Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PDIP minta Jokowi tetap ndeso bila pimpin Indonesia

PDIP minta Jokowi tetap ndeso bila pimpin Indonesia Jokowi. ©AFP PHOTO/Bay Ismoyo

Merdeka.com - Gaya ndeso Gubernur DKI Jakarta sekaligus bakal calon presiden PDIP, Joko Widodo (Jokowi) menjadi ciri khas kepemimpinannya. PDIP pun meminta agar Jokowi terus mempertahankan gaya tersebut.

"Kita imbau jangan berubah Pak Jokowi, tetap ndeso," ujar politikus PDIP Eva Kusuma Sundari saat peluncuran buku 'Jalan Kemandirian Bangsa' di Mega Institute, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (24/4).

Eva menambahkan, selama ini gaya kepemimpinan Jokowi sangat berbeda dengan pejabat lainnya. Gaya Jokowi telah membuat kikuk pejabat esselon I dan esselon II.

"Dengan kesederhanaan saya terasa itu kepemimpinannya berikan dampak ke bawahannya. Curhat tidak pernah, disindir bilang orapopo. Itu menimbulkan harapan antitesa mainstream pemimpin saat ini," katanya.

Eva mengatakan berbagai terobosan juga telah dilakukan Jokowi. Dia mencontohnya seperti lelang Kepsek, keteguhan hati terkait lurah Susan, dan ketegasan minoritas.

"Saat di rumah Iwan Fals dia juga mengatakan kalau memerintah jangan dibuat susah karena kita sudah punya pedoman yakni UUD 45 dan Pancasila. Jadi, ke depan saya merasa confident mentransformasi di Solo dan DKI, tinggal menaikan di NKRI," katanya. (mdk/did)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Hasto PDIP Sentil Jokowi: Kepemimpinan untuk Rakyat Bukan Keluarga, Kita Bela
VIDEO: Hasto PDIP Sentil Jokowi: Kepemimpinan untuk Rakyat Bukan Keluarga, Kita Bela

Hasto mengatakan kartu tanda anggota atau KTA yang dimiliki Jokowi hanya formal

Baca Selengkapnya
VIDEO: Politikus PDIP Effendi Simbolon Terang-Terangan Sebut Prabowo Nakhoda Handal
VIDEO: Politikus PDIP Effendi Simbolon Terang-Terangan Sebut Prabowo Nakhoda Handal

Effendi menyampaikan mengenai sosok nakhoda yang dianggap mampu memimpin Indonesia, menggantikan Jokowi. Secara terang-terangan, Effendi menyebut nama Prabowo

Baca Selengkapnya
Jokowi Bilang Cocok Jadi Ketum PDIP, Puan Maharani: Amin, Doain Saja
Jokowi Bilang Cocok Jadi Ketum PDIP, Puan Maharani: Amin, Doain Saja

Puan Maharani mengatakan bakal patuh dengan aturan partai.

Baca Selengkapnya
Pujian Prabowo Buat Jokowi
Pujian Prabowo Buat Jokowi

Prabowo Subianto memuji kinerja Jokowi sebagai seorang Presiden. Dia menyebut, Jokowi berhasil memimpin Indonesia.

Baca Selengkapnya
PDIP Ungkap Sebutan Pak Lurah Panggilan Sayang Untuk Jokowi
PDIP Ungkap Sebutan Pak Lurah Panggilan Sayang Untuk Jokowi

PDIP menilai, pernyataan Jokowi jelas urusan pemilu merupakan kewenangan ketua umum.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Respons Presiden Jokowi Rebut Posisi Ketua Umum PDIP & Golkar, Menteri Sampai Tertawa Geli
VIDEO: Respons Presiden Jokowi Rebut Posisi Ketua Umum PDIP & Golkar, Menteri Sampai Tertawa Geli

Presiden Jokowi menanggapi santai kabar ingin merebut kursi Ketua Umum PDIP, yang masih diemban Megawati Soekarnoputri

Baca Selengkapnya
Respons Prabowo Disinggung Pemimpin Kuat oleh Jokowi
Respons Prabowo Disinggung Pemimpin Kuat oleh Jokowi

Dia mengatakan tantangan yang dihadapi ke depan tidaklah mudah salah satunya, ketidakpastiaan ekonomi global yang sulit diprediksi dan dikalkulasi.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Posisi Presiden Tidak Senyaman yang Dipersepsikan, Banyak Masalah dan Cacian
Jokowi: Posisi Presiden Tidak Senyaman yang Dipersepsikan, Banyak Masalah dan Cacian

"Banyak permasalahan rakyat yang harus diselesaikan," kata Jokowi

Baca Selengkapnya
Hasto Sebut Jokowi Incar Posisi Megawati, Politisi PDIP: Siapa yang Enggak Mau Jadi Ketum PDIP?
Hasto Sebut Jokowi Incar Posisi Megawati, Politisi PDIP: Siapa yang Enggak Mau Jadi Ketum PDIP?

Dia tak terkejut jika Presiden Jokowi menginginkan posisi sebagai ketua umum PDIP.

Baca Selengkapnya
Kumpulkan Ribuan Pengurus Gerindra di Banten, Prabowo Ungkap Alasan Gabung Pemerintahan Jokowi
Kumpulkan Ribuan Pengurus Gerindra di Banten, Prabowo Ungkap Alasan Gabung Pemerintahan Jokowi

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengajak seluruh pengurus partainya di Tangerang Raya untuk mengakui kepemimpinan yang baik dari Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Prabowo Minta Kader Gerindra Tidak Malu Sebut Berjuang Bersama Jokowi
Prabowo Minta Kader Gerindra Tidak Malu Sebut Berjuang Bersama Jokowi

Prabowo menekankan kepada para kader Gerindra untuk tidak malu menyebut berjuang bersama Jokowi

Baca Selengkapnya
Prabowo Bangga Jadi Bagian Pemerintahan Jokowi: Walau Dua kali Bertarung Lawan Beliau
Prabowo Bangga Jadi Bagian Pemerintahan Jokowi: Walau Dua kali Bertarung Lawan Beliau

"Saya bangga menjadi bagian dari pemerintah yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo, walaupun saya dua kali bertarung melawan beliau," kata Prabowo.

Baca Selengkapnya