Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mendagri sebut persiapan Pilkada serentak sudah 95 persen

Mendagri sebut persiapan Pilkada serentak sudah 95 persen Menteri Tjahjo Kumolo datangi KPK. ©2014 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo memastikan segala persiapan jelang Pilkada serentak 2017 bakal segera rampung. Diklaim dia, persiapan mulai dari percetakan surat suara, petugas di lapangan sampai keamanan sudah 95 persen hampir selesai.

"Sampai hari ini tinggal fokus pengecekan pencetakan surat suara kemudian memonitor semua di posko, sudah 95 persen," ungkap Tjahjo di Hotel Bidakara, Jakarta, Selasa (31/1).

Dikatakan politikus PDIP itu, sisa 5 persen dari kesiapan Pilkada yang belum diselesaikan adalah persoalan beberapa calon yang terjerat kasus dugaan korupsi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kemudian masyarakat yang belum mau merekam ulang e-KTP.

Orang lain juga bertanya?

"Kemudian masih ada mayoritas daerah yang masyarakatnya belum mau merekam ulang sehingga belum punya e-KTP, itu saja," ujar dia.

Oleh karena itu, Tjahjo menegaskan penyelenggaraan Pilkada serentak tidak bisa dibatalkan kecuali adanya bencana alam di daerah yang menyelenggarakan pesta demokrasi tersebut.

"Pilkada ini hanya bisa tertunda kalau daerah yang pilkada itu ada gunung meletus, ada bencana alam," pungkas Tjahjo. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang

Distribusi logistik Pemilu 2024 ditargetkan sampai ke seluruh tempat pemungutan suara di Ibu Kota paling lambat hari ini.

Baca Selengkapnya
Ketua KPU: InsyaAllah Pilkada 27 November 2024 Hari Libur
Ketua KPU: InsyaAllah Pilkada 27 November 2024 Hari Libur

KPU tengah berkoordinasi dengan pemerintah pusat terkait penetapan hari libur pada Rabu, 27 November 2024 yang menjadi hari pencoblosan Pilkada Serentak.

Baca Selengkapnya
Wamendagri: Pilkada Serentak Harus Wujudkan Demokrasi Sejuk dan Damai
Wamendagri: Pilkada Serentak Harus Wujudkan Demokrasi Sejuk dan Damai

Upaya menjaga demokrasi damai perlu dikoordinasikan hingga ke tingkat instansi terkecil sesuai hierarki kewenangan.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Usulkan Hari Libur Nasional pada Pilkada 27 November 2024
Pemerintah Usulkan Hari Libur Nasional pada Pilkada 27 November 2024

Pemerintah berencana menetapkan hari pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak 27 November 2024 sebagai hari libur nasional.

Baca Selengkapnya
Menko Polhukam Ungkap Tidak Ada Gejolak Massa Jelang KPU Rampungkan Rekapitulasi Pemilu 2024
Menko Polhukam Ungkap Tidak Ada Gejolak Massa Jelang KPU Rampungkan Rekapitulasi Pemilu 2024

KPU paling lambat menyelesaikan rekapitulasi 35 hari setelah pemungutan suara dimulai.

Baca Selengkapnya
Operasi Mantap Praja Jaya 2024 Amankan Pilkada Jakarta, 87.538 Aparat Dikerahkan
Operasi Mantap Praja Jaya 2024 Amankan Pilkada Jakarta, 87.538 Aparat Dikerahkan

Polda Metro Jaya siap mengamankan Pilkada 2024 seperti pemilihan gubernur, bupati dan wali kota.

Baca Selengkapnya
KPU RI Temui Presiden Jokowi di Istana, Ini yang Dibahas
KPU RI Temui Presiden Jokowi di Istana, Ini yang Dibahas

KPU RI juga menyampaikan perihal perkembangan tahapan Pilkada serentak 2024.

Baca Selengkapnya
Tahapan Pelaksanaan Pemilu di Indonesia, Menarik Dipelajari
Tahapan Pelaksanaan Pemilu di Indonesia, Menarik Dipelajari

Pelaksanaan pemilu memiliki langkah-langkah yang terstruktur dan diatur secara ketat.

Baca Selengkapnya
KPU Jakarta Rampungkan Coklit Daftar Pemilih Pilkada di Tiga Wilayah
KPU Jakarta Rampungkan Coklit Daftar Pemilih Pilkada di Tiga Wilayah

Ada tiga kabupaten kota yang sudah menyelesaikan proses coklit

Baca Selengkapnya
Kapan Pilkada 2024 Berlangsung? Simak Jadwal dan Tahapan Lengkapnya
Kapan Pilkada 2024 Berlangsung? Simak Jadwal dan Tahapan Lengkapnya

Pilkada akan dilangsungkan pada Rabu, 27 November 2024 secara serentak di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Tim Pemenangan Optimistis Ganjar-Mahfud Menang 85 Persen di Solo
Tim Pemenangan Optimistis Ganjar-Mahfud Menang 85 Persen di Solo

Tim Pemenangan Daerah pasangan nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD optimistis mereka akan memenangkan Pipres 2024 dengan angka fantastis 85 persen.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Gelar Simulasi Demo Tolak Hasil Pilkada, Ada Baku Tembak hingga Teror Bom
Polda Metro Gelar Simulasi Demo Tolak Hasil Pilkada, Ada Baku Tembak hingga Teror Bom

simulasi dilakukan untuk memberikan gambaran kesiapan personel dalam menghadapi berbagai situasi

Baca Selengkapnya