Pimpin Hanura lagi, Wiranto diminta gaet kader muda
Merdeka.com - Musyawarah Nasional II Partai Hanura secara aklamasi menetapkan kembali Wiranto menjabat Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat buat ketiga kalinya. Mantan Panglima Tentara Nasional Indonesia itu bakal memimpin partai besutannya pada periode 2015-2020.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat fraksi Hanura, Farid Alfauzi, mengakui terpilihnya Wiranto sebagai ketua umum ketiga kalinya memang keinginan bersama dari seluruh kader. Menurut dia, para kader masih yakin sosok Wiranto masih dibutuhkan buat menjalankan visi misi partai.
Farid meyakini Wiranto bakal menggaet kader muda di partainya, buat melakukan regenerasi. Dia juga mengatakan struktur partai akan kuat bila Wiranto mengisinya dengan para kader belia cerdas dan berpengalaman.
-
Siapa yang menyampaikan harapan untuk Pilkada 2024? Hal itu disampaikan inisiator Desak Anies, yang juga Koordinator Media Ubah Bareng, Ghifari Fachrezi. Kata pria 26 tahun ini, anak muda akan lebih merasa didengar dan dilibatkan.
-
Siapa yang berharap Pilgub Jakarta satu putaran? Bakal calon wakil gubernur Jakarta Suswono berharap kontestasi Pilkada Jakarta 2024 dapat berlangsung satu putaran saja.
-
Kenapa Wali Kota Medan berharap muktamar membawa kebaikan? “Tentu kita berharap muktamar yang dilaksanakan nantinya membawa kebaikan bagi bangsa Indonesia,“ kata Wali Kota Medan Bobby Nasution.
-
Siapa yang mendukung tujuan pemilu? Menurut Parulian Donald, tujuan pemilu adalah untuk memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk memilih wakil-wakilnya dalam pemerintahan serta untuk menjaga agar pemerintahan tetap berjalan sesuai dengan prinsip-prinsip demokrasi.
-
Apa peran partai politik dalam memilih Wapres? Namun peranan Partai Politik, hanya sekadar memberi saran, tidak dominan seperti dalam Pilpres kali ini dalam memutuskan calon.
-
Bagaimana Pantarlih membantu Pilkada 2024? Pantarlih berperan penting dalam membantu penyusunan daftar pemilih serta pemutakhiran data pemilih di berbagai tingkatan.
"Tentunya, second line akan banyak di isi kader muda cerdas dan berpengalaman," tandasnya kata Farid di Jakarta, Sabtu (14/2).
Farid melanjutkan, seluruh kader Partai Hanura pasti akan habis-habisan menyokong Wiranto buat merebut kemenangan pada pemilihan umum lima tahun mendatang. Dia meyakini, dengan terpilihnya Wiranto maka Partai Hanura akan menjadi partai berkarakter pejuang rakyat.
"Sebagai pemimpin yang menjadi perekat dan pemersatu partai, beliau dengan kewibawaannya akan mudah membawa partai ini menjadi pemenang di 2019. Dan semua kader sudah siap untuk menopang energi partai melaksanakan visi misi beliau," ujar Farid.
Setelah pensiun dari dinas militer, Wiranto masuk ke jalur politik dengan mendirikan Partai Hanura. Dia sebelumnya dua kali menduduki jabatan sama di partai itu. Yakni pada 2006-2010 dan 2010-2015.
(mdk/did)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Salah satu agenda Munas ini adalah pemilihan Ketua Umum Partai Hanura Periode 2024-2029.
Baca SelengkapnyaElektabilitas bacapres Ganjar Pranowo masih nomor satu dari hasil survei terbaru Indikator Politik. Bahkan, keterpilihan Ganjar mencapai 37,4 persen.
Baca SelengkapnyaHanura telah berkomunikasi dengan berbagai pihak dalam menghadapi Pilkada 2024.
Baca SelengkapnyaMunas Partai Hanura ini juga akan menentukan dukungan mereka pada Pilkada DKI Jakarta dan Pilkada Sumatera Utara (Sumut) 2024.
Baca SelengkapnyaPartai pendukung menegaskan tak ada alasan bagi Ganjar Pranowo berubah posisi menjadi cawapres. Sebab, Ganjar punya modal besar untuk tetap maju sebagai capres.
Baca SelengkapnyaPartai Hanura resmi melakukan kerja sama politik mendukung capres PDIP Ganjar Pranowo.
Baca SelengkapnyaSaid menyampaikan, dukungan yang diberikan Partai Hanura akan memperkokoh elektabilitas Ganjar dipuncak teratas mengalahkan bacapres lainnya.
Baca SelengkapnyaOesman Sapta Odang (OSO) terpilih kembali sebagai Ketua Umum Partai Hanura 2024-2029 secara aklamasi dalam Munas Hanura.
Baca SelengkapnyaKedatangan Hanura menyambangi kantor DPP PDIP ini untuk menyatakan kerja sama partai politik dalam mendukung Ganjar di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengatakan, tokoh muda di bawah 40 tahun bisa menjadi senjata untuk memenangkan Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaLangkah ini merupakan bagian dari aspirasi DPC-DPC yang menginginkan ada perubahan di Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaPartai Hanura tidak berjalan sendirian untuk momentum Pilkada serentak 2024.
Baca Selengkapnya