Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PKB: Koalisi dukung Jokowi tinggal peresmian

PKB: Koalisi dukung Jokowi tinggal peresmian Sekjen PKB Imam Nahrowi. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) hampir resmi berkoalisi dengan PDI Perjuangan untuk mengusung Joko Widodo maju pada Pilpres 9 Juli 2014 mendatang. Sekjen DPP PKB, Imam Nahrowi, mengakui pembicaraan koalisi ini, sudah dibicarakan dengan semua jajaran pengurus di tingkat pusat (DPP) hingga jajaran wilayah (DPW). 

"Bekerjasama dengan PDIP hanya tinggal peresmian saja. Pilihan koalisi PKB bersama PDIP ini semata-mata didasari oleh kesamaan platform dan visi misi untuk pembangunan nasional. Ditambah lagi secara historis, hubungan kedua partai ini memang sangat baik," kata Imam, melalui siaran pers yang diterima merdeka.com, Rabu (30/4).

Imam melanjutkan, baik PKB maupun PDIP saat ini memiliki basis massa yang solid dan loyal karena terbangun oleh struktur sosial yang mengakar di masyarakat, di mana PKB punya warga nahdliyin sedangkan PDIP punya kaum marhaen.

Orang lain juga bertanya?

"Kalau kedua kekuatan ini bersatu dari elitenya hingga grassroot, insyallah mimpi Indonesia sejahtera dan hebat lahir batin akan segera terwujud," jelasnya.

Imam menegaskan, dalam koalisi ini kubu PKB tidak memberikan persyaratan apapun terhadap partai besutan Megawati Soekarno Putri ini. Ditambahkan dirinya, soal susunan kabinet pemerintahan nantinya akan diserahkan sepenuhnya kepada partai berlambang banteng moncong putih.

"Koalisi yang kami bangun ini berangkat dari kepercayaan kami bahwa PDIP akan arif dan bijaksana dalam menentukan cawapres dan menteri-menteri yang ditunjuk nantinya jika menang. Jadi bagi kami, soal cawapres kami serahkan sepenuhnya kepada ibu Mega dan pak Jokowi dan PDIP untuk menentukan," tandasnya. (mdk/ren)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menyusul SBY, PKS juga akan Temui Prabowo dalam Waktu Dekat
Menyusul SBY, PKS juga akan Temui Prabowo dalam Waktu Dekat

Saat ditanya apakah di pertemuan nanti membahas soal jatah menteri, PKS tak menjawab lugas.

Baca Selengkapnya
Respons Jokowi Jika PDIP Masuk Kabinet Prabowo
Respons Jokowi Jika PDIP Masuk Kabinet Prabowo

Presiden Joko Widodo atau Jokowi menanggapi isu yang menyebut PDI Perjuangan (PDIP) masuk kabinet Presiden terpilih, Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
PKB Belum Resmi Nyatakan Koalisi dengan Prabowo-Gibran, Ternyata Ini yang Ditunggu
PKB Belum Resmi Nyatakan Koalisi dengan Prabowo-Gibran, Ternyata Ini yang Ditunggu

Berbeda dengan NasDem yang telah tegas menyatakan bergabung dengan koalisi Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya
VIDEO: Cak Imin Ngaku Belum Diajak Prabowo Bertemu Bahas Jatah Menteri PKB di Kabinet
VIDEO: Cak Imin Ngaku Belum Diajak Prabowo Bertemu Bahas Jatah Menteri PKB di Kabinet

Ketum PKB Muhaimin Iskandar menjawab ketika disinggung soal jatah di Kabinet Prabowo

Baca Selengkapnya
PKB: Soal Reshuffle Kami Tidak akan Ganggu
PKB: Soal Reshuffle Kami Tidak akan Ganggu

Jazilul mengaku, juga belum menerima informasi pasti mengenai perombakan menteri di Kabinet Indonesia Maju.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jawaban Tegas Jokowi Isu PDIP Bergabung Dukung Pemerintahan Prabowo Gibran
VIDEO: Jawaban Tegas Jokowi Isu PDIP Bergabung Dukung Pemerintahan Prabowo Gibran

Presiden Joko Widodo atau Jokowi menanggapi isu yang menyebut PDI Perjuangan (PDIP) masuk ke dalam kabinet Presiden terpilih, Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Serahkan ke Prabowo soal Jatah Menteri: Secara Moral Kami Tak Punya Kewajiban Bahas Kabinet
Cak Imin Serahkan ke Prabowo soal Jatah Menteri: Secara Moral Kami Tak Punya Kewajiban Bahas Kabinet

Cak Imin mengaku tidak punya kewajiban untuk membahas jatah menteri.

Baca Selengkapnya
PKB Buat Poros Baru Jika Ridwan Kamil Maju Pilkada Jabar
PKB Buat Poros Baru Jika Ridwan Kamil Maju Pilkada Jabar

PKB dan PDIP sudah saling bertukar informas untuk Pilkada Jabar.

Baca Selengkapnya
Lirikan Grace Natalie PSI ke Prabowo: Makin Terlihat Arah Dukungan Pak Jokowi
Lirikan Grace Natalie PSI ke Prabowo: Makin Terlihat Arah Dukungan Pak Jokowi

Lirikan Grace Natalie PSI ke Prabowo: Makin Terlihat Arah Dukungan Pak Jokowi

Baca Selengkapnya
Jokowi Siapkan Program Unggulan Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025
Jokowi Siapkan Program Unggulan Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025

Jokowi mendukung penuh keberlanjutan pembangunan Indonesia dalam pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan! Respons Ahmad Dhani Bakal Satu Kantor Dengan Once Mekel PDIP di DPR
VIDEO: Kejutan! Respons Ahmad Dhani Bakal Satu Kantor Dengan Once Mekel PDIP di DPR

Sekretaris Jenderal DPP PKS, Habib Aboe Bakar Al Habsyi mengungkapkan, keyakinannya PKS bakal mendapat jatah menteri dalam kabinet Prabowo

Baca Selengkapnya
PKB Pastikan Ikut Gerindra Dukung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024
PKB Pastikan Ikut Gerindra Dukung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024

Meski menyebut berkoalisi dengan Gerindra dan mendukung pemerintahan Prabowo Subianto, Cak Imin masih enggan menegaskan bergabungnya PKB dengan KIM Plus.

Baca Selengkapnya