Muzani Klaim Disambut Baik Koalisi Jokowi Jadi Ketua MPR
Merdeka.com - Calon pimpinan MPR dari partai Gerindra, Ahmad Muzani, mengklaim mendapatkan respons baik dari partai koalisi pendukung Presiden Joko Widodo sebagai calon ketua MPR. Namun, Muzani tidak menyebut partai yang dimaksud.
"Ada yang menyambut dengan bagus, untuk perubahan bagus, untuk demokrasi bagus," ujar Muzani di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (1/10).
Muzani mengatakan, banyak yang memberikan respon beragam. Misalnya masih menunggu keputusan partai. Dia mengaku sudah komunikasi dengan dengan fraksi di DPR serta unsur DPD.
-
Apa yang dibahas dalam dialog DPR RI? “Tentunya lewat dialog ini, kita bisa menjembatani diskusi untuk membahas agenda strategis dari setiap anggota AIPA dengan Tiongkok. Karena tentu setiap negara punya isu dan concern tersendiri yang harus ditindaklanjuti. Termasuk mendalami isu-isu skala kawasan dan regional yang juga harus diselesaikan bersama,“ urai Puteri.
-
Bagaimana Puan merespons soal kemungkinan kubu Anies-Cak Imin bergabung dengan Ganjar-Mahfud MD? Puan hanya mengatakan, pihaknya tak menutup kemungkinan namun melihat bagaimana dinamika politik kedepannya.
-
Mengapa PDIP akan menunggu penghitungan KPU sebelum menentukan sikap? Maka, sikap kami, kami tunggu proses penghitungan berjenjang, karena ada proses satu bulan, artinya tim khusus itu punya kerja waktu satu bulan,' imbuh Hasto.
-
Siapa yang menjawab pertanyaan soal kesiapan PDIP menjadi oposisi? Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menjawab pertanyaan soal kesiapan partai berlambang kepala banteng menjadi oposisi atau berada di luar pemerintahan.
-
Bagaimana komunikasi PDIP dan Prabowo? 'Saya kira kalau konteksnya dekat itu komunikasi, selama ini komunikasinya bagus-bagus saja (dengan PDIP). Pak Prabowo kan selama ini narasi yang dibangun adalah kita harus bersatu kembali ya,' ucap Doli.
-
Bagaimana Muzdalifah merespon kritikan? Muzdalifah kemudian merespons dengan mengunggah video TikTok di akun jualannya yang telah diikuti oleh banyak orang.
"Ada yang macam-macam orang memberi respons menunggu keputusan partainya, menunggu dawuh pimpinannya segala macam," kata dia.
Muzani mengklaim, pantas menjadi ketua MPR karena sebagai penyeimbang daripada koalisi pendukung pemerintah.
"Kita ingin mengingatkan kepada kawan-kawan, tradisinya sebaiknya diserahkan kepada partai yang menjadi penyeimbang dari koalisi pemerintah," jelasnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Partai Gerindra resmi menugaskan Sekjen Gerindra Ahmad Muzani menjadi pimpinan MPR RI.
Baca SelengkapnyaHal itu, dia sampaikan merespons pernyataan Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan, bahwa akan mengajak semua kekuatan untuk bersama.
Baca SelengkapnyaMuzani menjelaskan, pada hari ini, rapat paripurna MPR akan menetapkan susunan fraksi
Baca SelengkapnyaSekjen Gerindra Ahmad Muzani mengatakan, komunikasi Prabowo-Gibran dengan ketum partai koalisi 01 dan 03 berjalan baik.
Baca SelengkapnyaSekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani memastikan Prabowo-Gibran akan memperhatikan para relawan ke Kabinet.
Baca SelengkapnyaSaid Abdullah, mengucapkan selamat atas terpilihnya Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani.
Baca SelengkapnyaSekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani mengungkap jika PDIP tidak mengirim kadernya untuk masuk ke kabinet
Baca SelengkapnyaPengesahan pimpinan MPR RI digelar pada Sidang Pelantikan Pimpinan MPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (3/10).
Baca SelengkapnyaNantinya, Muzani akan didampingi 8 Wakil Ketua MPR yang ditetapkan oleh masing-masing fraksi-fraksi politik di MPR.
Baca SelengkapnyaSembilan pimpinan MPR periode 2024-2029 akhirnya resmi dilantik. Berikut daftarnya!
Baca SelengkapnyaSaid menyebut wajar bila jabatan Ketua MPR menjadi milik Partai Gerindra.
Baca Selengkapnya