Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Pohon Masih Marak Terjadi di Tangerang
Merdeka.com - Pemasangan alat peraga kampanye (APK) oleh calon anggota legislatif DPRD, DPR RI dan calon Presiden dan Wakil Presiden di Tangerang terdapat sejumlah pelanggaran. Seperti nampak terjadi di sepanjang jalan pembangunan 3, Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang.
Di jalan tersebut, puluhan bahkan ratusan pohon yang ada di sepanjang jalan, ditempeli atribut kampanye calon legislatif serta paslon Presiden dan Wakil Presiden.
"Ini pemandangan umum, mesti sudah jelas aturan pelarangannya, tapi kenyataanya masih memasang di pohon," kata Rifky, warga Mauk di lokasi, Minggu (17/2).
-
Siapa yang dilaporkan melanggar aturan Pilpres? Kubu pasangan Calon Presiden nomor urut satu, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar heran laporan dugaan pelanggaran pemilu terhadap Calon Wakil Presiden nomor urut dua, Gibran Rakabuming Raka tidak diproses.
-
Apa saja jenis pelanggaran Pemilu 2024? “Data penanganan dugaan pelanggaran Pemilu 2024 di Jateng per 15 Juni 2023 menunjukkan bahwa 16 dugaan pelanggaran yang terbukti itu terdiri dari dua pelanggaran jenis administrasi, 10 pelanggaran jenis kode etik penyelenggara pemilu, serta empat pelanggaran hukum lainnya,“
-
Apa saja contoh pelanggaran pemilu? Contoh Pelanggaran Pemilu Pelanggaran pemilu dapat dibagi menjadi beberapa jenis, antara lain kampanye hitam, politik uang, intimidasi pemilih, dan penyebaran berita bohong atau hoaks.
-
Bagaimana cara pelaksanaan kampanye Pilkada 2024? Dalam pelaksanaan kampanye, KPU telah mengatur alat peraga apa saja yang boleh digunakan. Berikut berbagai alat peraga kampanye Pilkada 2024, perlu diketahui: 1. Bahan Kampanye: Semua benda atau bentuk lain yang memuat visi, misi, program, dan/atau informasi lainnya dari peserta Pemilu, simbol atau tanda gambar peserta Pemilu, yang dipasang untuk keperluan kampanye yang bertujuan untuk mengajak orang memilih peserta Pemilu tertentu.
-
Dimana pelanggaran pemilu bisa terjadi? Pelanggaran pemilu dapat terjadi dalam berbagai bentuk, seperti penyebaran berita palsu atau hoaks, intimidasi terhadap pemilih, pencurian atau manipulasi suara atau penyalahgunaan kekuasaan untuk kepentingan politik.
-
Kapan Bawaslu Jateng menemukan kasus pelanggaran Pemilu? “Data penanganan dugaan pelanggaran Pemilu 2024 di Jateng per 15 Juni 2023 menunjukkan bahwa 16 dugaan pelanggaran yang terbukti itu terdiri dari dua pelanggaran jenis administrasi, 10 pelanggaran jenis kode etik penyelenggara pemilu, serta empat pelanggaran hukum lainnya,“
Sepengetahuan dirinya, pernah ada upaya penertiban APK yang melanggar tersebut oleh pihak Satpol PP. Namun lagi-lagi pemasangan APK di pohon masih terus terjadi.
"Saya rasa kurangnya pengawasan dan penertibannya juga tidak gencar atau juga sanksinya tidak tegas," ucap dia.
Berdasarkan peraturan KPU nomor 33 tahun 2018 perubahan atas PKPU nomor 23 tahun 2018 tentang kampanye pemilu yang mengatur mengenai desain, materi, ukuran, jumlah dan lokasi pemasangan APK bahwa APK yang melanggar harus ditertibkan.
Dari pengamatan di lokasi, selain di Jalan Raya Mauk, akses Jalan Raya Benda menuju Bandara Soekarno-Hatta juga mengalami kondisi serupa. Pohon-pohon yang berada di pinggir jalan tersenut dijadikan sebagai media kampanye calon.
Seperti terpampang nama calon legislatif DPRD Kota Tangerang atas nama Epa Emilia dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan dari dapil Batu Ceper dan Benda.
Alat peraga kampanye langgar aturan di Tangerang ©2019 Merdeka.com
Banner penampakan wajah sang calon Anggota Dewan dengan nama lengkapnya tertanam di pohon yang ada di Jalan Benda Raya, Tangerang.
"Harusnya ada sanksi tegas agar caleg ataupun tim kampanyenya bisa tertib. Atau sanksi sosial saja. Kalau yang seperti ini tidak usah dipilih, karena tidak taat aturan dan tidak sayang pohon," kata Umar, warga Kecamatan Benda.
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pelanggaran terbanyak adalah pemasangan APK dengan cara dipaku di pohon
Baca SelengkapnyaMenjelang Pemilu 2024, alat peraga kampanye (APK) bertebaran hampir di setiap sudut Jakarta.
Baca SelengkapnyaAlat peraga kampanye milik peserta pemilu yang dipasang di area pemakaman umum dan median jalan melanggar aturan.
Baca SelengkapnyaAlat peraga kampanye (APK) jenis bendera masih terlihat memenuhi pembatas jembatan layang Mampang.
Baca SelengkapnyaJelang Pemilu 2024, semakin banyak APK dengan wajah para politikus terpasang di angkutan umum.
Baca SelengkapnyaBanyak alat peraga kampanye (APK) dipasang sembarangan dikeluhkan warga Jakarta.
Baca SelengkapnyaAdapun APK yang dimaksud meliputi baliho, reklame, spanduk, umbul-umbul, pamflet, bendera, brosur dan sebagainya.
Baca SelengkapnyaSejak tahapan kampanye Pemilu 2024 dimulai pada 28 November 2023, Bawaslu Jawa Barat mencatat 10 jenis dugaan pelanggaran di 22 kota dan kabupaten.
Baca SelengkapnyaJelang pelaksanaan Pemilu 2024, pemasangan atribut kampanye berupa bendera hingga baliho mulai marak.
Baca SelengkapnyaPemasangan Atribut Peraga Kampanye (APK) Pemilu 2024 tersebut telah melanggar Peraturan KPU.
Baca Selengkapnya"Saya setuju kalau dibersihkan itu (APK). Dibersihkan, diatur, dibatasi, kasih tempat," kata Ganjar
Baca SelengkapnyaBawaslu Kota Serang mencatat ada 32 banner dan baliho bergambar Prabowo-Gibran
Baca Selengkapnya