Pengamat Sebut Sejumlah Tokoh Cari Muka ke Jokowi Lewat Gibran
Merdeka.com - Pengamat politik, Ujang Komarudin menilai, sejumlah tokoh sowan ke Wali Kota Solo Gibran Rakabuming demi kepentingan Pemilu 2024. Gibran menjadi magnet lantaran sebagai anak presiden karena para tokoh berkepentingan mendapat dukungan Presiden Joko Widodo.
"Karena Gibran anak presiden. Semua berkepentingan terhadap Jokowi untuk Pemilu 2024. Dan Gibran itu menjadi jalan penghubung ke Jokowi," katanya kepada wartawan, Kamis (8/4).
Dia bilang, meski Jokowi tidak bakal maju lagi di 2024, tetapi mantan gubernur DKI Jakarta ini masih menjadi tokoh penentu. Jokowi masih jadi presiden.
-
Apa tanggapan Gibran terkait usulan Jokowi sebagai pemimpin koalisi? 'Nggak ada, belum ada pembicaraan seperti itu.' Wali Kota Solo yang juga anak pertama Presiden Jokowi itu mengaku belum bisa memberikan tanggapan karena memang belum ada pembicaraan terkait usulan itu.
-
Siapa yang dukung Gibran di Jatim? 'Survei ini dilakukan setelah Bu Khofifah mendukung Prabowo-Gibran,' ucap Burhan menegaskan.
-
Kenapa Gibran bisa maju Pilpres 2024? MK menilai kepala daerah sudah teruji berpengalaman sehingga dianggap layak maju sebagai capres dan cawapres.
-
Siapa yang Gibran dukung? Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka mendampingi bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Solo yang diusung Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus, Respati Ardi dan Astrid Widayani blusukan ke sejumlah titik, Selasa (9/9).
-
Kenapa relawan inginkan Gibran jadi Cawapres Prabowo? Sosok Gibran dianggap perlu untuk mewakili kaum milenial yang diperlukan di zaman modern ini.
-
Siapa yang mendukung Gibran? Pernyataan Emil senada dengan pakar hukum tata negara Fahri Bachmid, yang menilai bahwa putusan DKPP tidak berimplikasi secara konstitusional terhadap pasangan calon Prabowo-Gibran.'Eksistensi sebagai legal subject pasangan calon presiden dan wakil presiden adalah konstitusional serta legitimate,' kata Fahri.
Sehingga, para tokoh ini mendekati Gibran demi mendapatkan dukungan Jokowi di Pilpres 2024. Sementara ada jual beli kepentingan para tokoh membantu Gibran.
"Jadi pasti banyak yang akan mendekati Gibran. Dan itu politik biasa saja. Untuk merebut hati Jokowi, namun jalurnya via Gibran. Itu sah-sah saja secara politik," jelas Ujang.
Jokowi dianggap masih menjadi faktor penentu siapa yang bakal menang di Pilpres 2024. Elite politik banyak cari muka melalui Gibran.
"Jokowi masih sebagai decision maker siapa yang akan menang di Pilpres nanti. Karena dia masih jadi presiden. Nah elite-elite itu berkepentingan pada Jokowi tapi lewat Gibran. Cari mukanya lewat Gibran lah dan kasih program-program pembangunannya banyak ke Gibran," kata Ujang.
Terlebih lagi, ada timbal balik yang disampaikan, misalnya oleh Ketum PKB Muhaimin Iskandar yang bisa mendorong Gibran menjadi gubernur DKI Jakarta.
"Sesuai pernyataan Cak Imin ketika bertemu Gibran. Bisa saja nanti ada agenda untuk dorong Gibran menuju DKI-1 di 2024," tutupnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tim Ganjar-Mahfud Beberkan Skema Nepotisme Jokowi Untuk Menangkan Prabowo Gibran di Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi enggan mengomentari soal namanya ikut diseret-seret dalam sidang sengketa hasil Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).
Baca SelengkapnyaGema meyakini dengan berbagai macam latar belakang tokoh di TKN Prabowo-Gibran, elektabilitas pasangan itu diyakini terus melesat.
Baca SelengkapnyaSetelah mandat diterima dari Golkar, Gibran pun melanjutkan pertemuan dengan ketua umum tergabung dalam koalisi Prabowo
Baca SelengkapnyaJokowi irit bicara terkait arah dukungan pada Capres.
Baca SelengkapnyaDia menyebut, adanya hubungan tersebut membuat persepsi publik buruk terhadap Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaKaleidoskop 2023: Jalan Politik Gibran Jadi Cawapres 2024
Baca SelengkapnyaSecara partai, Jokowi harusnya mendukung Ganjar. Namun, Jokowi juga terlihat mesra dengan Prabowo.
Baca SelengkapnyaDia berkeyakinan Jokowi masih akan tetap mendukung Ganjar-Mahfud MD.
Baca SelengkapnyaSelain itu, terjadi manipulasi pilihan pemilih yang bertujuan untuk mengarahkan untuk mengubah pilihan.
Baca SelengkapnyaMenurut PPP, Ganjar sosok capres paling dekat dengan Jokowi.
Baca SelengkapnyaWali Kota Soko Gibran Rakabuming Raka sudah mengajukan izin kepada Presiden Jokowi untuk maju Pilpres.
Baca Selengkapnya