Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ma'ruf Sayangkan Rakyat Bergantung Pada Beras, Padahal Ada Singkong dan Sagu

Ma'ruf Sayangkan Rakyat Bergantung Pada Beras, Padahal Ada Singkong dan Sagu Deklarasi muslimah dukung Jokowi-Maruf. ©Liputan6.com/Faizal Fanani

Merdeka.com - Calon wakil presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin berdiskusi soal ketahanan pangan bersama para ulama kabupaten Kuningan di Hotel Prima Kuningan, Jawa Barat, Selasa (26/2). Ma'ruf berjanji bakal mengupayakan pengadaan pangan lebih baik.

"Soal pangan di negara kita ke depan bisa diupayakan lebih baik, karena jenisnya banyak tidak hanya nasi saja yang jadi makanan pokok," kata Ma'ruf.

Ketum MUI itu menyebut Indonesia adalah negara kaya sumber daya alam. Dia menyoroti masyarakat sangat bergantung kepada beras sebagai panganan pokok. Padahal masih banyak sumber lain seperti padi, singkong, dan sagu.

Orang lain juga bertanya?

"Yang makan sagu paling hanya di Indonesia timur. Mayoritas cuma makan nasi, sayang sekali loh dengan limpahan pangan kita," katanya.

Ma'ruf ingin ada perbaikan di sektor-sektor pertanian. Dia berharap akan pembinaan terhadap petani supaya kualitas pangan meningkat.

"Walau ada singkong, tetapi kadang kualitasnya kurang bagus, petani kita perlu dibina supaya hasil pertaniannya juga bagus," ucapnya.

Pertemuan ulama ini mengawali hari kedua safari politik Ma'ruf di Jawa Barat. Terlihat Ma'ruf didampingi dewan pengarah Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma'ruf, Agung Laksono. Serta para ulama dari berbagai wilayah di Kuningan, Jawa Barat.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Zulhas: Petani di Era Orde Baru Lebih Sejahtera
Zulhas: Petani di Era Orde Baru Lebih Sejahtera

"Kalau pada masa Orde Baru, 65 persen pekerja dari sektor pertanian. Sekarang 25 persen."

Baca Selengkapnya
Petani Curhat Kenaikan Pangan, Ganjar Sepakat Ide Subsidi Harga Pembelian Gabah dan Beras
Petani Curhat Kenaikan Pangan, Ganjar Sepakat Ide Subsidi Harga Pembelian Gabah dan Beras

Ganjar mengatakan persoalan kelangkaan pupuk juga menjadi sorotan dalam kunjungannya ke beberapa wilayah.

Baca Selengkapnya
Giliran Beras Naik Teriak-teriak, Petani 'Gaji PNS Naik, UMR Naik Kami Diam'
Giliran Beras Naik Teriak-teriak, Petani 'Gaji PNS Naik, UMR Naik Kami Diam'

Belakangan ini harga beras melambung tinggi, masyarakat semakin tercekik usai kenaikan yang signifikan.

Baca Selengkapnya
Debat Cawapres, Mahfud: Jangan Seperti Food Estate yang Gagal dan Merusak, yang Benar Saja Rugi Dong Kita
Debat Cawapres, Mahfud: Jangan Seperti Food Estate yang Gagal dan Merusak, yang Benar Saja Rugi Dong Kita

Debat Cawapres, Mahfud: Jangan Seperti Food Estate yang Gagal dan Merusak, yang Benar Saja Rugi Dong Kita

Baca Selengkapnya
Cak Imin ke Pemerintah: Jangan Sampai Beras Naik Tak Terkenadli Jelang Bulan Ramadan
Cak Imin ke Pemerintah: Jangan Sampai Beras Naik Tak Terkenadli Jelang Bulan Ramadan

Cak Imin mengingatkan agar pemerintah berhati-hati menangani kelangkaan beras.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Visi Misi, Mahfud Ngegas Kutip Ayat Quran: Food Estate Gagal dan Rusak Lingkungan
VIDEO: Visi Misi, Mahfud Ngegas Kutip Ayat Quran: Food Estate Gagal dan Rusak Lingkungan

Mahfud mengatakan ada yang salah dalam sistem subsidi pertanian Indonesia.

Baca Selengkapnya
Anggota Komisi IV DPR Minta Anggaran Pertanian Ditingkatkan
Anggota Komisi IV DPR Minta Anggaran Pertanian Ditingkatkan

Menurut Alimin, sektor pertanian lebih penting dari pada sektor apapun karena masalah pangan selalu berkaitan langsung dengan keberpihakan negara pada petani.

Baca Selengkapnya
Anies Prihatin Harga Gabah Murah Tapi Beras Mahal: Ada Mafia, Apakah Boleh Dibiarkan?
Anies Prihatin Harga Gabah Murah Tapi Beras Mahal: Ada Mafia, Apakah Boleh Dibiarkan?

Anies-Cak Imin prihatin dengan nasib petani yang harga gabahnya murah tetapi harga beras mahal.

Baca Selengkapnya
TPN: Ganjar-Mahfud Tidak akan Lanjutkan Program Food Estate
TPN: Ganjar-Mahfud Tidak akan Lanjutkan Program Food Estate

TPN menegaskan, Ganjar-Mahfud tidak akan melanjutkan food estate.

Baca Selengkapnya
Mahfud MD Sindir Food Estate: Hanya di Indonesia Tanam Singkong Tumbuh Jagung
Mahfud MD Sindir Food Estate: Hanya di Indonesia Tanam Singkong Tumbuh Jagung

Mahfud MD Mahfud MD menyindir program Program Strategis Nasional (PSN) food estate atau lumbung pangan.

Baca Selengkapnya
Mentan Sentil Dirut Bulog: Jangan Terlalu Bersemangat Impor Daging Kerbau, tapi Lupa Serap Gabah dan Jagung Petani
Mentan Sentil Dirut Bulog: Jangan Terlalu Bersemangat Impor Daging Kerbau, tapi Lupa Serap Gabah dan Jagung Petani

Saat ini, Kementan tengah fokus pada pemenuhan pangan dalam negeri untuk menekan kebijakan impor. Dua di antara komoditas jagung dan padi.

Baca Selengkapnya
Jubir Anies: Singkong dari Food Estate Sebesar Paha Orang, Tapi Rasanya Pahit
Jubir Anies: Singkong dari Food Estate Sebesar Paha Orang, Tapi Rasanya Pahit

Juru Bicara Bakal Calon Presiden (Bacapres) Koalisi Perubahan Anies Baswedan, Surya Tjandra mengkritik program food estate

Baca Selengkapnya