Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Makan nasi bungkus bersama, cara Gus Ipul serap aspirasi petani

Makan nasi bungkus bersama, cara Gus Ipul serap aspirasi petani Gus Ipul makan bareng dengan petani. ©2017 Merdeka.com/Moch Andriansyah

Merdeka.com - Lahan pertanian di Jawa Timur mulai susut. Akibatnya, kesejahteraan petani menurun. Padahal, provinsi timur Pulau Jawa ini merupakan salah satu lumbung pangan nasional.

Kondisi ini diketahui Wakil Gubernur Jawa Timur, Saifullah Yusuf (Gus Ipul) saat menghadiri undangan tokoh pelopor petani, Arum Sabil di City Forest and Farm HM Arum Sabil di Jember, Jumat (15/12).

Di acara itu, Gus Ipul berkesempatan sarapan nasi bungkus bareng dengan ratusan petani. Ada obrolan ringan di sela makan-makan pagi itu. Mereka pun membicarakan masalah yang dihadapi para petani di Jawa Timur. "Ada banyak hal yang saya tangkap dari obrolan itu bersama para petani," aku Gus Ipul.

Beberapa kendala yang dihadapi para petani, lanjut dia, di antaranya adalah susutnya lahan produktif. Padahal di satu sisi kebutuhan pangan semakin naik. Nilai tukar petani juga belum ideal sehingga belum mampu meningkatkan kesejahteraan bagi petani.

"Selama ini petani menjual produk mentahnya ke kota. Jual gabah ke kota, padahal mereka beli beras dari kota. Ke depan petani harus jual beras jangan jual gabah," kata Gus Ipul.

Sementara beberapa petani yang antusias sarapan bareng, mengaku senang bertemu langsung dengan Gus Ipul. Salah satunya adalah Maslihah. "Selama ini saya sering lihat di TV waktu pengajian. Sekarang bisa sarapan bareng Gus Ipul," aku perempuan 36 tahun yang setiap hari menggarap lahan di City Forest and Farm.

(mdk/rzk)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Temui Petani Indramayu, Ganjar Terima Keluhan Subsidi Pupuk hingga Pendampingan Usaha
Temui Petani Indramayu, Ganjar Terima Keluhan Subsidi Pupuk hingga Pendampingan Usaha

Keterbatasan para petani pun berdampak pada kemampuan modernisasi.

Baca Selengkapnya
Janji Ganjar ke Petani: Utamakan Produk dalam Negeri, Tak Langsung Impor agar Mandiri
Janji Ganjar ke Petani: Utamakan Produk dalam Negeri, Tak Langsung Impor agar Mandiri

Ganjar mengaku mengutamakan produk dalam negeri dan tidak harus serta merta melakukan impor.

Baca Selengkapnya
Janjikan Pupuk Petani, Ganjar Singgung Fotonya Bersama Jokowi dan Prabowo di Sawah Tersebar
Janjikan Pupuk Petani, Ganjar Singgung Fotonya Bersama Jokowi dan Prabowo di Sawah Tersebar

Ganjar tiba-tiba menyinggung soal fotonya bersama Prabowo dan Jokowi viral di sosial media.

Baca Selengkapnya
Bertemu Petani Tebu di Nganjuk, Ganjar Dicurhati soal Impor Gula
Bertemu Petani Tebu di Nganjuk, Ganjar Dicurhati soal Impor Gula

Ganjar menerima keluhan para petani tebu di Nglawak, Kecamatan Kertosono, Kabupaten Nganjuk,

Baca Selengkapnya
Ganjar: Saya Ingatkan Kepada Pemangku Kepentingan, Pupuk Plis Bantu Yuk
Ganjar: Saya Ingatkan Kepada Pemangku Kepentingan, Pupuk Plis Bantu Yuk

Penyaluran pupuk subsidi tepat sasaran juga harus menjadi perhatian dari pemerintah.

Baca Selengkapnya
Petani Curhat Kenaikan Pangan, Ganjar Sepakat Ide Subsidi Harga Pembelian Gabah dan Beras
Petani Curhat Kenaikan Pangan, Ganjar Sepakat Ide Subsidi Harga Pembelian Gabah dan Beras

Ganjar mengatakan persoalan kelangkaan pupuk juga menjadi sorotan dalam kunjungannya ke beberapa wilayah.

Baca Selengkapnya
Dialog Bareng Petani Bawang di Brebes, Ganjar Dikeluhkan soal Pupuk Subsidi
Dialog Bareng Petani Bawang di Brebes, Ganjar Dikeluhkan soal Pupuk Subsidi

Ganjar sempat berdialog dengan beberapa petani yang mengeluh sulit menghadapi para tengkulak

Baca Selengkapnya
Debat Capres: Prabowo Kritik Pupuk Susah di Jateng, Ganjar Bilang 'Bapak Ketua HKTI'
Debat Capres: Prabowo Kritik Pupuk Susah di Jateng, Ganjar Bilang 'Bapak Ketua HKTI'

Ganjar menceritakan memiliki pengalaman selama 10 tahun dalam pelayanan publik.

Baca Selengkapnya
Curhat Pedagang Ini Membuat Ganjar Terharu
Curhat Pedagang Ini Membuat Ganjar Terharu

Menggunakan setelan kopiah dan berbaju hem lengan panjang bergulung, Ganjar menyapa para pedagang pasar.

Baca Selengkapnya
Ganjar Menginap di Rumah Petani Banjarnegara, Duduk Lesehan Pakai Sarung Dengar Curhat Warga
Ganjar Menginap di Rumah Petani Banjarnegara, Duduk Lesehan Pakai Sarung Dengar Curhat Warga

Usai berdialog dengan warga, Ganjar menginap di rumah salah satu warga di desa yang dikunjunginya.

Baca Selengkapnya
Ganjar ke Petani di Bekasi: Kalau Dialog Sama Saya Tidak Boleh Ada Settingan
Ganjar ke Petani di Bekasi: Kalau Dialog Sama Saya Tidak Boleh Ada Settingan

Petani meminta Ganjar mempermudah akses pembelian pupuk sampai memperbaiki nilai jual padi.

Baca Selengkapnya