Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pilgub DKI 2017, PDIP tegaskan tak menutup diri berkoalisi

Pilgub DKI 2017, PDIP tegaskan tak menutup diri berkoalisi Hasto Kristiyanto. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Meski berhak mencalonkan pasangan cagub-cawagub sendiri, PDIP terus menjalin komunikasi dengan partai-partai lain dan membuka diri terhadap kemungkinan berkoalisi. Komunikasi diperlukan untuk membangun kesepahaman bersama.

"Sebenarnya itu membangun jembatan komunikasi, membangun komunikasi politik penguatan kepartaian dan juga untuk saling menjajaki kemungkinan-kemungkinan untuk dibangun kerja sama. Itu masih dalam tahap awal untuk dikatakan sebagai upaya membentuk koalisi partai. Tetapi dengan dialog itu paling tidak tercipta kesepahaman bersama," kata Hasto di DPP PDI Perjuangan, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Kamis (2/6).

Menurutnya, sebagai partai pemerintah, pihaknya harus mengembangkan dialog dengan seluruh partai politik dalam membangun jembatan komunikasi.

"Mau tidak mau, sebagai partai dalam pemerintahan kami harus mengembangkan dialog dengan seluruh partai politik. Kami tidak bisa menutup diri, kami harus membuka ruang itu. Bahkan kami harus aktif lagi dalam membangun jembatan komunikasi dengan partai yang lain," paparnya.

Hasto menyatakan, untuk membangun DKI Jakarta lebih baik lagi diperlukan ruang-ruang dialog dengan partai yang lain.

"Ya belum berpikir koalisi besar, yang besar adalah kedaulatan rakyat itu sendiri, itu yang harus dihormati," tutupnya. (mdk/bal)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PDIP Pastikan Pilkada Jakarta, Sumut dan Jatim Tak Ada Kotak Kosong
PDIP Pastikan Pilkada Jakarta, Sumut dan Jatim Tak Ada Kotak Kosong

PDIP saat ini terus berkomunikasi dengan partai politik lainnya untuk membangun kerja sama politik.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Bertemu Prabowo, Ini Respons PDIP
Cak Imin Bertemu Prabowo, Ini Respons PDIP

Hasto menilai pertemuan Prabowo dan Cak Imin merupakan hal yang bagus.

Baca Selengkapnya
PDIP Hormati PPP dan Perindo Gabung Koalisi Indonesia Maju
PDIP Hormati PPP dan Perindo Gabung Koalisi Indonesia Maju

PDIP menghargai setiap keputusan pimpinan partai politik (parpol) dalam memilih mitra koalisi

Baca Selengkapnya
PDIP Tunggu Hasil Muktamar PKB Terkait Koalisi di Pilkada Jakarta
PDIP Tunggu Hasil Muktamar PKB Terkait Koalisi di Pilkada Jakarta

"Kita tunggu muktamar PKB. PKB juga baru melakukan langkah konsolidasi," kata Hasto

Baca Selengkapnya
Kurang 7 Kursi DPRD, PDIP Goda PKS Usung Ahok di Pilkada Jakarta 2024
Kurang 7 Kursi DPRD, PDIP Goda PKS Usung Ahok di Pilkada Jakarta 2024

Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat menantang Partai Keadilan Sejahtera untuk mengusung Ahok.

Baca Selengkapnya
PDIP Tantang PKS: Berani Enggak Usung Ahok di Pilkada Jakarta
PDIP Tantang PKS: Berani Enggak Usung Ahok di Pilkada Jakarta

PDIP membangun komunikasi baik ke PKB hingga PKS untuk Pilkada Jakarta karena tak bisa mengusung sendiri.

Baca Selengkapnya
PDIP Komunikasi Intens dengan PKB, Cagub Jakarta Mengerucut
PDIP Komunikasi Intens dengan PKB, Cagub Jakarta Mengerucut

Selain Pilgub Jakarta, PDIP juga membahas peluang kerja sama dengan PKB di Pilkada Jawa Timur dan Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
PDIP Terancam Ditinggal Sendirian di Pilkada Jakarta bila KIM Plus Terbentuk, Ini Reaksi Hasto
PDIP Terancam Ditinggal Sendirian di Pilkada Jakarta bila KIM Plus Terbentuk, Ini Reaksi Hasto

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto ditanya mengenai isu dibentuknya Koalisi Indonesia Maju (KIM) plus dibentuk sebagai upaya untuk meninggalkan PDIP di Pilkada

Baca Selengkapnya
PDIP Aktif Ajak Partai Lain untuk Menjalankan Misi Lawan Paslon dari Koalisi KIM
PDIP Aktif Ajak Partai Lain untuk Menjalankan Misi Lawan Paslon dari Koalisi KIM

PDIP terus melakukan komunikasi sejumlah partai untuk berkoalisi di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Sekjen PDIP: Ada yang Ngaku Sahabat Tapi Malah Mendemo Kantor Partai, Itu Pengkhianat!
Sekjen PDIP: Ada yang Ngaku Sahabat Tapi Malah Mendemo Kantor Partai, Itu Pengkhianat!

Hasto bilang kunci utama PDIP menghadapi Pilkada November mendatang adalah soliditas

Baca Selengkapnya
PKB Ungkap Isi Ajakan PDIP Kerja Sama di Pilpres 2024
PKB Ungkap Isi Ajakan PDIP Kerja Sama di Pilpres 2024

Rencana pertemuan antara PKB dengan PDIP bisa saja terjadi dalam waktu dekat.

Baca Selengkapnya
PKS Tak Masalah Koalisi dengan PDIP di Jakarta, Singgung Pencalonan Jokowi Saat Maju Wali Kota Solo
PKS Tak Masalah Koalisi dengan PDIP di Jakarta, Singgung Pencalonan Jokowi Saat Maju Wali Kota Solo

"Siapa yang mencalonkan wali kota Solo waktu jaman Pak Jokowi, PKS salah satunya bersama PDIP. Jadi bukan hal yang tabu," kata Jazuli

Baca Selengkapnya