Ditanya Cak Imin nyaleg, PKB bilang rahasia
Merdeka.com - PKB melakukan pendaftaran bakal calon legislatif sebanyak 575 orang ke KPU, Selasa (17/7). Sekjen PKB Abdul Kadir Karding merahasiakan apakah Ketua Umum Muhaimin Iskandar kembali nyaleg.
"Cak Imin, rahasia," ucapnya singkat saat konferensi pers usai menyerahkan dokumen.
Pria akrab dipanggil Cak Imin gencar berkampanye sebagai cawapres Joko Widodo (Jokowi). Karding menyebutkan meski Cak Imin sekalipun daftar sebagai caleg, pihaknya tetap mendorong sebagai Cawapres Jokowi.
-
Siapa saja yang diusulkan sebagai menteri? Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad mengakui memang sudah ada beberapa partai politik (parpol) yang mengusulkan nama untuk diajukan sebagai menteri kepada presiden terpilih, Prabowo Subianto.
-
Siapa saja yang daftar jadi calon legislatif? KPU Gunungkidul DIY, mencatat ada empat narapidana yang mendaftar sebagai bakal caleg DPRD kabupaten setempat untuk Pemilu 2024.
-
Siapa yang diusulkan untuk Pilkada? Dalam Pilkada 2005, calon kepala daerah diusulkan oleh partai politik atau gabungan beberapa partai politik.
-
Siapa yang akan didaftarkan PDIP Jabar? 'Hampir dipastikan bahwa malam hari ini DPD PDIP Jabar akan mendaftarkan secara resmi pasangan Calon Gubernur dan calon wakil gubernur yaitu Anies Baswedan dan Kang Ono Surono. Nah ini kita tinggal menunggu tahapan-tahapan berikutnya agar proses pendaftaran secara resmi ini bisa berjalan dengan lancar,' kata Folmer saat dikonfirmasi, Kamis (29/8).
-
Siapa yang ingin diusung oleh PDIP? 'Kalau memang misalnya Pak Anies berpasangan dengan kader kami jadi wagubnya,' Wakil Sekretaris Jenderal PDIP Utut Adianto kepada wartawan.
-
Siapa yang terpilih sebagai anggota DPR? Pendiri Dewa 19, Ahmad Dhani, bersama mantan vokalisnya, Once Mekel, telah resmi dilantik sebagai anggota DPR RI terpilih untuk periode 2024-2029.
"PKB tetap mendorong agar beliau berpasangan dengan Jokowi. Apalagi pak Jokowi sudah menyebut Cak Imin salah satu dari lima nama yang diusung," kata dia.
Selain itu, Karding memastikan tiga menteri kabinet dari PKB bakal bertarung di Pemilu 2019. Dia menyebut hal itu guna mendongkrak keterpilihan.
"Ada tiga menteri yang akan mencalonkan diri dan dicalonkan oleh partai. Pertama, pak Hanif Dhakiri, Menaker, DPR dapil Depok Jabar 6. Menpora Jakarta Timur DKI 1. Pak Eko Sandjojo Mendes kita calonkan di Dapil Bengkulu," kata dia.
PKB juga mencalonkan beberapa nama artis layar kaca sebagai calon legislatif. "Tommy Kurniawan, Farhat Abbas, Herman gitaris seventeen, Ivan vokalis seventeen, said Saleh Bajuri, Sundari Sukoco, Arzetty bilbina," kata Karding menyebutkan beberapa nama artis yang jadi caleg.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) melakukan silaturahmi di DPP PKB, Jakarta, Senin (29/4/2024).
Baca SelengkapnyaMenurut Cak Imin, bakal calon yang sudah mendaftar ke PKB akan melalui seleksi ketat yang meliputi tes kapasitas, kapabilitas dan elektabilitas.
Baca SelengkapnyaCak Imin dan AHY masuk dalam daftar lima bakal cawapres Ganjar Pranowo.
Baca SelengkapnyaPDIP menugaskan kadernya untuk bertemu dengan Ketua Umum PKB Cak Imin untuk Pilkada Jateng.
Baca SelengkapnyaPKB telah meradar sejumlah nama untuk maju di Pilkada serentak 2024
Baca SelengkapnyaKetiga nama tersebut didapat dari hasil penjaringan internal yaitu pemilihan rakyat (pemira).
Baca SelengkapnyaPresiden PKS Ahmad Syaikhu menjadi satu-satunya ketua umum partai parlemen yang maju sebagai calon legislatif bernomor urut satu.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengungkapkan, pihaknya akan mengumpulkan seluruh tokoh-tokoh yang akan maju di Pilkada sekaligus melakukan beberapa prosea seleksi.
Baca SelengkapnyaPDIP menyiapkan sejumlah kadernya dari kalangan kepala daerah sampai menteri untuk diusung di Pilkada Jatim 2024.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengaku hingga saat ini belum mengetahui sosok yang mendaftar untuk Pilkada DKI Jakarta ke partai politik Koalisi Perubahan yaitu PKB, PKS atau NasDem.
Baca SelengkapnyaPDIP bahkan sudah berkomunikasi dengan Partai Gerindra dan PAN.
Baca SelengkapnyaKetua DPP Bidang Politik PDI Perjuangan (PDIP) Puan Maharani mengatakan, nama Ketum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin masuk dalam daftar bakal cawapres Ganjar
Baca Selengkapnya