Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Naik becak motor, Edy Rahmayadi-Ijeck mendaftar ke KPU Sumut

Naik becak motor, Edy Rahmayadi-Ijeck mendaftar ke KPU Sumut Edy Rahmayadi-Ijeck daftar Pilgub ke KPU Sumut. ©2018 Merdeka.com/Yan Muhardiansyah

Merdeka.com - Pasangan bakal calon gubernur dan calon wakil Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi-Musa Rajekshah (Edy-Ijeck), mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut), Senin (8/1). Mereka didampingi pimpinan daerah 6 parpol pendukungnya.

Edy menyatakan, mereka sudah melengkapi seluruh persyaratan pendaftaran. Malah mereka mendapat partai pendukung baru.

"Semua administrasi kita lengkapi, dan pagi ini sudah lengkap dengan hadirnya partai (pendukung) baru bersama kita, yaitu Hanura," kata Edy saat akan berangkat ke KPU Sumut.

Dengan bergabungnya Hanura, pendukung pasangan Edy-Ijeck menjadi 6 parpol. Lima parpol lain, yaitu Gerindra, PKS, PAN, Golkar, dan NasDem. Keenam parpol ini menguasai 60 kursi di DPRD Sumut.

Dengan tambahan pendukung, Edy mengaku semakin percaya diri. "Selalu percaya diri karena ini adalah kepercayaan Sumatera Utara," ucapnya.

edy rahmayadi ijeck daftar pilgub ke kpu sumut

Saat akan mendaftar, pasangan Edy-Ijeck menumpang becak bermotor (betor). Mereka berangkat dari rumah pemenangan di Jalan A Rivai menuju kantor KPU Sumut di Jalan Perintis Kemerdekaan Medan.

Sejumlah ketua dan sekretaris parpol juga turut menumpang becak bermotor. Rombongan diikuti kader parpol dan simpatisan yang menumpang kendaraan bak terbuka dan mobil pribadi.

Sesampai di kantor KPU Sumut, rombongan disambut drum band. Mereka memainkan irama yang sering terdengar dalam pertandingan sepakbola.

Saat ini pasangan Edy-Ijeck dan pimpinan parpol pendukungnya masih melakukan proses pendaftaran di kantor KPUD Sumut. Sementara para simpatisannya menunggu di luar kantor.

(mdk/rzk)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bergerak ke Kantor KPU, Relawan Ganjar Berangkat Pakai Motor Tanpa Helm
Bergerak ke Kantor KPU, Relawan Ganjar Berangkat Pakai Motor Tanpa Helm

Para relawan bakal berkumpul di Tugu Proklamasi, Taman Menteng, dan Taman Lawang.

Baca Selengkapnya
Khofifah-Emil Naik Motor Listrik Daftar ke KPU Jatim
Khofifah-Emil Naik Motor Listrik Daftar ke KPU Jatim

Sebelum menuju KPU, Khofifah dan Emil sempat melakukan orasi.

Baca Selengkapnya
Maju Pilgub Sumut 2024, Edy Rahmayadi Ambil Formulir di PDIP
Maju Pilgub Sumut 2024, Edy Rahmayadi Ambil Formulir di PDIP

Aswan juga menjelaskan sejauh ini komunikasi politik Edy dengan PDIP berjalan begitu baik.

Baca Selengkapnya
Awas Macet! Hindari Jalan Ini Saat Prabowo-Gibran Daftar ke KPU
Awas Macet! Hindari Jalan Ini Saat Prabowo-Gibran Daftar ke KPU

Ditlantas Polda Metro Jaya telah menyiapkan berbagai skema arus pengalihan lalu lintas menuju sekitar kawasan Senayan dan KPU.

Baca Selengkapnya
Selawat Bergema Sambut Anies-Cak Imin Tiba di KPU
Selawat Bergema Sambut Anies-Cak Imin Tiba di KPU

Anies-Cak Imin tiba di KPU dengan menunggangi mobil jeep Land Rover dari NasDem Tower.

Baca Selengkapnya
Momen Hangat Ketum Parpol Pendukung Ganjar-Mahfud Duduk Bareng Dalam Satu Bus Menuju KPU
Momen Hangat Ketum Parpol Pendukung Ganjar-Mahfud Duduk Bareng Dalam Satu Bus Menuju KPU

Mardiono tiba pada pukul 09.53 WIB dengan berjalan kaki karena situasi jalan yang sangat padat dan macet.

Baca Selengkapnya
Besok Anies dan Cak Imin Daftar Capres Cawapres ke KPU, Ini Rangkaian Acara dan Rute Perjalanan
Besok Anies dan Cak Imin Daftar Capres Cawapres ke KPU, Ini Rangkaian Acara dan Rute Perjalanan

Anies dan Cak Imin akan memulai rangkaian perjalanan ke KPU mulai subuh.

Baca Selengkapnya
Daftar ke KPU Jateng, Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi Bakal Dikawal 2.000 Orang
Daftar ke KPU Jateng, Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi Bakal Dikawal 2.000 Orang

Rute arak-arakan akan dimulai dari Panti Marhaen melewati Jalan Ahmad Yani, Pahlawan, Jalan Veteran menuju kanto KPU Jateng.

Baca Selengkapnya
Cerita 'Kendaraan Politik' Land Rover Putih yang Dipakai Anies Cak Imin Daftar Pilpres ke KPU
Cerita 'Kendaraan Politik' Land Rover Putih yang Dipakai Anies Cak Imin Daftar Pilpres ke KPU

Anies dan Cak Imin berangkat ke KPU dari kantor DPP NasDem. Keduanya naik mobil Land Rover.

Baca Selengkapnya
Iring-iringan Pasangan Anies-Cak Imin Lewat Depan Rumah Megawati Menuju KPU, Ada Teriakan 'AMIN Presiden'
Iring-iringan Pasangan Anies-Cak Imin Lewat Depan Rumah Megawati Menuju KPU, Ada Teriakan 'AMIN Presiden'

Anies-Cak Imin menumpang mobil jeep Land Rover berwarna putih berpelat nomor (nopol) B 8165 JH meninggalkan kantor DPP Nasdem.

Baca Selengkapnya
Catat! Ini Rute yang akan Dilewati Prabowo-Gibran saat Daftar ke KPU Besok
Catat! Ini Rute yang akan Dilewati Prabowo-Gibran saat Daftar ke KPU Besok

Prabowo dan Gibran akan daftar ke KPU pukul 10.00 WIB

Baca Selengkapnya
VIDEO: Capres Anies Panas-panasan Urus SKCK Naik Motor di Cilandak
VIDEO: Capres Anies Panas-panasan Urus SKCK Naik Motor di Cilandak

Anies menumpangi motor matic untuk datang ke Loket Pelayanan Masyarakat Baintelkam Polri di Cilandak

Baca Selengkapnya