Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Susi masuk radar PDIP untuk diusung di Pilgub Jabar

Menteri Susi masuk radar PDIP untuk diusung di Pilgub Jabar Menteri Susi Pudjiastuti. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti masuk radar PDIP untuk diusung maju di Pilkada Jawa Barat. Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto menuturkan, nama Susi diusulkan oleh pihak tertentu kepada partai.

"Susi ada yang mengusulkan," kata Hasto saat acara Konsolidasi Organisasi Internal Partai di Kabupaten Garut, Jawa Barat, Selasa (10/10).

Selain Susi, kata dia, ada sejumlah nama lainnya yang diusulkan ke PDIP dari internal maupun dari luar partai.

"Tentu saja nama-nama itu digodok," kata Hasto.

Ia menyebutkan, nama calon yang diusulkan ke PDIP yakni mantan Kapolda Jabar Irjen Pol Anton Charlyan, selanjutnya Sekda Provinsi Jabar Iwa Kartiwa, kemudian dari internal partai TB Hasanudin dan Puti.

Ia mengungkapkan, PDIP sangat hati-hati dalam menentukan nama calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar.

"Hati-hati menentukan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur," katanya.

Terkait dukungan terhadap Dedi Mulyadi calon Gubernur Jabar dari Partai Golkar, kata dia, sangat mungkin untuk bersama dengan PDIP, apalagi Bupati Purwakarta itu masuk dalam daftar calon yang akan dipanggil DPP.

"Dedi Mulyadi juga bersahabat dengan PDI Perjuangan, apalagi PDI pernah merayakan HUT partai di sana (Purwakarta)," katanya.

Terkait calon lainnya, Ridwan Kamil, kata dia, DPP PDIP tidak akan memanggilnya, karena Wali Kota Bandung itu tidak ikut pendaftaran dari PDIP.

"Ridwan Kamil memang masuk dalam proses pemetaan politik, tapi ketika PDI mengirim orang untuk menanyakan ketertarikannya mendaftar, dia menyatakan tidak mau," katanya. Dikutip dari Antara.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PDIP Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jawa Barat
PDIP Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jawa Barat

PDIP tertarik dengan sosok mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti untuk di Pilkada Jawa Barat 2024.

Baca Selengkapnya
Susi Pudjiastuti jadi Rebutan, Diklaim Tim Prabowo dan Dipuji Setinggi Langit oleh Kubu Anies
Susi Pudjiastuti jadi Rebutan, Diklaim Tim Prabowo dan Dipuji Setinggi Langit oleh Kubu Anies

Willy mengakui, kubu AMIN punya kedekatan dengan Susi. Menurutnya akan menambah kekuatan Timnas Pemenangan AMIN bila Susi bergabung.

Baca Selengkapnya
Sosok Susi Pudjiastuti di Mata Anies-Cak Imin: Penting untuk Suara di Jawa Barat
Sosok Susi Pudjiastuti di Mata Anies-Cak Imin: Penting untuk Suara di Jawa Barat

Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti tengah dirayu masuk tim nasional pemenangan Anies-Cak Imin (AMIN).

Baca Selengkapnya
PKS soal Pertemuan Anies dan Susi Pudjiastuti: Mungkin Cari Cawapres Nol Kasus
PKS soal Pertemuan Anies dan Susi Pudjiastuti: Mungkin Cari Cawapres Nol Kasus

Anies bertemu dengan mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti kemarin diduga mencari cawapres nol kasus.

Baca Selengkapnya
PKS: Susi Pudjiastuti Banyak Pengikut, Bisa Dukung Pencalonan Anies
PKS: Susi Pudjiastuti Banyak Pengikut, Bisa Dukung Pencalonan Anies

PKS Menilai Susi Pudjiastuti Banyak Pengikut, Bisa Dukung Pencalonan Anies

Baca Selengkapnya
Pertemuan Susi Pudjiastuti dengan Prabowo dan Anies  Baswedan, Curi Perhatian
Pertemuan Susi Pudjiastuti dengan Prabowo dan Anies Baswedan, Curi Perhatian

Susi Pudjiastuti mencuri perhatian publik setelah melakukan pertemuan dengan Prabowo dan Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya
PDIP Usulkan Tri Rismaharini hingga Azwar Anas Maju Pilgub Jakarta
PDIP Usulkan Tri Rismaharini hingga Azwar Anas Maju Pilgub Jakarta

Pantas memuji kinerja Risma sebagai Wali Kota Surabaya. Menurutnya, kinerja Risma telah berdampak besar di wilayah itu.

Baca Selengkapnya
Soal Pilgub Jateng, Hasto Klaim Ahmad Luthfi Sering Komunikasi dengan Kepala Daerah dari PDIP
Soal Pilgub Jateng, Hasto Klaim Ahmad Luthfi Sering Komunikasi dengan Kepala Daerah dari PDIP

Ada sejumlah nama yang dipersiapkan seperti eks PanglimaTNI Andika Perkasa hingga eks Wali Kota Semarang.

Baca Selengkapnya
PDIP Buka Peluang Ahok-Djarot Bertarung di Pilgub Sumut
PDIP Buka Peluang Ahok-Djarot Bertarung di Pilgub Sumut

PDIP membuka peluang mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Djarot Syaiful Hidayat untuk dicalonkan pada Pilkada Sumut.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP Umumkan 6 Cagub Termasuk Eks Panglima TNI Andika, Belum Ada Nama Anies-Rano Karno
VIDEO: PDIP Umumkan 6 Cagub Termasuk Eks Panglima TNI Andika, Belum Ada Nama Anies-Rano Karno

Mantan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi maju di Pilgub Jawa Tengah. Kemudian Airin dan Sumardi bertarung di Pilkada Banten.

Baca Selengkapnya
Hasto soal Ketertarikan PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta: Komunikasi Sedang Dilakukan
Hasto soal Ketertarikan PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta: Komunikasi Sedang Dilakukan

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengakui partainya tertarik mendukung Anies Baswedan pada Pilgub Jakarta.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP Umumkan Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024, Jakarta Hingga Jateng Masih Misteri
VIDEO: PDIP Umumkan Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024, Jakarta Hingga Jateng Masih Misteri

Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengumumkan calon kepala daerah yang diusungnya di Pilkada Serentak 2024, Rabu (14/8).

Baca Selengkapnya