belum ada kesepakatan soal Cawapres Anies.
Baca SelengkapnyaPertemuan SBY dan Jokowi didorong oleh para partai politik yang tergabung di KIM
Baca Selengkapnya