Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

OSO akan bahas rencana maju caleg DPD ke Partai Hanura

OSO akan bahas rencana maju caleg DPD ke Partai Hanura Open house Oesman Sapta Odang. ©Liputan6.com/yunizafira putri

Merdeka.com - Nama Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) masuk ada dalam Daftar Caleg Sementara (DCS) Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Hal itu tercantum dalam surat pengumuman Komisi Pemilihan Umum (KPU) terkait DCS nomor 991/PL.01.4-Pu/06/KPU/IX/2018 pada 1 September 2018.

Meskipun namanya tercantum, OSO enggan mengakuinya secara gamblang. Dia mengaku masih ingin membicarakan lebih lanjut terkait rencana maju sebagai caleg DPD ke partai yang ia pimpin.

"Artinya kita kan ini ketua umum partai, harus menyelesaikan dulu partainya. Atau harus meninggalkan. Dan ini kan harus dipertimbangkan, enggak bisakan saya harus ngundang semua pengurus, ketua-ketua DPD dulu. Yakan. Besok itu mereka datang," katanya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (4/9).

Diketahui, jika pengurus partai ingin maju sebagai caleg DPD ia harus mengundurkan diri dari jabatannya. Aturan itu berasal dari keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang melarang fungsionaris partai menjadi seorang senator DPD.

Karena itu, OSO masih ingin membicarakan rencana maju sebagai caleg DPD pada partainya dan anggota DPD saat ini. Mengingat, OSO juga menjabat sebagai Ketua DPD periode 2017-2019.

"Iya, nanti lagi mau saya bicarakan dulu dengan partai, lantas saya bicarakan juga dengan DPD, ya teman-teman bagaimana. Saya kan merasa saya ini kan bukan milik saya sendiri lagi. Milik you juga," ungkapnya.

Sebelumnya, OSO bertanya dengan putusan MK yang melarang pengurus partai menjadi anggota DPD. Menurutnya, MK tidak pernah melatih apa pun dengan DPD untuk mengambil keputusan tersebut.

"Yang jelas MK itu tidak pernah konsultasi dengan DPD yang memperhatikan masalah prinsipnya. Kedua, pemberitaan MK itu tiba tiba saja mendeclare dengan tanpa ada dia, ada tertutup, ada apa? Terus yang dikorbankan DPD dan KPU, ada apa?" kata OSO di Kompleks Parlemen, Senayan,Jakarta , Selasa (24/7).

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hanura Belum Berikan Dukungan untuk Pilkada DKI 2024
Hanura Belum Berikan Dukungan untuk Pilkada DKI 2024

Hanura masih membuka peluang kepada siapa saja untuk didukung dalam pilkada serentak 2024.

Baca Selengkapnya
OSO Ungkap Demokrat Sudah Telepon-Telepon Koalisi Ganjar, Minta Gabung?
OSO Ungkap Demokrat Sudah Telepon-Telepon Koalisi Ganjar, Minta Gabung?

Kubu Ganjar Pranowo membuka pintu bagi Partai Demokrat apabila ingin bergabung.

Baca Selengkapnya
Siapkan Kejutan, PDIP Buka Peluang Usung Cagub Bukan Kader di Pilkada Jabar
Siapkan Kejutan, PDIP Buka Peluang Usung Cagub Bukan Kader di Pilkada Jabar

PDIP membuka peluang bakal calon Gubernur Jawa Barat yang akan diusung oleh partainya bukanlah kader.

Baca Selengkapnya
OSO Temui Jokowi di Istana Bahas Hanura: Presiden Tak Pernah Ngarah-ngarahin
OSO Temui Jokowi di Istana Bahas Hanura: Presiden Tak Pernah Ngarah-ngarahin

Partai Hanura saat ini mendukung Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Dilirik PDIP untuk Diusung pada Pigub Jabar, Ini Respons Bey Machmudin
Dilirik PDIP untuk Diusung pada Pigub Jabar, Ini Respons Bey Machmudin

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin masuk dalam figur yang dipertimbangkan PDIP untuk didukung pada Pilgub Jabar.

Baca Selengkapnya
Buka Munas IV Hanura, OSO: Agenda untuk Introspeksi Bersama
Buka Munas IV Hanura, OSO: Agenda untuk Introspeksi Bersama

Salah satu agenda Munas ini adalah pemilihan Ketua Umum Partai Hanura Periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
PDIP Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jawa Barat
PDIP Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jawa Barat

PDIP tertarik dengan sosok mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti untuk di Pilkada Jawa Barat 2024.

Baca Selengkapnya
Terpilih Aklamasi, OSO Kembali Pimpin Partai Hanura
Terpilih Aklamasi, OSO Kembali Pimpin Partai Hanura

Oesman Sapta Odang (OSO) terpilih kembali sebagai Ketua Umum Partai Hanura 2024-2029 secara aklamasi dalam Munas Hanura.

Baca Selengkapnya
Begini Awal Mula Wacana Sandiaga-AHY, Muncul usai Fraksi PPP dan Demokrat Duduk Bareng di DPR
Begini Awal Mula Wacana Sandiaga-AHY, Muncul usai Fraksi PPP dan Demokrat Duduk Bareng di DPR

Menurut Mardiono, tidak tertutup kemungkinan duet Sandiaga-AHY

Baca Selengkapnya
Gerindra Akui  Partai Koalisi Sudah Usulkan Nama sebagai Calon Menteri Kabinet Prabowo
Gerindra Akui Partai Koalisi Sudah Usulkan Nama sebagai Calon Menteri Kabinet Prabowo

Dasco tidak mengetahui parpol mana saja yang sudah mengusulkan nama menteri untuk pemerintahan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya
Sandiaga Mengaku Belum Dapat Surat Tugas dari PPP untuk Ikut Pilkada 2024
Sandiaga Mengaku Belum Dapat Surat Tugas dari PPP untuk Ikut Pilkada 2024

Politikus PPP Sandiaga Uno mengaku belum mendapatkan surat penugasan dari partainya untuk maju pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Dilirik PKB Maju Pilgub Jabar, Sandiaga: Saya Tunggu Arahan Pimpinan
Dilirik PKB Maju Pilgub Jabar, Sandiaga: Saya Tunggu Arahan Pimpinan

Sandiaga mengatakan dirinya masih menunggu arahan para ketua umum partai politik untuk maju Pilgub 2024.

Baca Selengkapnya